LKP : Rancang Bangun Aplikasi Pengelolaan Lomba Perpamsi Berbasis Web Pada PDAM Surya Sembada Kota Surabaya.

(1)

1

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGELOLAAN LOMBA

PERPAMSI BERBASIS WEB PADA PDAM SURYA SEMBADA

KOTA SURABAYA

KERJA PRAKTIK

Program Studi S1 Sistem Informasi

Oleh:

FEBI KADARIANTO 11410100073

FAKULTAS TEKNOLOGI DAN INFORMATIKA

INSTITUT BISNIS DAN INFORMATIKA STIKOM SURABAYA 2014


(2)

DAFTAR ISI

ABSTRAK ...vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ...ix

DAFTAR GAMBAR ...xi

DAFTAR TABEL ...xiv

DAFTAR LAMPIRAN ... xv

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1. Latar belakang ... 1

1.2. Perumusan Masalah ... 2

1.3. Batasan Masalah ... 2

1.4. Tujuan ... 2

1.5. Sistematika Penulisan ... 3

BAB II GAMBARAN UMUM INSTANSI ... 4

2.1. Latar Belakang Perusahaan Daerah Air Minum Kota Surabaya ... 4

2.2. Dasar Hukum ... 4

2.3. Sejarah Perkembangan Perusahaan ... 4

2.4. Visi Misi PDAM Kota Surabaya ... 7

2.5. Jumlah Pelanggan Tahunan ... 7

2.6. Struktur Organisasi PDAM ... 9

2.7. Latar Belakang Perpamsi ... 10

2.8. Sejarah Perpamsi ... 10

2.9. Visi Misi PERPAMSI ... 12

2.10. Struktur Organisasi PERPAMSI ... 13

BAB III Landasan Teori ... 14

3.1. Aplikasi ... 14

3.2. Kegiatan ... 14

3.3. Pertandingan ... 14

3.4. Pendaftaran ... 15

3.5. Analisa dan Desain Sistem ... 15


(3)

3.7. Data Flow Diagram (DFD) ... 17

3.7.1 Simbol-simbol yang digunakan DFD ... 18

3.7.2 ContextDiagram ... 19

3.7.3 Data Flow Diagram Level 0 ... 19

3.7.4 Data Flow Diagram Level 1 ... 19

3.8 Entity Relational Diagram ... 19

3.9 Konsep Dasar Basis Data ... 19

3.9.1 Sistem Basis Data ... 20

3.10 Database Management System ... 21

3.10.1 Bahasa-Bahasa Yang Terdapat Dalam DBMS ... 21

3.10.2 Fungsi DBMS ... 22

BAB IV Deskripsi Kerja Praktek ... 24

4.1 Analisis Sistem ... 24

4.1.1. Document Flow ... 25

4.1.2. System Flow ... 28

4.1.3. Context Diagram ... 40

4.1.4. Data Flow Diagram ... 41

4.1.5. Perancangan Database ... 45

4.1.6. Struktur Basis Data & Tabel ... 48

4.1.7. Desain Input & Output ... 56

4.2 Mengimplementasi Sistem ... 71

4.3 UserInterface ... 72

BAB V PENUTUP ... 86

5.1 Kesimpulan ... 86

5.2 Saran ... 86

DAFTAR PUSTAKA ... 87


(4)

1 BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar belakang

PDAM Surya Sembada Kota Surabaya merupakan salah satu unit usaha milik daerah yang bergerak dalam distribusi air bersih bagi masyarakat umum. PDAM terdapat di setiap provinsi, kabupaten, dan kotamadya di seluruh indonesia. PDAM merupakan perusahaan daerah sebagai sarana penyedia air bersih yang diawasi dan awasi oleh aparat – aparat eksekutif maupun legislatif daerah. Perusahaan air minum yang dikelola secara modern sudah ada sejak zaman penjajahan belanda pada tahun 1890.

Pekan Olahraga dan Seni Antar Perusahaan Air Minum Seluruh Indonesia (PORPAMSI) adalah kegiatan yang dimiliki PERPAMSI, PERPAMSI sebagai wadah perhimpunan perusahaan air minum seluruh Indonesia, mewakili semua Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) sejak tahun 1972. Organisasi ini bersifat profesi semi official, Keanggotaan PERPAMSI terdiri atas 318 PDAM sebagai anggota biasa dan sekitar 63 anggota luar biasa adalah badan usaha yang bergerak dibidang air minum.

Banyaknya data peserta, dokumen – dokumen, serta jarak dan waktu yang menjadi kendala peserta untuk melakukan pendaftaran PORPAMSI ke pihak penyelenggara kegiatan, maka berdasarkan analisis diatas maka dari itu dibuatkan web untuk mengelola kegiatan PERPAMSI se Indonesia, sehingga PDAM yang mengikuti perlombaan dengan mudah menftarkan pesertanya serta memperoleh informasi secara cepat dan akurat.


(5)

2 1.2. Perumusan Masalah

Berdasarkan dari uraian latar belakang masalah di atas maka didapat perumusan masalah sebagai berikut, Bagaimana membuat aplikasi kegiatan Perpamsi Berbasis Web untuk memanajemen kegiatan PORPAMSI sehingga memperoleh informasi secara cepat dan akurat ?

1.3. Batasan Masalah

Berdasarkan Perumusan Masalah diatas, maka Pembatasan Masalah dalam Kerja Praktek ini adalah sebagai berikut :

1. Aplikasi yang dibuat merupakan aplikasi berbasis web.

2. Aplikasi ini meliputi proses bisnis pedaftaran, technicalmeeting dan jadwal pertandingan. 3. Aplikasi ini hanya memiliki 2 user yaitu user pendaftaran dan usertechnical meeting

1.4. Tujuan

Tujuan dari pembuatan sistem ini adalah:

1. Melakukan Rancang Bangun Aplikasi Pengelolaan Lomba Perpamsi Berbasis Web pada PDAM SURYA SEMBADA Kota Surabaya.

2. Sistem ini dibuat untuk memanajemen kegiatan PERPAMSI se Indonesia yang di selenggarakan oleh PDAM SURYA SEMBADA Kota Surabaya secara terkomputerisasi, sehingga memperoleh informasi secara cepat dan akurat.

1.5. Sistematika Penulisan

Penulisan laporan ini secara sistematis dapat dibagi menjadi 5 bab, yaitu : BAB I : PENDAHULUAN


(6)

3 Berisi latar belakang masalah yang ada, perumusan masalah berdasarkan tujuan, batasan masalah yang akan dibahas, tujuan dari pembuatan aplikasi, kontribusi, serta sistematika penulisan.

BAB II : GAMBARAN UMUM INSTANSI

Berisi kilas sejarah instansi, visi dan misi, profil tempat kerja praktek. BAB III : LANDASAN TEORI

Berisi teori-teori pendukung dan literatur yang digunakan dalam pembuatan aplikasi. BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN

Berisi uraian tentang tugas-tugas yang dikerjakan pada saat kerja praktek, yaitu dari analisa system, pembahasan masalah berupa system flow, data flow diagram, entity relationship diagram, struktur tabel, dan implementasi sistem berupa capture dari setiap tampilan program.

BAB V: PENUTUP


(7)

BAB II

GAMBARAN UMUM INSTANSI

1.1. Latar Belakang Perusahaan Daerah Air Minum Kota Surabaya

PDAM atau Perusahaan Daerah Air Minum merupakan salah satu perusahaan terbesar milik daerah, yang bergerak dalam distribusi air bersih dalam masyarakat umum. PDAM terdapat disetiap provinsi, kabupaten dan kotamadya di seluruh Indonesia. PDAM merupakan perusahaan daerah sebagai sarana air bersih yang di awasi atau di monitoring oleh aparat – aparat eksekutif maupun legislatif daerah.

1.2. Dasar Hukum

Berdirinya PDAM Kota Surabaya merupakan peninggalan jaman Belanda, dimana pembentukannya sebagai BUMD berdasarkan :

1. Peraturan Daerah No. 7 tahun 1976 tanggal 30 Maret 1976

2. Disahkan dengan Surat Keputusan Gubernur Kepala Daerah Tingkat I Jawa Timur, Tanggal 06 Nopember 1976 No. II/155/76

3. Diundangkan dalam Lembaran Daerah Kotamadya Daerah Tingkat II Surabaya tahun 1976 seri C pada tanggal 23 Nopember 1976 No. 4/C

1.3. Sejarah Perkembangan Perusahaan

Pada perkembangan perusahaan ini, dinas pengairan Hindia Belanda (1800 - 1890) membangun saluran air sepanjang 12 kilometer dan bendungan yang mengalirkan air dari sungai Elo ke pusat kota magelang untuk memenuhi


(8)

kebutuhan air bersih dan mengairi sawah di wilayah Magelang. Berikut ini adalah sejarah perkembangan PDAM dari tahun ke tahun :

1890 : Air minum untuk Kota Surabaya pertama kali diambil dari sumber mata air di desa Purut Pasuruan diangkut dengan Kereta Api

1903 : Pemasangan pipa dari Pandaan oleh NV. Biernie selama 3 (tiga) tahun. 1906 : Jumlah Pelanggan ± 1.500 sambungan.

1922 : IPAM Ngagel I di bangun dengan kapasitas 60 lt/dt.

1932 : Mata air Umbulan ditingkatkan kapasitasnya dengan membangun rumah pompa baru.

1942 : Peningkatan kapasitas IPAM Ngagel I menjadi 180 lt/dt

1950 : Perusahaan Air Minum diserahkan pada Pemerintah Republik Indonesia (Kota Praja Surabaya).

1954 : Peningkatan kapasitas IPAM Ngagel I menjadi 350 lt/dt.

