Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Sekolah : SMP Negeri 1 Pakem Mata Pelajaran : Matematika KelasSemester : VIISatu Pertemuan : Pertemuan ke-5 Alokasi Waktu : 1 × Pe��e�uan 2 JP = 80 menit

A. Kompetensi Inti

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli toleransi, gotong royong, santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya. 3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. 4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat dan ranah abstrak menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandangteori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

KD Indikator 1.1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 1.1.1 Menghargai ajaran agama yang dianutnya dan juga agama yang dianut orang lain 2.2 Menunjukkan sikap jujur, tertib dan mengikuti aturan, konsistensi, disiplin waktu, ulet, cermat dan teliti, maju berkelanjutan, bertanggung jawab, berpikir logis, kritis, dan kreatif serta memiliki rasa senang, ingin tahu, ketertarikan pada ilmu pengetahuan, sikap terbuka, 2.2.1 Menunjukkan perilaku rasa ingin tahu dalam mencari informasi dan solusi dari suatu permasalahan yang disajikan dalam pembelajaran percaya diri, santun, objektif, dan menghargai. 3.2 Menjelaskan dan melakukan operasi hitung bilangan bulat dan pecahan dengan memanfaatkan berbagai sifat operasi. 3.2.1 Mampu menghitung penjumlahan bilangan pecahan 3.2.2 Mampu menghitung pengurangan bilangan pecahan 4.2 Menyelesaikan masalah yang yang berkaitan dengan operasi hitung bilangan bulat dan pecahan. 4.2.1 Mampu menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan operasi penjumlahan dan pengurangan pada bilangan pecahan

C. Materi Pembelajaran

1. Materi pembelajaran regular  Operasi penjumlahan bilangan pecahan  Operasi pengurangan bilangan pecahan 2. Materi pembelajaran pengayaan Operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahan. 3. Materi pembelajaran remedial Membandingkan pecahan dan operasi penjumlahan serta pengurangan pada bilangan pecahan.

D. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Kelima : 2 JP Pendahulua n 10 menit 1. Guru memberikan salam pembuka, memantau kehadiran, ketertiban dan kesiapan siswa untuk melaksanakan pembelajaran. 2. Guru menanyakan “apakah ada kesulitan dalam mengerjakan PR” kepada siswa dan membahas kesulitan tersebut. 3. Guru menyampaikan tujuan dari pembelajaran yang akan dilakukan yaitu siswa mampu menentukan solusi dari operasi bilangan penjumlahan dan pengurangan bilangan pecahan 4. Guru memberikan apersepsi yaitu membandingkan bilangan pecahan yang sudah di pelajari di SD dan dipertemuan sebelumnya. 5. Guru meminta siswa maju ke depan untuk menjawab beberapa pertanyaan yang dituliskan di papan tulis sebagai berikut. a. … b. … c. 8 … Jawaban yang diharapkan : a. b. c. 8 Guru memberikan pertanyaan kepada siswa, “Dari dua bilangan pecahan tersebut, manakah yang lebih besar ?” 6. Guru memberikan motivasi dengan cara menampilkan suatu permasalahan sehari-hari yang berkaitan dengan operasi penjumlahan dan pengurangan pada bilangan pecahan “Tentukan hasil dari penjumlahan berikut menggunakan plat kertas” 5 + 5 Kegiatan Inti 60 menit 1. Mengamati Guru memberikan masalah nyata dalam kehidupan sehari-hari sebagai berikut. Dalam kehidupan sehari-hari kita sering menemui masalah tentang penjumlahan atau pengurangan bilangan pecahan. Seperti, menjumlahkan 6 kilogram jeruk dengan kilogram apel, mengurangkan 5 kilogram beras oleh kilogram beras, dan lain- lain. Coba amati permasalahan tersebut. Kemudian guru meminta siswa menuliskan operasi apa saja dari masalah tersebut. 6 + = ... 5 + = ... Selanjutnya guru menuliskan operasi penjumlahan di depan kelas + = ? Kemudian guru memvisualisasikan operasi tersebut ke bentuk persegi panjang seperti gambar berikut Untuk menjumlahkan kedua pecahan tersebut kita harus mengubah menjadi pecahan ekuivalen yang penyebutnya sama. Dalam hal ini + dapat ditulis + karena ekuivalen dengan , sedangkan ekuivalen dengan , maka perhatikan gambar berikut Perhatikan bahwa 1 objek utuh pada gambar tersebut tersusun dari 6 bagian yang sama jadi + = + = Kemudian guru memberikan persoalan mengenai operasi pengurangan bilangan pecahan. Tentukan hasil dari − Menanya  Guru meminta siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami yang disajikan di papan tulis. Harapan pertanyaan yang muncul dari siswa adalah “Bagaimana menjumlahkan dan mengurangkan bilangan pecahan dengan penyebut yang berbeda? ” Mengumpulkan Informasi  Guru mengajak siswa untuk memahami tentang pengemlompokan dalam bilangan pecahan. Mengolah informasi  Guru meminta siswa untuk menganalisis, menalar, dan menyimpulkan jawaban dari masalah-masalah yang disajikan pada Ayo Kita Menalar yang ditulis di depan.  Guru berkeliling mencermati peserta didik yang mengalami kesulitan dan memberikan kesempatan untuk mempertanyakan hal-hal yang belum dipahami.  Jika sudah paham, guru memberikan Latihan kepada peserta didik.  Guru memberikan bantuan kepada peserta didik di masing-masing kelompok untuk masalah-masalah yang dianggap sulit oleh peserta didik Mengkomunikasikan Guru meminta siswa untuk menganalisis, menalar, dan menyimpulkan jawaban dari masalah-masalah yang sudah diberikan. Penutup 10 menit 1. Guru memfasilitasi peserta didik untuk menyimpulkan materi yang telah dipelajari yaitu “mengoperasikan penjumlahan dan pengurangan pada pecahan ” 2. Guru memberikan PR yang akan dibagikan kepada siswa sebagai latihan di rumah 3. Guru memberikan informasi tentang materi selanjutnya yaitu membandingkan bilangan pecahan. 4. Guru menutup kegiatan belajar dengan salam.

E. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran