Metode Penelitian Variabel Penelitian Desain Penelitian

36 Rinda Maulida Pratiwi, 2013 Efektivitas Permainan Auf Dem Rucken Schreiben Dalam Pembelajaran Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan metode eksperimen semu quasi experiment dengan satu kelas penelitian tanpa kelas pembanding. Penelitian ini menggunakan permainan Auf dem Rücken Schreiben dengan kartu berisikan nomina atau verba. Sebelum dilakukan perlakuan dalam pembelajaran kosakata dengan permainan Auf dem Rücken Schreiben, terlebih dahulu dilakukan pretest tes awal. Setelah dilakukan perlakuan, selanjutnya diadakan posttest tes akhir penguasaan kosakata bahasa Jerman untuk melihat kemajuan hasil belajar siswa. Data yang diperoleh dianalisis secara statistik dengan cara membandingkan hasil pretest penguasaan kosakata dengan hasil posttest sesudah permainan Auf dem Rücken Schreiben.

B. Variabel Penelitian

Penelitian ini terdiri atas 2 variabel, yaitu: 1. Variabel independenbebas x yaitu penggunaan permainan Auf dem Rücken Schreiben dalam pembelajaran kosakata bahasa Jerman. 2. Variabel dependenterikat y yaitu hasil belajar kosakata bahasa Jerman siswa. 37 Rinda Maulida Pratiwi, 2013 Efektivitas Permainan Auf Dem Rucken Schreiben Dalam Pembelajaran Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

C. Desain Penelitian

Desain eksperimen semu yang digunakan penelitian ini adalah desain One Group Pretest-Posttest atau pretest dan posttest dengan satu kelompok pada kelas yang menggunakan permainan Auf dem Rücken Schreiben. Subjek dalam penelitian ini adalah kelompok siswa yang belajar dengan menggunakan permainan Auf dem Rücken Schreiben. Desain eksperimen pretest-posttest satu kelompok ini sesuai dengan yang dijelaskan oleh Arikunto 2010:124 yang digambarkan dalam bagan sebagai berikut: Pretest Perlakuan Posttest O 1 X O 2 Keterangan: O 1 = Pretest dilakukan untuk mengetahui kemampuan siswa sebelum diberikan perlakuan. X = Treatment perlakuan, berupa pembelajaran kosakata dengan permainan Auf dem Rücken Schreiben. O 2 = Posttest dilakukan untuk mengetahui kemampuan siswa setelah diberikan perlakuan.

D. Tempat dan Waktu Penelitian

Dokumen yang terkait

EFEKTIVITAS MEDIA PERMAINAN PURBLE PAIRS DALAM PEMBELAJARAN KOSAKATA BAHASA JEPANG: penelitian eksperimen terhadap siswa kelas X SMAN 20 bandung tahun ajaran 2013/2014.

1 5 42

Efektivitas Metode Pembelajaran Group To Group Exchange Dalam Pembelajaran Menulis Teks Eksposisi Pada Siswa Kelas X Sma Kartika Xix-2 Bandung Tahun Ajaran 2013/2014.

0 7 50

KEEFEKTIFAN METODE PROBING PROMPTING LEARNING DALAM PEMBELAJARAN MENULIS ARGUMENTASI: eksperimen kuasi terhadap siswa kelas xi sma kartika xix-2 bandung tahun ajaran 2013/2014.

1 8 33

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN TEKNIK PERMAINAN RIDDLE DALAM PEMBELAJARAN KOSAKATA BAHASA ARAB: Studi Eksperimen Kuasi Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah Antapani Bandung Tahun Ajaran 2012/2013.

1 6 52

TEKNIK PERMAINAN TERKA AKSI DALAM PEMBELAJARAN KOSAKATA BAHASA JEPANG : Studi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas XI SMA Negeri 1 Bandung Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 46

EFEKTIVITAS TEKNIK PERMAINAN PINOY HENYO DALAM PEMBELAJARAN KOSAKATA (MEISHI) BAHASA JEPANG TINGKAT DASAR : Studi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas X SMA PGRI 1 Bandung Tahun Ajaran 2012/2013.

1 7 49

EFEKTIVITAS PERMAINAN AUF DEM RÜCKEN SCHREIBEN DALAM PEMBELAJARAN KOSAKATA BAHASA JERMAN : Penelitian terhadap Siswa Kelas XI IPS 1 SMA Kartika XIX-2 Bandung Tahun Ajaran 2012-2013.

1 3 26

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN TEKNIK PERMAINAN ALPHABET RACE DALAM MENINGKATKAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA JEPANG : Kuasi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas XI SMA Negeri 2 Bandung Tahun Ajaran 2013/2014.

4 12 40

PENERAPAN TEKNIK MENULIS FIKSI MINI DALAM PEMBELAJARAN MENULIS CERPEN: Penelitian Eksperimen Semu terhadap Siswa Kelas X SMA Kartika XIX-2 Bandung Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 37

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN TEKNIK PERMAINAN MISSING LETTER DALAM MENINGKATKAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA JEPANG : Penelitian Kuasi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas X SMAN 2 Bandung Tahun Ajaran 2012/2013.

2 5 41