1959 : Pembangunan IPAM Ngagel II kapasitas 1.000 lt/dt, didesain & dilaksanakan oleh Degremont Fa. (Prancis).

1976 : Perusahaan Air Minum disahkan menjadi Perusahaan Daerah dan dituangkan dalam Perda No. 7 tanggal 30 Maret 1976.

1977 : Peningkatan kapasitas IPAM Ngagel I menjadi 500 lt/dt.

1978 : Pengalihan status menjadi Perusahaan Daerah Air Minum dari Dinas Air Minum berdasarkan SK Walikotamadya Dati II Surabaya No. 657/WK/77 tanggal 30 Desember 1977.


(9)

1980 : Peningkatan kapasitas IPAM Ngagel I menjadi 1.000 lt/dt.

1982 : Pembangunan IPAM Ngagal III kapasitas 1.000 lt/dt dgn lisensi dari Neptune Microfloc (Amerika Serikat).

1990 : Pembangunan IPAM Karangpilang I dengan kapasitas 1.000 lt/dt dengan dana Loan IBRD No. 2632 IND.

1991 : Pembangunan gedung kantor PDAM yang terletak di Mayjen. Prof. Dr. Moestopo No.2 Surabaya yg dibiayai dana PDAM murni.

1994 : Peningkatan kapasitas IPAM Ngagel I menjadi 1.500 lt/dt. 1996 : 1.Peningkatan kapasitas IPAM Ngagel I menjadi 1.800 lt/dt

2.Peningkatan kapasitas IPAM Karangpilang I menjadi 1.200 lt/dt

3.Dimulainya pembangunan IPAM Karangpilang II dengan kapasitas 2.000 lt/dt. Yang didanai Loan IBRD No. 3726 IND.

1997 : 1.Peningkatan kapasitas IPAM Ngagel III menjadi 1.500 lt/dt.

2.Produksi awal 500 l/dt IPAM Karangpilang II didistribusikan ke pelanggan

1999 : Pembangunan IPAM Karangpilang II dengan kapasitas 2.000 lt/dt telah selesai

2001 : Pekerjaan peningkatan kapasitas IPAM Karangpilang II menjadi 2.500 lt/dt dimulai

2005 : Peningkatan kapasitas IPAM Ngagel III menjadi 1.750 lt/dt 2006 : 1.Peningkatan kapasitas IPAM Karangpilang I menjadi 1.450 lt/dt


(10)

2.Peningkatan kapasitas IPAM Karangpilang II menjadi 2.750 lt/dt 2009 : Pembangunan IPAM Karangpilang III dengan kapasitas 2.000 lt/dt

1.4. Visi Misi PDAM Kota Surabaya Visi

Tersedianya air minum yang cukup bagi pelanggan melalui perusahaan air minum yang mandiri, berwawasan global, dan terbaik di Indonesia.

Misi

1. Memproduksi dan mendistribusikan air minum bagi pelanggan

2. Memberi pelayanan prima bagi pelanggan dan berkelanjutan bagi pemangku kepentingan

3. Melakukan usaha lain bagi kemajuan perusahaan dan berpartisipasi aktif dalam kegiatan sosial kemasyarakatan.

1.5. Jumlah Pelanggan Tahunan

Pelayanan air minum kepada masyarakat tidak hanya terbatas pada daerah administratif kota surabaya saja, melainkan juga masyarakat daerah kabupaten Pasuruan, Sidoarjo, dan Gresik selain itu PDAM Kota Surabaya juga mendukung program pemerintah untuk pelayanan air bersih misalnya untuk :

1. Perumnas

2. Program perbaikan kampung (KIP)

3. Kran umum bantuan UNICEF/Pemerintah Pusat

Untuk masyarakat yang daerahnya belum terjangkau jaringan pipa distribusi, pelayanan dilakukan dengan menggunakan mobil tangki, termnal air, hidran


(11)

umum dan kran umum. Data jumlah pelanggan lebih detil bisa dilihat pada tabel 2.1

Tabel 2. 1 Jumlah Pelanggan menurut Jenis Pelanggaran No Jenis

Pelanggan

T A H U N

2008 2009 2010 2011 2012 2013 1 Perumahan 355.799 367.456 397.040 420.140 445.714 466.529 2 Pemerintah 1.177 1.199 1.201 1.182 1.396 1.213 3 Perdagangan 27.514 28.609 29.769 31.376 32.561 33.899

4 Industri 892 881 872 578 403 398

5 Sosial Umum 3.521 3.598 3.560 3.495 3.482 3.573 6 Sosial

Khusus 1.447 1.516 1.572 1.714 1.608 1.940

7 Pelabuhan 4 4 4 4 5 5

Total 390.354 403.263 434.018 458.489 485.169 507.557 8 Jumlah

Penduduk 2.749.306 2.794.596 2.731.018 2.719.237 2.750.357 2.818.700 9 Penduduk

Terlayani 1.969.730 2.028.175 2.168.698 2.270.751 2.389.498 2.495.737 10 Cakupan

Layanan 71.64% 72.57% 79.41% 83.51% 86.88% 90.02% Tabel Jumlah Pelanggan menurut Jenis Pelanggan


(12)

6 1.6. Struktur Organisasi PDAM

Struktur organisasi pada PDAM Surya Sembada Kota Surabaya adalah sebagai berikut :


(13)

1.7. Latar Belakang Perpamsi

PERPAMSI sebagai wadah perhimpunan perusahaan air minum seluruh Indonesia, mewakili semua Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) sejak tahun 1972, memiliki peranan besar dalam :

1. Pengaturan kegiatan donator, pemerintah dan penanam modal dengan PDAM. 2. Memberikan solusi terbaik untuk meningkatkan kinerja perusahaan.

3. Penyebarluasan prinsip bisnis profesional dalam pengoperasian PDAM. Memotivasi PDAM untuk meningkatkan pengetahuan, keahlian dan perencanaan karir karyawan.

1.8. Sejarah Perpamsi

Perpamsi berdiri secara resmi pada tanggal 8 April 1972. Gagasan pendirian Perpamsi di cetuskan oleh beberapa Direktur Utama Perusahaan Air Minum (PDAM) yang pada masa itu jumlahnya baru sekitar 50 PDAM di seluruh Indonesia. Para tokoh yang mensponsori berdirinya organisasi seprofesi di lingkungan PDAM tersebut antara lain Ir. Irwin Nazir (Direkur Utama PAM DKI Jaya) bersama dengan Drs. Sahat Panjaitan, Ir. Achmad W.A (Direktur Utama PDAM Kodya Bandung) , Ir.Soebiyanto (Direktur Utama PDAM Kodya Semarang), Ir.Haryono (Direktur Utama PDAM Yogyakarta), Ir. Moch. Dahlan (Direktur Utama Kodya Surabaya), dan Ir. Pedi Nata Soewarna (Direktur Utama PDAM Kodya Pontianak).

Ketika itu, banyak masalah yang dihadapi oleh PDAM tidak dapat diselesaikan hanya di tingkat daerah, maka para pendiri PERPAMSI menyatukan tekad untuk mendirikan suatu wadah organisasi seprofesi di lingkungan PDAM seluruh Indonesia yang di harapkan dapat membantu menyelesaikan masalah yang dihadapi oleh PDAM secara nasional,di tingkat pusat maupun daerah.


(14)

Setelah melakukan beberapa kali pertemuan dan rapat koordinasi pendahuluan, diselenggarakan Musyawarah Antar Perusahaan Air Minum (MAPAM) yang pertama di Kopeng, Jawa Tengah, pada tanggal 7 - 8 April 1972, dihadiri para pemimpin dari 50 PDAM dari berbagai daerah di Indonesia. Musyawarah tersebut menyepakati berdirinya organisasi seprofesi di lingkungan PDAM di seluruh Indonesia yang diberi nama Perserikatan Perusahaan Air Minum Seluruh Indonesia, di singkat PERPAMSI. Pada saat itu pula Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga, serta susunan pengurus yang berbentuk Dewan Pimpinan.

Pada awalnya, operasional PERPAMSI adalah bagian integral dari Badan Kerja Sama Antar Kota Seluruh Indonesia (BKS - AKSI). Tetapi bersadarkan urgensi, peranan dan perkembangan organisasi PERPAMSI sendiri, maka setelah di adakannya Musyawarah Antar Kota Seluruh Indonesia (MAKSI) ke-5 di Surabaya pada bulan Januari 1975, hubungan antara PERPAMSI dengan (BKS - AKSI) tersebut berubah menjadi hubungan afiliasi koordinasi. Selanjutnya, organisasi PERPAMSI bersifat profesi semi - official yang pembinaan umumnya dilakukan oleh Departemen Dalam Negeri RI, pembinaan teknik oleh Departemen Pekerjaan Umum RI, dan pembinaan kualitas oleh Departemen Kesehatan RI.

1.9. Visi Misi PERPAMSI Visi

Menjadi Asosiasi Perusahaan Air Minum yang profesional dan berkualitas dalam Pelayanan


(15)

1. Memberikan pelayanan prima kepada anggota

2. Mendorong (Encourage) anggota dalam mewujudkan kinerja yang unggul 3. Membangun jejaring Kemitraan/kerjasama (networking)

4. Memfasilitasi Pengembangan Capacity Building

5. Memberikan Kontribusi positif bagi seluruh pemangku kepentingan 6. Mewujudkan Tata kelola organisasi yang baik dan akuntabel

7. Berperan aktif dalam pelestarian ketersediaan sumber air baku

1.10. Struktur Organisasi PERPAMSI

Struktur organisasi pada PERPAMSI adalah sebagai berikut :

Ketua Umum

H. Rudie Kusmayadie, B.e, M.Si Dirut PDAM Kab.Bandung

Wakil Ketua Umum Ir. H. Muslih


(16)

Gambar 2.2 Dewan Pengurus Pusat (DPP) PERPAMSI 2013 - 2017

Ketua Dept. Penyehatan PDAM Ir. Stephanus, M.M.

Dir. Teknik PDAM Kota Palembang

Sekertaris Umum Drs. Ashari Mardiono Dirut PDAM Kota Surabaya

Ketua Dept. Sumber Daya Manusia Ir. Putu Gede Mahaputra, M.M. Dirut PDAM Kota Denpasar Ketua Dept. Peraturan Perundangan

Hengki G.L. Sampouw SE., M.E. Dirut PDAM Kota Bitung

Ketua Dept. Advokasi

Tengku Novizal Aiyub, SE., A.K. Direktur PDAM Kab. Aceh Besar Ketua Dept. Sumber Daya Air

Ir. Suloko M.T.

Dirut PDAM Kota Padang

Ketua Dept. Litbang

Hamzah Achmad, S.E., M.S.A.,A.k Dirut PDAM Kota Makassar Ketua Dept. Organisasi dan Manajemen

Drs. Darwis Dolmanan, M.M Dirut PDAM Kota Pontianak

Ketua Dept. Keuangan Ir. Singgih Triwibowo Dirut PDAM Kota Surakarta Ketua Dept. Kemitraan

Ir. Henry M. Limbang Direktur Teknik PAM JAYA

Ketua Dept. Infokom Syaiful Djafar, S.E.


(17)

BAB III Landasan Teori

3.1. Aplikasi

Aplikasi adalah software yang dibuat oleh suatu perusahaan komputer untuk mengerjakan tugas-tugas tertentu, misalnya Microsoft Word, Microsoft Excel. (Dhanta (2009:32)).

Aplikasi adalah penerapan, penggunaan atau penambahan Dari pengertian diatas, dapat disimpulkan bahwa aplikasi merupakan software yang berfungsi untuk melakukan berbagai bentuk pekerjaan atau tugas-tugas tertentu seperti penerapan, penggunaan dan penambahan data. (Anisyah, 2000:30).

3.2. Kegiatan

Kegiatan adalah suatu peristiwa atau kejadian yang pada umumnya tidak dilakukan secara terus menerus. Penyelenggara kegitan itu sendiri bisa merupakan badan, instansi pemerintah, organisasi, orang pribadi, lembaga, dll. Biasanya kegiatan dilaksanakan dengan berbagai alasan tertentu, mulai dari peringatan ulang tahun sebuah organisasi, kampanye sebuah partai politik, atau bahkan sosialisasi sebuah kebijakan pemerintah. (Yazid, 2009 : 26)

3.3. Pertandingan

Olahraga terdiri dari kata “Olah” berarti laku, perbuatan, perikelakukan, sedangkan “Raga”, yang berarti badan mengandung makna, berlatih diri dengan gerakan badan. Olahraga berarti gerak badan atau aktivitas jasmani. Olahraga merupakan suatu bentuk pendidikan dari individu dan masyarakat yang mengutamakan gerakan - gerakan jasmani yang dilakukan secara sadar dan sistematis menuju suatu kulaitas hidup yang lebih tinggi. (Dekdikbud 1993:1)


(18)

3.4. Pendaftaran

Menurut Pendaftaran adalah proses, cara, perbuatan mendaftar yaitu pencatatan nama, alamat dsb dalam daftar. Jadi, pendaftaran adalah proses pencatatan identitas pendaftar kedalam sebuah media penyimpanan yang digunakan dalam proses pendaftaran. (Dekdikbud 1993:2) 3.5. Analisa dan Desain Sistem

Menurut Ladjamudin (2005), Analisa sistem yang ada sangat bergantung pada teori umum sebagai sebuah landasan konseptual. Bertujuan untuk memperbaiki fungsi di dalam sistem yang sedang berjalan agar menjadi lebih efisien, mengubah sasaran sistem yang sedang berjalan. 3.6. System Flow

System flow menurut Jogiyanto (1998) adalah bagan alir sistem menunjukkan arus pekerjaan secara keseluruhan dari sistem. System flow menunjukkan sistematika dari prosedur yang ada di dalam sistem dan menunjukkan apa yang dilakukan sistem. Simbol-simbol yang digunakan dalam system flow sebagai berikut:

1. Simbol dokumen

Menunjukkan dokumen input dan output untuk proses manual atau komputer.

Gambar 3.1 Dokumen 2. Simbol kegiatan manual


(19)

Gambar 3.2 Kegiatan Manual 3. Simbol simpanan offline

Menunjukkan file non-komputer yang diarsip.

Gambar 3.3 Simpanan Offline 4. Simbol proses

Menunjukkan kegiatan proses dari operasi program komputer.

Gambar 3.4 Proses 5. Simbol database

Menunjukkan tempat untuk menyimpan data hasil operasi komputer.

Gambar 3.5 Database 6. Simbol garis alir


(20)

Gambar 3.6 Garis Alir 7. Simbol penghubung

Menunjukkan penghubung ke halaman yang masih sama atau ke halaman lain.

Gambar 3.7 Penghubung 3.7. Data Flow Diagram (DFD)

Menurut Jogiyanto (1998), DFD banyak digunakan untuk menggambarkan sistem yang telah ada atau sistem baru yang akan dikembangkan secara logika tanpa adanya pertimbangan khususnya lingkungan fisik dimana data tersebut mengalir. DFD merupakan alat yang digunakan pada metodologi pengembangan sistem yang terstruktur dan dapat mengembangkan arus data di dalam sistem dengan terstruktur dan jelas.

3.7.1 Simbol-simbol yang digunakan DFD

Berikut ini adalah simbol – simbol yang di gunakan di DFD :

a) External Entity atau Boundary

External entity atau kesatuan luar merupakan kesatuan di lingkungan luar sistem yang dapat berupa orang, organisasi atau sistem lain yang berada di lingkungan luar yang akan memberikan input atau menerima output dari sistem. External entity disimbolkan dengan notasi kotak.


(21)

Arus Data (data flow) di DFD diberi simbol panah. Arus data ini mengalir di antara proses, simpanan data (data store) dan kesatuan luar (external entity). Arus data ini menunjukkan arus data yang dapat berupa masukan untuk sistem atau hasil dari proses sistem.

c) Proses

Suatu proses adalah kegiatan yang dilakukan oleh orang, mesin, atau komputer dari hasil suatu arus data yang masuk ke dalam proses untuk menghasilkan arus data yang akan keluar dari proses. Simbol proses berupa lingkaran atau persegi panjang bersudut tumpul.

d) Simpanan Data

Simpanan data merupakan simpanan dari data yang dapat berupa hal-hal sebagai berikut, sebagai gambaran:

1. Suatu file atau database di sistem komputer. 2. Suatu arsip atau catatan manual.

3. Suatu kotak tempat data di meja seseorang. 4. Suatu tabel acuan manual.

Simpanan data di DFD disimbolkan dengan sepasang garis horizontal paralel yang tertutup di salah satu ujungnya.

3.7.2 Context Diagram

Context Diagram merupakan langkah pertama dalam pembuatan DFD. Pada context diagram dijelaskan sistem apa yang dibuat dan external entity apa saja yang terlibat. Dalam


(22)

3.7.3 Data Flow Diagram Level 0

DFD level 0 adalah langkah selanjutnya setelah context diagram. Pada langkah ini, digambarkan proses-proses yang terjadi dalam sistem informasi.

3.7.4 Data Flow Diagram Level 1

DFD Level 1 merupakan penjelasan dari DFD level 0. Pada proses ini dijelaskan proses apa saja yang dilakukan pada setiap proses yang terdapat di DFD level 0.

3.8 Entity Relational Diagram

Entity Relational Diagram (ERD) merupakan penggambaran hubungan antara beberapa

entity yang digunakan untuk merancang database yang akan diperlukan. 3.9 Konsep Dasar Basis Data

Menurut Haryanto (2004), Basis data adalah kumpulan data (elemen) yang secara logika berkaitan dalam merepresentasikan fenomena. Fakta secara terstruktur dalam domain tertentu untuk mendukung aplikasi pada sistem tertentu. Data yang ada biasanya saling terhubung untuk merefleksikan fakta-fakta yang terdapat di organisasi.

Penyusunan satu database digunakan untuk mengatasi masalah-masalah pada penyusunan data yaitu redundansi, inkonsistensi data, kesulitan pengaksesan data, isolasi data untuk standarisasi, multiple user (banyak pemakai), masalah keamanan (security), masalah integrasi (kesatuan), dan masalah data independence (kebebasan data).

3.9.1 Sistem Basis Data

Menurut Kusrini (2007), Basis data adalah kumpulan data yang memiliki relasi antar entitas, sehingga adanya basis data ini mempunya tujuan untuk mempermudah perolehan data dalam waktu yang singkat dan ketepatan data yang diperoleh.

A. Kelebihan Sistem Basis Data


(23)

2. Mencegah ketidakkonsistenan data.

3. Keamanan data dapat terjaga, yaitu data dapat dilindungi dari pemakai yang tidak berwenang.

4. Integritas data dapat dipertahankan. 5. Data dapat dipergunakan bersama-sama. 6. Menyediakan recovery.

7. Memudahkan penerapan standarisasi. 8. Data bersifat mandiri (data independence).

9. Keterpaduan data terjaga, memelihara keterpaduan data berarti data harus akurat. Hal ini sangat erat hubungannya dengan pengontrolan kerangkapan data dan pemeliharaan keselarasan data.

