HAK DAN KEWAJIBAN Tujuh Prinsip Dasar Gerakan Palang Merah Internasional

6. Bersedia mengikuti orientasi, pelatihan dan pelaksanaan kepalangmerahan. 7. Mengisi formulir pendaftaran dan mengembalikannya kepada pembina PMR. Keanggotaan PMR : 1. PMR Mula : 10 - 12 tahun setingkat SDMIsederajat 2. PMR Madya : 12 - 15 tahunsetingkat SMPMTSsederajat 3. PMR Wira : 15 - 17 tahunsetingkat SMASMKMAsederajat

D. HAK DAN KEWAJIBAN

1. Hak dan Kewajiban Anggota PMR a. Hak Anggota PMR 1. Mendapatkan pembinaan dan pengembangan oleh PMI 2. Menyampaikan pendapat dalam forum pertemuan resmi PMI 3. Berpartisipasi aktif dalam kegiatan PMR 4. Mendapatkan Kartu Tanda Anggota KTA Hak keanggotaan berakhir apabila :  Berakhir masa keanggotaan  Mohon berhenti  Meninggal dunia  Merugikan nama dan kedudukan PMR khususnya, dan PMI umumnya. 2. Kewajiban Anggota PMR 1. Menjalankan dan membantu menyebarluaskan prinsip-prinsip dasar gerakan Palang Merah dan kegiatan PMI 2. Mematuhi ADART 3. Melaksanakan Tri Bhakti PMR 4. Menjaga nama baik PMI 5. Membayar uang iuran keanggotaan

E. Tujuh Prinsip Dasar Gerakan Palang Merah Internasional

Dalam PMR dikenalkan 7 Prinsip Dasar yang harus diketahui dan dilaksanakan oleh setiap anggotanya. Prinsip-prinsip ini dikenal dengan nama7 Prinsip Dasar Palang Merah dan Bulan Sabit Merah Internasional Seven Fundamental Principle of Red cross and Red Crescent. 1. Kemanusiaan 2. Kesamaan 3. Kenetralan 4. Kemandirian 5. Kesukarelaan 6. Kesatuan 7. Kesemestaan PATUT Isi dari PATUT: P : Penolong mengamankan diri sendiri sebelum bertindak A : Amankan Korban T : Tandai tempat kejadian U : Usahakan panggil bantuan 2 PALANG MERAH INDONESIA Kabupaten Boyolali http:pmiboyolali.co.nr T : Tangani korban dengan P3K mulai dari luka yang paling serius atau membahayakan keselamatan korban Tribakti PMR Dalam PMR ada tugas yang arus dilaksanakan, dalam PMR dikenal tri bakti yang harus diketahui, dipahami dan dilaksanakan oleh semua anggota. TRIBAKTI PMR 2009 tersebut adalah: 1. Meningkatkan keterampilan hidup sehat 2. Berkarya dan berbakti di masyarakat 3. Mempererat persahabatan nasional dan internasional. Jenis kegiatan dalam Tribakti PMR Wira : Berbakti pada masyarakat 1. Dapat menyanyikan lagu Mars PMR 2. Dapat membuat bagan struktur organisasi PMR 3. Tahu kegiatan dan tanda pengenal PMR 4. Tahu tempat puskesmas, rumah sakit, bidan, dan dokter dilingkungannya 5. Tahu cara menghubungi tenaga kesehatan dilingkungannya 6. Menjenguk teman yang sakit 7. Membantu orang tua menyelesaikan pekerjaan rumah 8. Tahu Cara menjaga kebersihan lingkungan 9. Ikut gotong royong membersihkan tempat ibadah, sekolah, rumah sakit, puskesmas dan lingkungan tempat tinggalnya 10. Memberi sumbangan tenagamateri kepada korban bencana 11. Melaksanakan lomba lingkungan sekolah sehat 12. Melaksanakan kunjungan sosial 13. Menjadi donor darah siswa 14. Membantu kegiatan posyandu diwilayahnya 15. Melaksanakan kegiatan bakti masyarakat, misal sosialisasi pencegahan penyakit atau bencana dilingkungan sekolah, keluarga, dan masyarakat Mempertinggi keterampilan, memelihara kebersihan dan kesehatan 1. Menjadi Pelatih Remaja Sebaya 2. Dapat menjaga kebersihan, kesehatan diri dan keluarga, serta kerindangan lingkungan 3. Mengenal obat-obatan ringan dan manfaatnya 4. Dapat melakukan pertolongan pertama kepada keluarga dan teman sebayanya 5. Dapat melakukan perawatan keluarga di rumah 6. Mengikuti kegiatan kesehatan remaja 7. Mempunyai kesiapsiagaan bencana untuk diri sendiri, keluarga dan masyarakat 8. Melaksanakan kegiatan pelayanan kesehatan di sekolah 3 PALANG MERAH INDONESIA Kabupaten Boyolali http:pmiboyolali.co.nr Mempererat persahabatan nasional dan internasional Menjalin persahabatan dengan anggota PMR atau organisasi remaja lain : 1. Saling berkunjung untuk latihan bersama 2. Saling berkirim surat atau album persahabatan 3. Berkirim hasil kerajinan daerah, informasi pariwisata

F. Faktor-Faktor yang dilatih dalam pendidikan ke-PMR-an: