Penyisihan Piutang Tak Tertagih

Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Tahun Anggaran 2014 Catatan atas Laporan Keuangan ~ Penjelasan Akun-akun Laporan Keuangan 6 Piutang BPJS pada BLUD RSUD H.A. Sultan Dg Raja Piutang BPJS pada BLUD RSUD H.A. Sultan Dg Raja sebesar Rp1.685.228.035,00 merupakan tagihan klaim bulan Desember 2014 yang belum diterima pembayarannya sampai dengan 31 Desember 2014.

d. Penyisihan Piutang Tak Tertagih

31 Desember 2014 31 Desember 2013 Rp 3.321.040.116,15 Rp3.043.810.201,50 Dengan ditetapkannya SK Bupati Nomor 22 Tahun 2013 tanggal 1 Mei 2013 tentang Kualitas Piutang dan Penyertaan Bergulir Pemerintah Daerah Bulukumba dan Pembentukan Penyisihan Piutang dan Penyertaan Bergulir Tidak Tertagih, maka pada tahun 2012-2014 dilakukan penilaian kualitas piutang dan penyisihan atas piutang yang tak tertagih. Penggolongan kualitas piutang dilakukan dengan ketentuan: 1 Kualitas lancar apabila belum dilakukan pelunasan sampai dengan tanggal jatuh tempo yang ditetapkan dalam jangka waktu 0 nol sampai dengan 12 duabelas bulan; 2 Kualitas kurang lancar apabila dalam jangka waktu 13 tigabelas bulan sampai dengan 36 tiga puluh enam bulan tidak dilakukan pelunasan; 3 Kualitas diragukan apabila dalam jangka waktu 37 tiga puluh tujuh bulan sampai dengan 60 enam puluh bulan tidak dilakukan pelunasan; 4 Kualitas macet apabila lebih dari 61 enam puluh bulan tidak dilakukan pelunasan. Dalam menetapkan penyisihan piutang tidak tertagih dilakukan dengan ketentuan. Tabel 5.7 Kebijakan Penyisihan Piutang No Umur Piutang Dana Bergulir Kualitas Piutang Persentase Penyisihan 1 0 - 12 bulan Lancar 5 2 13 - 36 bulan Kurang Lancar 10 3 37 - 60 bulan Ragu 50 4 60 bulan 60 bulan 100 Dengan melihat ketentuan di atas sehingga terdapat pengurangan saldo piutang sebesar Rp3.321.040.116,15. Saldo Penyisihan tersebut merupakan penyisihan atas piutang yang telah jatuh tempo dan belum dibayar sampai dengan 31 Desember 2014. Rincian saldo piutang tak tertagih per 31 Desember 2014 adalah sebagai berikut. Tabel 5.8 Rincian Penyisihan Piutang No Jenis Piutang Nilai Piutang Rp Penyisihan Piutang Rp Nilai Buku Piutang Rp 1. 2. 3. Piutang Pajak Piutang TP-TGR Piutang Lainnya 10.427.026.152,52 39.789.750,00 6.738.356.587,50 187.576.339,60 1.252.927,50 3.132.210.849,05 10.239.449.812,92 38.536.822,50 3.606.145.738,45 Jumlah 17.205.172.490,02 3.321.040.116,15 13.883.132.373,87 Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Tahun Anggaran 2014 Catatan atas Laporan Keuangan ~ Penjelasan Akun-akun Laporan Keuangan Rincian Penyisihan Piutang dapat dilihat pada Lampiran 17.

7. Persediaan 31 Desember 2014