B. Kekurangan Sistem Basis Data

1. Diperlukan tempat penyimpanan yang besar.

2. Diperlukan tenaga yang terampil dalam mengolah data.

3. Kerusakan sistem basis data dapat mempengaruhi departemen yang terkait. 4. Kompleksitas yang tinggi

5. Ongkos konversi dari sistem yang lama ke sistem baru 3.10 Database Management System

Menurut Haryanto (2004), Sistem manajemen basis data adalah perangkat lunak untuk mendefinisikan, menciptakan, mengelola, dan mengendalikan pengaksesan basis data.

DBMS bertujuan menyediakan lingkungan yang nyaman dan efisien untuk penyimpanan data dan pengambilan data dari basis data. DMBS sangat berperan memberi abstraksi data tingkat tinggi ke pemakai.


(24)

3.10.1 Bahasa-Bahasa Yang Terdapat Dalam DBMS

Bahasa – bahasa yang terdapat dalam DBMS adalah sebagai berikut : 1. Data Definition Language (DDL)

Menurut Kristanto (1994), Pola skema basis data di spesifikasikan dengan satu set definisi yang di ekspresikan dengan satu bahasa khusus yang disebut DDL. Hasil kompilasi perintah DDL adalah satu set tabel yang disimpan di dalam file khusus yang disebut data dictionary/directory.

2. Data Manipulation Language (DML)

Bahasa yang memperbolehkan pemakai mengakses atau memanipulasi data sebagai yang diorganisasikan sebelumnya model data yang tepat.

3. Query

Pernyataan yang diajukan untuk mengambil informasi. Merupakan bagian DML yang digunakan untuk pengambilan informasi.

3.10.2 Fungsi DBMS

Fungsi – fungsi yang ada di dalam DBMS adalah sebagai berikut :

1. Data Definition

DBMS harus dapat mengolah data definition atau pendefinisian data.

2. Data Manipulation

DBMS harus dapat menangani permintaan-permintaan dari pemakai untuk mengakses data.

3. Data Security dan Integrity

DBMS dapat memeriksa security dan integrity data yang didefinisikan oleh DBA. 4. Data Recovery dan Concurrency


(25)

a. DBMS harus dapat menangani kegagalan-kegagalan pengaksesan basis data yang dapat disebabkan oleh kesalahan sistem, kerusakan disk, dan sebagainya.

b. DBMS harus dapat mengontrol pengaksesan data yang konkuren yaitu bila satu data diakses secara bersama-sama oleh lebih dari satu pemakai pada saat yang bersamaan.

5. Data Dictionary


(26)

BAB IV

Deskripsi Kerja Praktek

Berdasarkan hasil wawancara dengan pihak PDAM surya sembada kota Surabaya pada saat kerja praktek, maka dapat diketahui aplikasi pendukung yang dapat mengatasi permasalahan yang ada. Analisa kebutuhan aplikasi diambil berdasarkan data yang di peroleh pada saat survei ke perusahaan.

Permasalahan yang timbul pada PDAM surya sembada kota Surabaya yaitu terletak pada kegiatan PORPAMSI yang dimana PDAM surya sembada kota Surabaya yang menjadi tuan rumahnya. Untuk mengatasi permasalahan ini langkah – langkah yang ditempuh adalah sebagai berikut :

1. Menganalisa Sistem 2. Mendesain Sistem

Langkah – langkah di atas bertujuan untuk mencari solusi yang tepat berdasarkan permasalahan yang ada dan menyesuaikan solusi dengan sistem yang sedang berjalan saat ini. Untuk lebih jelasnya, dapat dijelaskan pada sub bab di bawah ini.

4.1 Analisis Sistem

Dalam pengembangan teknologi dibutuhkan analisa dan keakuratan data yang baik karena dengan analisa dan keakuratan yang baik dapat memperbaiki kualitas PERPAMSI khususnya pada kegiatan PORPAMSI, sehingga akses untuk pendaftaran kegiatan, Jadwal, Form login admin, cetak kartu peserta dapat


(27)

mempermudah peserta dan pihak penyelenggara kegiatan serta data dapat tersimpan dengan baik.

Rancangan sistem yang dibuat akan mengacu pada alur di atas, sehingga solusi untuk memanajemen kegiatan PORPAMSI pada PERPAMSI adalah dengan membuat aplikasi pengelolaan lomba PERPAMSI berbasis web pada PDAM surya sembada kota Surabaya menggunakan PHP dengan database MySQL yang diperoleh pada saat meng-instal XAMPP.

4.1.1. Document Flow

Document flow yaitu bagan yang memiliki arus dokumen secara menyeluruh dari suatu sistem yang menjelaskan urutan prosedur – prosedur yang terdapat didalam sistem.

a) Document Flow Proses Pendaftaran PORPAMSI

Transaksi Pendaftaran PORPAMSI terjadi ketika Peserta mengisi Form pendaftaran peserta setelah itu dokumen form peserta diberikan kepetugas pendaftaran. Petugas pendaftaran menerima form setelah itu mencek data peserta dan vertivikasi tepat waktu pendaftarn dan kelengkapan, jika tidak lengkap maka dikembalikan jika lengkap petugas pendaftaran rekap dan cetak kartu peserta dan membuat dokumen daftar list peserta perinstansi. Kartu peserta yang telah di buat petugas pendaftaran ddiberikan kepeserta, seperti terlihat pada gambar 4.1.


(28)

Document Flow Pendaftaran

Petugas Pendaftaran Peserta

Start

Input Form Pendaftaran

Dokumen Pendaftaran Peserta

Vertivikasi Tepat waktu dan kelengkapan ?

Dokumen Pendaftaran Peserta

Cek Peserta

1

Rekap dan Cetak Kartu Peserta

Kartu Peserta Kartu Peserta

END

1

N

Y

Daftar list peserta perinstansi


(29)

b) Document Flow Ploting Kegiatan PORPAMSI

Transaksi Ploting kegiatan PORPAMSI terjadi ketika bagian Petugas Pendaftaran memberikan dokumen pendaftaran peserta ke event organizer, lalu

event organizer menginput jadwal kegiatan porpamsi untuk peserta dan ploting peserta serta membuat jadwal pertandingan, event organizer mencetak tiga dokumen yang dimana satu dokumen jadwal akan di berikan kepeserta dan satu lagi diberikan ke petugas lapangan, seperti terlihat pada gambar 4.2.

Document Flow Plotting

Event Organizer Peserta Petugas Lapangan

Petugas Pendaftaran

Start

Dokumen Pendaftaran

Peserta

Ploting Peserta Input Jadwal Kegiatan Porpamsi untuk Peserta

Selesai Membuat Jadwal

Pertandingan

Jadwal Kegiatan

Peserta Jadwal Kegiatan

Peserta

Jadwal Kegiatan Peserta


(30)

4.1.2. System Flow

System flow yaitu bagan yang memiliki arus pekerjaan secara menyeluruh dari suatu sistem yang menjelaskan urutan prosedur-prosedur yang terdapat di dalam sistem.

a) Sysflow Maintenance Data User

Pada Systemflow ini menggambarkan tentang proses maintenance data

user, pengguna yang terlibat adalah Admin Aplikasi. Pada saat login web dan masuk ke menu admin, apabila jumlah data User kosong maka tambahkan data.

Setelah itu jika tidak ingin tambahkan data maka selesai. Kemudian saat jumlah data tidak kosong maka menampilkan data, jika ingin edit data maka input data admin, jika tidak maka bisa menghapus data admin, jika tidak ingin menghapus data maka selesai, seperti yang terlihat pada gambar 4.3.


(31)

Maintenance Data User Sistem Admin Aplikasi Mulai Admin Jumlah Data = 0

? T

Input Data User Menyimpan Data User Y Tambah Data ? T Selesai T Menampilkan Data User Display Data User Edit Data ? Y Hapus Data ? Menghapus Data User Y T Y Menampilkan Form User

Gambar 4. 3 SystemFlowmaintenance data user

b) Sistem flow Maintenance Data Anggota

Pada System flow ini menggambarkan tentang proses maintenance data anggota, pengguna yang terlibat adalah Admin Aplikasi. Pada saat login web dan masuk ke menu admin, apabila jumlah data User kosong jika maka tambahkan data.

Setelah itu jika tidak ingin tambahkan data maka selesai, kemudian saat jumlah data tidak kosong maka menampilkan data, jika ingin edit data maka input


(32)

data admin, jika tidak maka bisa menghapus data admin, jika tidak ingin menghapus data maka selesai, seperti yang terlihat pada gambar 4.4.

Maintenance Data Anggota

Sistem Admin Aplikasi

Mulai

Anggota Jumlah

Data = 0 ? T Input Data Anggota Menyimpan Data Anggota Y Tambah Data ? T Selesai T Menampilkan Data Anggota Display Data Anggota Edit Data ? Y Hapus Data ? Menghapus Data Anggota Y T Y Admin Menampilkan Form Anggota

Gambar 4.4 System FlowMaintenance data anggota

c) Sysflow Maintenance Data Kompetisi

Pada System flow ini menggambarkan tentang proses maintenance data kompetisi, pengguna yang terlibat adalah Admin Aplikasi. Pada saat login web dan masuk ke menu admin menampilkan form kompetisi, apabila jumlah data kosong maka menambahkan data.


(33)

Setelah itu jika jumlah data tidak kosong maka menampilkan data kompetisi. Jika ingin mengedit data maka menginputkan data kompetisi lalu menyimpan data kompetisi. Jika tidak ingin edit data bisa menghapus data maka selesai, seperti yang terlihat pada gambar 4.5.

Maintenance Data Kompetisi

Sistem Admin Aplikasi

Mulai

Jumlah Data = 0

? T Input Data Kompetisi Menyimpan Data Kompetisi Y Tambah Data ? T Selesai T Menampilkan Data Kompetisi Display Data Kompetisi Edit Data ? Y Hapus Data ? Menghapus Data Kompetisi Y T Y Kompetisi Menampilkan Form Kompetisi

Gambar 4.5 System FlowMaintenance data kompetisi

d) System Flow Maintenance Data Kategori

Pada System flow ini menggambarkan tentang proses maintenance data kategori, pengguna yang terlibat adalah admin aplikasi. Pada saat login web dan


(34)

masuk ke menu admin menampilkan form kategori, apabila jumlah data kosong maka menambahkan data.

Selain itu jika jumlah data tidak kosong maka menampilkan data kompetisi. Jika ingin mengedit data maka menginputkan data kategori lalu menyimpan data kategori. Jika tidak ingin edit data bisa menghapus data maka selesai, seperti yang terlihat pada gambar 4.6.

Maintenance Data Kategori

Sistem Admin Aplikasi

Mulai

Jumlah Data = 0

? T Input Data Kategori Menyimpan Data Kategori Y Tambah Data ? T Selesai T Menampilkan Data Kategori Display Data Kategori Edit Data ? Y Hapus Data ? Menghapus Data Kategori Y T Y Kategori Menampilkan Form Kategori Kompetisi


(35)

e) System Flow Maintenance Data Venue

Pada System flow ini menggambarkan tentang proses maintenance data

venue, pengguna yang terlibat adalah admin aplikasi. Pada saat login web dan masuk ke menu admin menampilkan form venue, apabila jumlah data kosong maka menambahkan data.

Selain itu jika jumlah data tidak kosong maka menampilkan data kompetisi. Jika ingin mengedit data maka menginputkan dataVenue lalu menyimpan data venue. Jika tidak ingin edit data bisa menghapus data maka selesai, seperti yang terlihat pada gambar 4.7.


(36)

Maintenance Data Venue Sistem Admin Aplikasi Mulai Venue Jumlah

Data = 0 ? T

Input Data Venue Menyimpan Data Venue Y Tambah Data ? T Selesai T Menampilkan Data Venue Display Data Venue Edit Data ? Y Hapus Data ? Menghapus Data Venue Y T Y Kompetisi Menampilkan Form Venue

Gambar 4.7 System FlowMaintenance data venue

f) Sysflow Registrasi Kontigen

Pada System flow ini menggambarkan tentang proses maintenance data kontingen, pengguna yang terlibat adalah Admin Aplikasi. Pada saat login web dan masuk ke menu User Pendaftaran menampilkan form Kontingen, lalu user pendaftaran menginputkan data Kontingen dan menyimpan data kontingen, seperti yang terlihat pada gambar 4.8


(37)

Registrasi Kontingen

Sistem User Pendaftaran

Mulai

Selesai Display Form Kontingen Menampilkan Form Kontingen

Input Data Kontingen

Menyimpan

Data Kontingen Kontingen

Anggota

Login User Admin

Gambar 4.8 System Flow Registrasi Kontingen

g) Sistem Flow Registrasi Official

Pada System flow ini menggambarkan tentang proses registrasi official, pengguna yang terlibat adalah User pendaftaran. Pada saat login web dan masuk ke menu User pendaftaran, menampilkan form Official, lalu user pendaftaran menginputkan data Official dan menyimpan data Official, seperti yang terlihat pada gambar 4.9


(38)

Registrasi Official

Sistem User Pendaftaran

Mulai

Kontingen

Selesai Display Form Official Menampilkan Form Official

Input Data Official

Menyimpan

Data Official Official

Login User Admin

Gambar 4.9 System Flow Registrasi Official

h) Sistem Flow Registrasi Atlet

Pada System flow ini menggambarkan tentang proses registrasi atlet, pengguna yang terlibat adalah user pendaftaran. Pada saat login web dan masuk ke menu user pendaftaran menampilkan form Atlet, lalu user pendaftaran menginputkan data Atlet dan menyimpan data Atlet, seperti yang terlihat pada gambar 4.10


(39)

Registrasi Atlet

Sistem User Pendaftaran

Mulai

Selesai Display Form Atlet Menampilkan

Form Atlet

Input Data Atlet

Menyimpan Data Atlet

File

Atlet Kontingen

Login User Admin

Gambar 4.10 System Flow Registrasi Official

i) Sistem Flow Registrasi Peserta

Pada System flow ini menggambarkan tentang proses registrasi peserta, pengguna yang terlibat adalah user pendaftaran. Pada saat login web dan masuk ke menu user pendaftaran menampilkan form peserta, lalu user pendaftaran menginputkan data peserta dan menyimpan data peserta, seperti yang terlihat pada gambar 4.11


(40)

Registrasi Peserta

Sistem User Pendaftaran

Mulai

Kontingen

Selesai Display Form Peserta Menampilkan Form Peserta

Input Data Peserta

Menyimpan

Data Peserta Peserta

Official

Kategori Atlet

Kompetisi

Login User Admin

Gambar 4.11 System Flow Registrasi Official

j) Sistem Flow Verifikasi Peserta

Pada System flow ini menggambarkan tentang proses verivikasi peserta, pengguna yang terlibat adalah user TM. Pada saat login web dan masuk ke menu

user TM, menampilkan form verifikasi peserta, lalu user TM pilih kota yang mau di verifikasi lalu memilih cabang olah raga dari kota tersebut. Jika data terpenuhi maka cetak kartu jika tidak maka selesai, seperti yang terlihat pada gambar 4.12


(41)

Verifikasi Peserta

Sistem User TM Mulai Atlet Display Form Verifikasi Menampilkan Form Verifikasi Peserta Pilih cabang olahraga dari kota

tersebut

Kontingen Peserta

File

Kompetisi Pilih kota yang

mau di verivikasi

Data Terpenuhi ? Cetak Kartu Peseta Y Selesai T

Gambar 4.12 System Flow Registrasi Official

k) Sistem Flow Penjadwalan Pertandingan

Pada System flow ini menggambarkan tentang proses penjadwalan pertandingan, pengguna yang terlibat adalah user TM. Pada saat login web dan masuk ke menu user TM, menampilkan form pertandingan, lalu user TM


(42)

menginputkan data Pertandingan dan menyimpan data Pertandingan, seperti yang terlihat pada gambar 4.13

Penjadwalan Pertandingan

Sistem User TM Mulai Venue Selesai Display Form Pertandingan Menampilkan Form Pertandingan Input Data Pertandingan Menyimpan Data Pertandingan Pertandingan Kategori Peserta Hasil Kompetisi

Gambar 4.13 System Flow Registrasi Official

4.1.3. Context Diagram

Context diagram adalah gambaran menyeluruh dari data flow diagram (DFD). Dimana dalam context diagram ini dapat dilihat gambaran umum dari aplikasi pengelolaan lomba perpamsi yaitu berupa data – data apa saja yang dibutuhkan dan dikeluarkan oleh setiap pihak yang berpengaruh dalam setiap proses didalamnya. Adapun gambar context diagram tersebut dapat dilhat pada gambar 4.15


(43)

Data Kateg ori

Data Medali

Informas i Kompetisi Data Peserta Data Official

Data Artikel

Data File

Data Has il Pertanding an Data Pertandingan

Data Atlet Data Konting en

Data Kompetisi

Data Venue Data Ang gota

Data Admin

0

POR PERPAMSI

+

Admin Aplikas i PendaftaranUser

User TM

User Keg iatan

Gambar 4.14 ContextDiagram Aplikasi Pengelolaan Lomba Perpamsi

4.1.4. Data Flow Diagram

Berikut ini adalah Data Flow Diagram pada aplikasi pengelolaan lomba perpamsi. Data Flow Diagram dibawah ini terdapat dua level yaitu data flow

diagram level 0 dan level 1. Dalam Data Flow Diagram level 0 digambarkan secara global proses – proses apa saja yang ada didalam sistem aplikasi pengelolaan lomba perpamsi seperti maintenance data, registrasi tim, maintenance pertandingan, pembuatan artikel dan pencatatan mendali.

Dalam data flow diagram level 1 digambarkan secara lebih detil proses-proses yang ada dalam proses-proses utama yang ada dalam Data Flow Diagram level 0 yakni proses maintenance data, registrasi tim dan maintenance pertandingan. Tabel yang terlihat antara lain Admin, Anggota, Kompetisi, Kategori, Venue, Kontingen, Official, Atlet, File, peserta, pertandingan, Hasil, Artikel dan Medali yang ada pada Aplikasi pengelolaan lomba perpamsi.


(44)

Data Kateg ori Data Kateg ori

Data Kateg ori

Data Kompetisi

Data Kateg ori

Rec ord Data Medali Data Medali

Rec ord Data Artikel Data Artikel

Rec ord Data Has il

Data Peserta Rec ord Data Peserta

Data Atlet

Data Kompetisi

Data Konting en

Informas i Kompetisi

Rec ord Data Official

Data Peserta Data Official

Data Ang gota

Data File

Rec ord Data File

Data Kompetisi

Data Pertandingan

Data Venue

Rec ord Data Pertandingan Data Has il Pertanding an

Data Pertandingan

Rec ord Data Atlet Rec ord Data Konting en

Data Atlet Data Konting en

Data Venue Data Kompetisi

Data Ang gota Data Admin

Data Kompetisi

Data Venue Data Ang gota

Data Admin

Admin Aplikas i

User Pendaftaran User TM User Keg iatan 1 Maintenance Data + 1 Admin

2 Ang gota 3 Kompetisi

5 Venue

2

Reg istrasi Tim

+

6 Konting en

8 Atlet 3 Kompetisi 3 Maintenance Pertandingan + 11 Pertandingan 5 Venue 9 File 7 Official 10 Peserta

12 Has il

4

Pembuatan Artikel 13 Artikel

5

Penc atatan Medali 14 Medali

4 Kateg ori

4 Kateg ori

Gambar 4.15 DFD Level 0 Aplikasi pengelolaan lomba perpamsi

Pada DFD level 1 proses mengolah data terdapat 5 (lima) sub proses, yaitu

maintenance data admin, maintenance data anggota, maintenance data kompetisi,

maintenance data kategori dan maintenance data venue. Sub proses mengelola data bagian berfungsi untuk mengelola data-data bagian. Sub proses maintenance

data admin berfungsi untuk mengelola data-data user. Sub proses maintenance

data anggota berfungsi untuk mengelola data-data user pendaftaran yang telah terdaftar. Sub proses maintenance data kompetisi berfungsi untuk mengelola


(45)

data-data kompetisi yang telah tersimpan. Dan sub proses maintenance data kategori berfungsi untuk mengelola data-data kategori lomba yang telah terdaftar.

