Praktik Mengajar Pembuatan Perangkat Pembelajaran

18 g. Faktor Penghambat : Minimnya buku Pelajaran tentang materi tersebut. b. Pembuatan Materi Pembelajaran Untuk dapat menyampaikan materi kepada siswa dengan baik maka selain membuat RPP juga membuat materi pembelajaran. Dalam materi pembelajaran berisi tentang ringkasan materi yang akan disampaikan pada saat PPL dilaksanakan. Materi tersebut dibuat berdasarkan acuan silabus yang telah sesuai dengan kurikulum yang belaku. c. Pembuatan media, misalnya pembuatan media pembelajaran kartu permainan yang digunakan untuk melengkapi metode pembelajaran yang dipakai. d. Diskusi dengan rekan praktikan, yang dilakukan baik sebelum maupun sesudah mengajar untuk saling bertukar pengalaman dan juga untuk bertukar saran dan solusi. e. Diskusi dan konsultasi dengan guru pembimbing, yang dilakukan sebelum dan sesudah mengajar.

B. Pelaksanaan PPL

Kegiatan PPL dilaksanakan mulai tanggal 10 Agustus sampai dengan 12 September 2015. Selama dalam pelaksanaan, penyusun melakukan bimbingan dengan pihak sekolah dan dosen pembimbing yang berhubungan dengan program pengajaran yang direncanakan sebelumnya, kemudian dilaksanakan sesuai dengan rencana yang telah disetujui. Program PPL yang telah dilaksanakan, yaitu:

1. Praktik Mengajar

Dalam melaksanakan praktik mengajar di kelas, sebelumnya praktikan telah mempersiapkan satuan mata agar pada saat mengajar arah dan tujuannya jelas. Hal utama dan pertama yang dilakukan adalah membuka pelajaran dengan berdoa, dilanjutkan dengan mengadakan presensi, yang juga merupakan suatu upaya pendekatan terhadap siswa. Menyampaikan tujuan umum pembelajaran dengan memberikan motivasi agar siswa giat dan tertarik dengan mata pelajaran yang dibawakan, menyampaikan tujuan khusus pembelajaran dikaitkan dengan kondisi kenyataan dilapangan agar siswa memperoleh gambaran khusus yang memudahkan mereka untuk memahaminya. 19 Berikut rincian dalam mengajar : a. Bentuk kegiatan : Praktik mengajar di kelas b. Tujuan kegiatan : Menerapkan sistem pembelajaran di sekolah dengan menggunakan ilmu yang telah dimiliki c. Sasaran : Siswa kelas VII A, VII B, VII C dan VIID d. Hasil kegiatan : Siswa kelas VII A, VII B, VIIC dan VIID telah mendapatkan materi sesuai dengan yang tercantum dalam RPP. e. Waktu pelaksanaan : Terlampir f. Tempat pelaksanaan : Kelas VII A, VII B, VII C dan VII D g. Peran mahasiswa : Pelaksana h. Biaya : - i. Faktor pendukung : Mahasiswa telah mengikuti Pengajarn mikro, pembekalan, dan observasi. j. Faktor penghambat : Adanya siswa yang susah diatur.

2. Pembuatan Perangkat Pembelajaran

Media yang digunakan antara lain : Modul dan bahan referensi, contoh gambar-gambar motif batik klasik geometris dan non geometris, pola batik, contoh produk sarung bantal motif geometris dan non geometris, laptop, lcd, foto-foto hasil karya. Dalam pemberian materi diupayakan kondisi peserta didik dalan keadaan tenang dan konduksif agar memudahkan semua peserta untuk menangkap materi pelajaran yang disampaikan, disela-sela penyampaian materi diberikan kesempatan kepada setiap peserta untuk mengajukan pertanyaan apabila dalam penjelasan masih terdapat kekurangan atau kurang kejelasan, setelah itu diberikan penjelasan yang sejelas mungkin dan lebih rinci. 20 Berikut rincian kegiatan pembuatan media pembelajaran : a. Bentuk kegiatan : Membuat media gambar batik geometris dan non geometris, serta pola batik. b. Tujuan kegiatan : Untuk mempermudah agar materi dapat dipelajari seluruhnya dan siswa mampu memahami materi tersebut. c. Sasaran : Siswa kelas VII A, VII B, VII C dan VII D d. Waktu pelaksanaan : 14 Agustus-7 September 2014 e. Peran mahasiswa : Pelaksana f. Biaya : Rp 25.000,00 g. Faktor pendukung : Mahasiswa telah mengikuti Pengajaran mikro, pembekalan, dan observasi

3. Pelaksanaan Evaluasi Pembelajaran