Metode Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

3. Kelompok lain mendengarkan dan memberikan penilaian pada kelompok presentasi 4. Siswa dan guru bersama-sama membahas hal-hal yang belum dipahami. Kegiatan Akhir 10 menit 1. Siswa bersama guru menyimpulkan kegiatan pembelajaran yang baru saja dilaksanakan. 2. Guru menanyakan kesulitan siswa terhadap kegiatan yang baru diselsaikan dan memberikan kesempatan mengemukakan masalah-masalah yang masih ada. 3. Guru memotivasi siswa yang belum berpartisipasi aktif.

H. Media dan Sumber Belajar

1 Contoh buku harian 2 Powepoint materi buku harian 3 Susanti, Ratna. 2008. Kompetensi Berbahasa Indonesia. Jakarta: Pusat Perbukuan Depertemen Pendidikan Nasional.

I. Penilaian

1. Teknik : Tugas Individu 2. Bentuk Instrumen : Tes Uraian 3. Instrumen Penilaian : a Tulislah pokok-pokok pengalaman pribadimu yang terjadi dalam satu hari Jawaban tergantung kreativitas siswa No Kegiatan Skor 1 Siswa menulis pokok-pokok pengalaman pribadi paling mengesankan yang terjadi dalam satu hari dengan sangat baik. 5 2 Siswa menulis pokok-pokok pengalaman pribadi paling mengesankan yang terjadi dalam satu hari dengan baik baik. 4 3 Siswa menulis pokok-pokok pengalaman pribadi paling mengesankan yang terjadi dalam satu hari dengan cukup baik. 3 Siswa menulis pokok-pokok pengalaman pribadi paling mengesankan yang terjadi dalam satu hari dengan kurang 2 baik. 4 Siswa tidak menulis pokok-pokok pengalaman pribadi paling mengesankan yang terjadi dalam satu hari. b Tuliskanlah pengalaman pribadimu secara rutin ke dalam buku harian mulai hari ini Gunakanlah bahasa yang ekspresif untuk mencurahkan perasaanmu Jawaban tergantung kreativitas siswa No Kegiatan Skor 1 Siswa secara rutin menulis pengalaman pribadi dalam buku harian dengan bahasa yang sangat ekspresif. 5 2 Siswa secara rutin menulis pengalaman pribadi dalam buku harian dengan bahasa ekspresif. 4 Siswa secara rutin menulis pengalaman pribadi dalam buku harian dengan bahasa cukup ekspresif. 3 3 Siswa secara rutin menulis pengalaman pribadi dalam buku harian dengan bahasa kurang ekspresif. 2 4 Siswa tidak menulis pengalaman pribadi dalam buku harian. Pedoman Penilaian Pengetahuan Perolehan Skor Nilai = -------------------- Skor Maksimal 10 X 100 Mengetahui, Guru Pembimbing Sukarsih, S.Pd. NIP 19610812 198302 2 006 Rabu, 19 Agustus 2015 Mahasiswa PPL Rizki Dwi Nur Fauzi NIM 12201244034