Data Kateg ori

Data Kompetisi

Data Kateg ori

Data Venue

Data Kompetisi

Data Kompetisi

Data Admin

Data Ang gota Data Ang gota

Data Admin Data Admin

Admin Aplikas i

1 Admin

2 Ang gota

3 Kompetisi 5 Venue 1 Maintenance Data Admin 2 Maintenance Data Ang gota 3 Maintenance Data Kompetisi 5 Maintenance Data Venue

4 Kateg ori 4

Maintenance Data Kateg ori

Gambar 4.16 DFD Level 1 maintenance data

Pada gambar 4.17 tersebut digambarkan proses Registrasi Tim yang dapat dilakukan oleh user pendaftaran. Ketika user yang berhasil masuk ke dalam sistem, maka user tersebut dapat melakukan Registrasi Kontingen. ketika user

pendaftaran sudah melakukan Registrasi Kontingen maka setelah itu melakukan Registrasi Official, Registrasi Atlet, Registrasi Peserta.


(46)

Data Kateg ori

Rec ord Data Peserta Data Official

Data Konting en

Data Atlet Data Kompetisi

Data Peserta Informas i Kompetisi

Data Konting en Data Konting en

Data Official

Rec ord Data Official

Data File

Rec ord Data File Rec ord Data Atlet Data Atlet

Rec ord Data Konting en Data Ang gota Data Konting en

User Pendaftaran

2 Ang gota 6 Konting en

8 Atlet

1 Reg istrasi

Konting en

3

Reg istrasi Atlet 9 File

2 Reg istrasi Official

7 Official

4

Reg istrasi Peserta 3 Kompetisi

6 Konting en 7 Official

10 Peserta

4 Kateg ori

Gambar 4.17 DFD Level 1 Registrasi Tim

Pada DFD level 1 proses maintenance pertandingan ini berguna untuk penjadwalan pertandingan, laporan pencatatan hasil pertandingan.

Data Kateg ori

Rec ord Data Has il Data Peserta Data Peserta Data Kompetisi

Data Pertandingan Data Venue

Data Has il Pertanding an

Rec ord Data Pertandingan Data Pertandingan User TM User Keg iatan 11 Pertandingan 5 Venue 1 Penjadwalan Pertandingan 3 Kompetisi 2 Penc atatan Has il Pertandingan 10 Peserta

12 Has il 4 Kateg ori


(47)

4.1.5. Perancangan Database

Pada tahap ini dilakukan penyusunan dan perancangan database yang akan digunakan sebagai struktur dasar. Rancangan database sistem yang dibuat berupa

Entity Relational Diagram (ERD), yaitu alat untuk merepresentasikan model data yang ada pada sistem dimana terdapat entity dan relationship.


(48)

23

1. CDM

Gambar 4.19 CDM Aplikasi Pengelolaan Lomba Perpamsi

Mempertandingkan Memiliki Mempunyai Menulis Menurunkan Menunjuk Mendampingi Membawa Memperoleh Mengadakan Menggunakan Mendapatkan Menghasilkan Mengunggah

Daftar AtletMendaftarkan

Mengirimkan Admin id_admin username pass nama_admin level_admin status_admin Anggota id_anggota nama_anggota asal_anggota alamat_anggota telp_anggota email_anggota Kompetisi id_kompetisi nama_kompetisi Kontingen id_kontingen ketua_kontingen contact_kontingen email_kontingen tgl_pendaftaran Atlet id_atlet nama_atlet tgllahir_atlet jk_atlet status_atlet keterangan_atlet Pertandingan id_pertandingan tgl_pertandingan mulai_pertandingan selesai_pertandingan status_pertandingan File id_file jenis_file nama_file Peserta id_peserta Hasil skor Venue id_venue nama_venue alamat_venue kota_venue Medali id_medali jenis_medali Official id_official nama_official jk_official jabatan_official status_official keterangan_official Artikel id_artikel judul_artikel isi_artikel Kategori id_kategori nama_kategori jmlpemain_kategori medali_kategori


(49)

2. PDM

Gambar 4.20 ERD PDM Aplikasi Pengelolaan Lomba Perpamsi

ID_KOMPETISI = ID_KOMPETISI ID_KATEGORI = ID_KATEGORI ID_KOMPETISI = ID_KOMPETISI

ID_KATEGORI = ID_KATEGORI

ID_KOMPETISI = ID_KOMPETISI

ID_ADMIN = ID_ADMIN

ID_KONTINGEN = ID_KONTINGEN ID_ADMIN = ID_ADMIN

ID_OFFICIAL = ID _OFFICIAL

ID_KONTINGEN = ID_KONTINGEN

ID_PESERTA = ID_PESERTA

ID_VENUE = ID_VENUE ID_KOMPETISI = ID_KOMPETISI ID_PESERTA = ID_PESERTA

ID_PERTANDINGAN = ID_PERTANDINGAN

ID_ATLET = ID_ATLET

ID_ATLET = ID_ATLET ID_PESERTA = ID_PESERTA ID_KONTINGEN = ID_KONTINGEN

ID_ANGGOTA = ID_ANGGOTA

ADMIN ID_ADMIN char(2) USERNAME varchar(15) PASS char(32) NAMA_ADMIN varchar(30) LEVEL_ADMIN int STATUS_ADM IN bit ANGGOTA ID_ANGGOTA char(2) ID_ADMIN char(2) NAMA_ANGGOTA varchar(50) ASAL_ANGGOTA varchar(30) ALAMAT_ANGGOTA varchar(50) TELP_ANGGOTA varchar(15) EMAIL_ANGGOTA varchar(35) KOMPETISI ID_KOMPETISI char(2) NAMA_KOMPETISI varchar(20) KONTINGEN ID_KONTINGEN char(2) ID_ANGGOTA char(2) KETUA_KONTINGEN varchar(30) CONTACT_KONTINGEN varchar(15) EMAIL_KONTINGEN varchar(35) TGL_PENDAFTAR AN datetime

ATLET ID_ATLET char(2) ID_KONTINGEN char(2) NAMA_ATLET varchar(30) TGLLAHIR_ATLET datetime JK_ATLET char(1) STATUS_ATLET bit KETERANGAN_ATLET varchar(100) PERTANDINGAN ID_PERTANDINGAN char(2) ID_KOMPETISI char(2) ID_KATEGORI char(2) ID_VENUE char(2) TGL_PERTANDINGAN datetime MULAI_PERTANDINGAN datetime SELESAI_PERTAN DINGAN datetime STATUS_PERTAN DINGAN int FILE ID_FILE char(2) ID_ATLET char(2) JENIS_FILE varchar(30) NAMA_FILE varchar(50) PESERTA ID_PESERTA char(2) ID_KONTINGEN char(2) ID_KOMPETISI char(2) ID_OFFICIAL char(2) ID_KATEGORI char(2) HASIL ID_PERTANDINGAN char(2) ID_PESERTA char(2) SKOR int VENUE ID_VENUE char(2) ID_KOMPETISI char(2) NAMA_VENUE varchar(30) ALAMAT_VENUE varchar(50) KOTA_VENUE varchar(25) MEDALI ID_MEDALI char(2) ID_PESERTA char(2) JENIS_MEDALI int OFFICIAL ID_OFFICIAL char(2) ID_KONTINGEN char(2) NAMA_OFFICIAL varchar(30) JK_OFFICIAL char(1) JABATAN_OFFICIAL varchar(25) STATUS_OFFICIAL bit KETERANGAN_OFFICIAL varchar(100) ARTIKEL ID_ARTIKEL int ID_ADMIN char(2) JUDUL_ARTIKEL varchar(30) ISI_ARTIKEL text KATEGORI ID_KOMPETISI char(2) ID_KATEGORI char(2) NAMA_KATEGORI varchar(50) JM LPEM AIN_KATEGORI int MEDALI_KATEGORI int

DAFTAR_ATLET ID_PESERTA char(2) ID_ATLET char(2)


(50)

4.1.6. Struktur Basis Data & Tabel

Dalam hal perancangan struktur tabel yang diperlukan, maka perlu dibuat atribut meliputi nama tabel, nama atribut, tipe data, serta data pelengkap seperti primary key, foriegn key, dan sebagainya. Rancangan basis data aplikasi ini terdiri dari tabel-tabel sebagai berikut:

A. Nama tabel : Admin

Fungsi : Menyimpan data admin Primary key : id_admin

Foreign key : -

Tabel 4.1 admin

Field Name Type

Field Size

Description

ID_ADMIN Char 2 id admin

USERNAME Varchar 15 User name admin

PASS Char 32 Password admin

NAMA_ADMIN Varchar 30 Nama admin

LEVEL_ADMIN Int Level admin

STATUS_ADMIN Bit Status admin

B. Nama tabel : Anggota

Fungsi : Menyimpan data anggota Primary key : id_anggota


(51)

Tabel 4.2 Anggota

Field Name Type

Field Size

Description

ID_ANGGOTA Char 2 Id anggota

ID_ADMIN Char 2 Id admin

NAMA_ANGGOTA Varchar 50 Nama anggota

ASAL_ANGGOTA Varchar 50 Asal anggota

ALAMAT_ANGGOTA Varchar 50 Alamat anggota

TELP_ANGGOTA Varchar 15 Telpon anggota

EMAIL_ANGGOTA Varchar 35 Email anggota

C. Nama tabel : Kontingen (Nama keseluruhan peserta, official, pendamping yang mewakili daerah)

Fungsi : Menyimpan data kontingen Primary key : id_kontingen

Foreign key : id_anggota

Tabel 4.3 Kontingen

Field Name Type

Field Size

Description

ID_KONTINGEN Char 2 id kontingen

ID_ANGGOTA Char 2 id anggota

KETUA_KONTINGEN Varchar 30 Nama ketua kontingen CONTACT_KONTINGEN Varchar 15 Telpon kontingen


(52)

Field Name Type

Field Size

Description

EMAIL_KONTINGEN Varchar 35 Email kontingen

TGL_PENDAFTARAN Datetime Tanggal pendaftaran

D. Nama tabel : Official

Fungsi : Menyimpan data master official Primary key : id_official

Foreign key : id_kontingen

Tabel 4.4 Official

Field Name Type Field

Size

Description

ID_OFFICIAL char 2 Id official

ID_KONTINGEN char 2 Id kontingen

NAMA_OFFICIAL Varchar 30 Nama official

JK_OFFICIAL Char 1 Jenis kelamin official JABATAN_OFFICIAL Varchar 25 Jabatan official

STATUS_OFFICIAL bit Status official

KETERANGAN_OFFICIAL Varchar 100 Keterangan official

E. Nama tabel : Atlet

Fungsi : Menyimpan data atlet Primary key : id_atlet


(53)

Foreign key : id_kontingen

Tabel 4.5 Atlet

Field Name Type Field

Size

Description

ID_ATLET char 2 Id atlet

ID_KONTINGEN char 2 Id kontingen

NAMA_ATLET varchar 30 Nama atlet

TGLLAHIR_ATLET datetime Tanggal lahir atlet

JK_ATLET char 1 Jenis kelamin

STATUS_ATLET bit Status atlet

KETERANGAN_ATLET varchar 100 Keterangan atlet

F. Nama tabel : File

Fungsi : Menyimpan data file atlet Primary key : id_file

Foreign key : id_atlet

Tabel 4.6 File

Field Name Type Field Size Description

ID_FILE char 2 Id file

ID_ATLET char 2 Id atlet

JENIS_FILE varchar 30 Jenis file


(54)

G. Nama tabel : Peserta

Fungsi : Menyimpan data peserta Primary key : id_peserta

Foreign key : id_kontingen

Tabel 4.7 Peserta

Field Name Type Field

Size

Description

ID_PESERTA Char 2 Id peserta

ID_KONTINGEN char 2 Id kontingen

ID_KOMPETISI Char 2 Id kompetisi

ID_OFFICIAL Char 2 Id official

ID_KATEGORI Char 2 Id kategori

H. Nama tabel : Medali

Fungsi : Menyimpan data medali Primary key : id_medali

Foreign key : id_peserta

Tabel 4.8 Mendali

Field Name Type Field Size Description

ID_MEDALI Char 2 Id mendali

ID_PESERTA Char 2 Id peserta

JENIS_MENDALI Int 2 Jenis mendali


(55)

Fungsi : Menyimpan data daftar atlet Primary key : id_peserta

Foreign key : id_atlet

Tabel 4.9 Daftar_Atlet

Field Name Type

Field Size

Description

ID_PESERTA char 2 Id peserta

ID_ATLET char 2 Id atlet

J. Nama tabel : Hasil

Fungsi : Menyimpan data hasil pertandingan Primary key : id_pertandingan

Foreign key : id_peserta

Tabel 4.10 Hasil

Field Name Type Field Size Description

ID_PERTANDINGAN Char 2 Id pertandingan

ID_PESERTA char 2 Id peserta

SKOR int Skor peserta

K. Nama tabel : Pertandingan

Fungsi : Menyimpan data pertandingan Primary key : id_pertandingan


(56)

Tabel 4.11 Pertandingan

Field Name Type

Field Size

Description

ID_PERTANDINGAN Char 2 Id pertandingan

ID_KOMPETISI char 2 Id kompetisi

ID_KATEGORI char 2 Id kategori

ID_VENUE Char 2 Id venue

TGL_PERTANDINGAN datetime Tanggal pertandingan

MULAI_PERTANDINGAN datetime Mulai pertandingan SELESAI_PERTANDINGAN datetime Selesai pertandingan

STATUS_PERTANDINGAN int Status pertandingan

L. Nama tabel : Kategori

Fungsi : Menyimpan data kategori pertandingan Primary key : id_kategori

Foreign key : id_kompetisi

Tabel 4.12 Kategori

Field Name Type

Field Size

Description

ID_KOMPETISI Char 2 Id kompetisi

ID_KATEGORI char 2 Id kategori


(57)

JMLPEMAIN_KATEGORI Int

Jumlah pemain kategori

MEDALI_KATEGORI int Kategori medali

M. Nama tabel : Kompetisi

Fungsi : Menyimpan data kompetisi Primary key : ID_kompetisi

Foreign key : -

Tabel 4.13 Kompetisi

Field Name Type Field Size Description

ID_KOMPETISI Char 2 Id kompetisi

NAMA_KOMPETISI Varchar 20 Nama kompetisi

N. Nama tabel : Venue

Fungsi : Menyimpan data venue (Nama tempat kegiatan) Primary key : id_venue

Foreign key : id_kompetisi

Tabel 4.14 Venue

Field Name Type Field Size Description

ID_VENUE char 2 Id venue

ID_KOMPETISI char 2 Id kompetisi

NAMA_VENUE varchar 30 Nama venue


(58)

KOTA_VENUE varchar 25 Kota venue

O. Nama tabel : Artikel

Fungsi : Menyimpan data artikel Primary key : id_artikel

Foreign key : id_admin

Tabel 4.15 Artikel

Field Name Type Field Size Description

ID_ARTIKEL int Id artikel

ID_ADMIN char 2 Id admin

JUDUL_ARTIKEL varchar 30 Judul artikel

ISI_ARTIKEL text 50 Alamat venue

4.1.7. Desain Input & Output

Desain input/output merupakan sebuah rancangan berupa form untuk memasukkan data dan laporan sebagai informasi yang dihasilkan dari pengolahan data. Desain input/output juga merupakan acuan pembuat aplikasi dalam merancang dan membangun sistem.

A. Form Login

Form login disini berfungsi untuk memberikan keamanan untuk aplikasi sehingga orang yang tidak terkait dengan aplikasi ini tidak dapat mengakses. Proses yang ada merupakan penyesuaian username dan password dengan database yang sudah tersimpan kemudian membuka web sesuai dengan bagian terkait data login.


(59)

Gambar 4.21 FormLogin

B. Form Manajemen Admin

Form menu manajemen admin ini merupakan sebuah guide user interface (GUI) yang digunakan untuk create user dan memberikan hak akses kepada user pengguna aplikasi. menu pilihan untuk semua proses, seperti pada gambar 4.22.


(60)

Gambar 4.23 Tambah user Ini adalah menu tambah user yang ada di manajemen admin.

C. Form Manajemen Anggota

Form menu manajemen anggota ini merupakan sebuah guide user interface (GUI) yang digunakan untuk menambah anggota yang akan di undang untuk kegiatan porpamsi. menu pilihan untuk semua proses, seperti pada gambar 4.24.


(61)

Gambar 4.25 form manajemen anggota Ini adalah menu tambah anggota yang ada di manajemen anggota. D. Manajemen Kompetisi

Form manajemen kompetisi ini merupakan sebuah guide user interface (GUI) yang digunakan untuk membuat kategori permainan grub atau gugur, sebagai acuan untuk jadwal pertandingan. pilihan untuk semua proses, seperti pada gambar 4.26


(62)

Gambar 4.27 Tambah kompetisi Ini adalah menu tambah kompetisi yang ada di manajemen kompetisi. E. Manajemen Kategori

Manajemen kategori ini merupakan sebuah guide user interface (GUI) yang digunakan untuk menambahkan jenis kegiatan yang akan diperlombakan seperti basket, tenis, bulutangkis dan lain – lain. Pilihan untuk semua proses, seperti pada gambar 4.28.


(63)

Gambar 4.29 Tambah kategori Ini adalah menu tambah kategori yang ada di manajemen kategori. F. Manajemen Venue

Manajemen kategori ini merupakan sebuah guide user interface (GUI) yang digunakan untuk menambahkan keterangan tempat kegiatan pertandingan berlangsung. Pilihan untuk semua proses, seperti pada gambar 4.30.


(64)

Gambar 4.31 Tambah venue

Ini adalah menu tambah venue yang ada di manajemen venue.

Gambar 4.32 edit venue

Ini adalah menu edit venue yang ada di manajemen venue. G. Form Kontingen


(65)

Form kontingen ini merupakan sebuah guide user interface (GUI) yang digunakan untuk menambahkan data pendamping yang mewakili PDAM yang diundang. pilihan untuk semua proses, seperti pada gambar 4.33.

Gambar 4.33 Form kontingen

Gambar 4.34 Tambah kontingen Ini adalah menu tambah kontingen yang ada di kontingen.


(66)

Gambar 4.35 edit kontingen Ini adalah menu edit kontingen yang ada di kontingen.

H. Official

Official berfungsi untuk untuk peng-input-an data official yang mengikuti pertandingan. Pilihan untuk semua proses, seperti pada gambar 4.36.


(67)

Gambar 4.37 Tambah official

Ini adalah form tambah official yang ada di official.

Gambar 4.38 edit official

Ini adalah form edit official yang ada di official.


(68)

Form manajemen kompetisi ini merupakan sebuah guide user interface (GUI) yang digunakan untuk mendaftarkan atlet yang akan mengikuti lomba. Pilihan untuk semua proses, seperti pada gambar 4.39.

Gambar 4.39 Atlet

Gambar 4.40 Tambah atlet Ini adalah form tambah atlet yang ada di atlet.


(69)

Gambar 4.41 edit atlet Ini adalah form edit atlet yang ada di atlet.

Gambar 4.42 Upload foto Ini adalah formupload foto atlet yang ada di atlet.


(70)

J. Peserta

Form manajemen venue digunakan untuk menambahkan anggota – anggota atlet dan official

yang akan ikut pertandingan. Pilihan untuk semua proses, seperti pada gambar 4.43.

Gambar 4. 43 Peserta K. Form Manajemen Kegiatan

Form manajemen kegiatan berfungsi untuk memverivikasi data atlet yang mengikuti pertandingan. Pilihan untuk semua proses, seperti pada gambar 4.46.


(71)

Gambar 4.44 Form Manajemen Kegiatan

Gambar 4.45 detil atlet Ini adalah form detil atlet yang ada di atlet.


(72)

Gambar 4.46 edit detil

Ini adalah form edit detil atlet yang ada di atlet untuk menganti status menjadi terverivikasi. L. Manajemen Pertandingan

Form manajemen pertandingan berfungsi untuk jadwal pertandingan tiap kategori. Pilihan untuk semua proses, seperti pada gambar 4.47.


(73)

Gambar 4.488 Tambah pertandingan 4.2 Mengimplementasi Sistem

Implementasi sistem ini akan menjelaskan detil aplikasi history investor, penjelasan

hardware/software pendukung, dan form-form yang ada pada aplikasi.

a. Software Pendukung

1. Sistem Operasi MicrosoftWindows 7 2. Xammp

b. Hardware Pendukung

a) Processor 1 Ghz

b) Memory dengan RAM 512 MB c) VGA on Board

d) Monitor Super VGA (1024x768) dengan minimum 256 warna e) Keyboard + mouse


(74)

4.3 User Interface

Dalam sub ini dijelaskan langkah-langkah dalam menjalankan aplikasi pengelolaan lomba perpamsi:

A. Login

Gambar 4.499 Login

Login pada aplikasi ini diharapkan dapat mengakses semua fungsi yang ada pada aplikasi. Disini pengguna meng-input-kan username beserta password setelah itu menekan tombol login.


(75)

Gambar 4.500 Manajemen Admin

Setelah pengguna berhasil login sebagai admin maka akan muncul menu utama, pada tampilan akan muncul beberapa menu, pertama pengguna memilih menu manajemen admin untuk create user dan memberikan hak akses kepada user pengguna aplikasi. Setelah itu mengklik tambah admin maka akan muncul form tambah admin.


(76)

Gambar 4.511 Tambah admin

Pada form manajemen admin juga dapat melakukan ubah status admin aktif, atau non aktif C. Manajemen Anggota

Gambar 4.522 Manajemen Anggota

Manajemen anggota ini digunakan untuk memasukan kota yang akan diundang, jika ingin menambah anggota maka mengklik tambah anggota maka akan muncul form tambah anggota.


(77)

Gambar 4.533 form Tambah Anggota D. Manajemen Kompetisi

Gambar 4.544 Manajemen Kompetisi

manajemen kategori ini digunakan untuk membuat kategori permainan grub atau gugur, sebagai acuan untuk jadwal pertandingan. Pada saat mengklik tambah kompetisi maka akan muncul form tambah kompetisi.


(78)

Gambar 4.555 Form Tambah Kompetisi E. Manajemen Kategori

Gambar 4.566 Manajemen Kategori

Manajemen kategori berfungsi untuk menambahkan jenis kegiatan yang akan diperlombakan seperti basket, tenis, bulutangkis dan lain – lainnya. Pada saat mengklik tambah kategori maka akan muncul form tambah kategori.


(79)

Gambar 4.577 form Tambah Kategori F. Manajemen Venue

Gambar 4.588 Manajemen Venue

Manajemen venue digunakan untuk pengisian nama tempat kegiatan pertandingan stiap cabang olahraga dilaksanakan. Pada saat mengklik tambah venue maka akan muncul form


(80)

Gambar 4.599 form Tambah venue

G. Kontingen

Gambar 4.600 Manajemen Kontingen

Kontingen adalah termasuk dalam menu user perdaftaran, digunakan untuk menambahkan data pendamping yang mewakili PDAM yang diundang. Pada saat mengklik tambah kontingen maka akan muncul form tambah kontingen.


(81)

Gambar 4.611 form Tambah kontingen


(82)

H. Official

Gambar 4.633 Manajemen Official

Manajemen official digunakan untuk peng-input-an data official yang mengikuti pertandingan. Pada saat mengklik tambah official maka akan muncul form tambah official.


(83)

Gambar 4.655 form edit official

I. Pendaftaran Atlet Lomba

Gambar 4.666 Pendaftaran atlet lomba

Pada menu atlet terdapat form pendaftaran atlet lomba, digunakan untuk mendaftarkan atlet yang akan mengikuti lomba. Pada saat mengklik tambah atlet dan foto diri maka akan muncul form tambah atlet.


(84)

Gambar 4.677 form tambah Atlet


(85)

J. Manajemen Kegiatan

Gambar 4.699 Manajemen Kegiatan

Verivikasi data adalah menu User meeting dimana terdapat form manajemen kegiatan.

Form manajemen kegiatan berfungsi untuk memverivikasi data atlet yang mengikuti pertandingan. Pada saat mengklik detil atlet maka akan muncul form tambah atlet.

Gambar 4.700 form detil atlet

Verivikasi dilakukan pada saat user meeting mengklik button edit maka muncul form edit


(86)

Gambar 4.711 form edit official

K. Manajemen Pertandingan

Gambar 4.722 Manajemen Pertandingan

Manajemen pertandingan berfungsi untuk memasukan jadwal pertandingan tiap – tiap kompetisi yang diselenggarakan, Pada saat tambah jadwal pertandingan maka akan muncul form


(87)

(88)

BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan

Kesimpulan yang dapat diambil dari pembuatan Aplikasi Pengelolaan Lomba pada PDAM Surya Sembada Kota Surabaya adalah sebagai berikut:

1. Penerapan aplikasi pengelolaan lomba pada PDAM Surya Sembada Kota Surabaya ini hasilnya dapat membantu bagian panitia kegiatan PORPAMSI dalam pengurutan peserta dan mengelola kegiatan yang pesertanya seluruh indonesia.

2. Pihak peserta dan panitia lainnya dapat memperoleh informasi secara cepat dan akurat. 3. Dapat memanajemen jarak dan waktu dengan adanya aplikasi pengelolaan lomba ini.

5.2 Saran

Berdasarkan sistem informasi yang telah dibuat, dapat diberikan saran untuk pengembangan sistem ini menjadi lebih baik, sebagai berikut:

Aplikasi ini hanya berkaitan dengan Kegiatan PORPAMSI pada PDAM Surya Sembada Kota Surabaya, sehingga untuk ke depannya dapat dibuat aplikasi yang lebih komplek terkait dengan masalah jadwal pertandingan yang secara penghitungan system.


(1)

Gambar 4.655 form edit official I. Pendaftaran Atlet Lomba

Gambar 4.666 Pendaftaran atlet lomba

Pada menu atlet terdapat form pendaftaran atlet lomba, digunakan untuk mendaftarkan atlet yang akan mengikuti lomba. Pada saat mengklik tambah atlet dan foto diri maka akan muncul form tambah atlet.


(2)

Gambar 4.677 form tambah Atlet


(3)

J. Manajemen Kegiatan

Gambar 4.699 Manajemen Kegiatan

Verivikasi data adalah menu User meeting dimana terdapat form manajemen kegiatan. Form manajemen kegiatan berfungsi untuk memverivikasi data atlet yang mengikuti pertandingan. Pada saat mengklik detil atlet maka akan muncul form tambah atlet.

Gambar 4.700 form detil atlet

Verivikasi dilakukan pada saat user meeting mengklik button edit maka muncul form edit official.


(4)

Gambar 4.711 form edit official K. Manajemen Pertandingan

Gambar 4.722 Manajemen Pertandingan

Manajemen pertandingan berfungsi untuk memasukan jadwal pertandingan tiap – tiap kompetisi yang diselenggarakan, Pada saat tambah jadwal pertandingan maka akan muncul form tambah jadwal pertandingan.


(5)

(6)

BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan

Kesimpulan yang dapat diambil dari pembuatan Aplikasi Pengelolaan Lomba pada PDAM Surya Sembada Kota Surabaya adalah sebagai berikut:

1. Penerapan aplikasi pengelolaan lomba pada PDAM Surya Sembada Kota Surabaya ini hasilnya dapat membantu bagian panitia kegiatan PORPAMSI dalam pengurutan peserta dan mengelola kegiatan yang pesertanya seluruh indonesia.

2. Pihak peserta dan panitia lainnya dapat memperoleh informasi secara cepat dan akurat. 3. Dapat memanajemen jarak dan waktu dengan adanya aplikasi pengelolaan lomba ini.

5.2 Saran

Berdasarkan sistem informasi yang telah dibuat, dapat diberikan saran untuk pengembangan sistem ini menjadi lebih baik, sebagai berikut:

Aplikasi ini hanya berkaitan dengan Kegiatan PORPAMSI pada PDAM Surya Sembada Kota Surabaya, sehingga untuk ke depannya dapat dibuat aplikasi yang lebih komplek terkait dengan masalah jadwal pertandingan yang secara penghitungan system.