DFD Data Flow Diagram

2.1 Buat purches order 2.1 Buat purches order Pemilik Toko Pemilik Toko Supplier Supplier 2.2 Catat transaksi pembelian 2.2 Catat transaksi pembelian 2.3 Buat Lap.pembelian 2.3 Buat Lap.pembelian Purches order utk diverifikasi Arsip purches order Arsip purches order Purches order yg telah diverifilasi Lap.pembelian Arsip Lap. pembelian Arsip Lap. pembelian Purches order yg telah diverifikasi Nota pembelian Nota pembelian tdk sesuai Nota pembelian Purches order Lap. pembelian DFD Data Flow Diagram level 2 proses 2 adalah hasil turunan dari DFD level 1 proses 2. Adapun proses ke 2 dari DFD level 1 pada sistem berjalan di Toko Sampoerna Haq ini adalah proses pembelian. DFD level 2 proses 2 ini meliputi “Buat Purchase Order, Catat Transaksi pembelian, Buat Laporan Pembelian.” Berikut DFD level 2 proses 2 yang sedang berjalan di Toko Sampoerna Haq : Gambar 3.8 DFD Level 2 Proses 2

3.3.3. Evaluasi Sistem Yang Sedang Berjalan

Setelah melakukan analisis terhadap Sistem Informasi Penjualan dan Pembelian toko Sampoerna Haq Karawang yang sedang berjalan, penulis bisa menyimpulkan bahwa masih terdapat beberapa permasalahan yang ada pada sistem tersebut. Adapun kelemahan-kelemahan dari Sistem Penjualan dan Pembelian ikan hias yang sedang berjalan tersebut adalah sebagai berikut : NO Masalah Bagian Penyelesaian Masalah 1. Proses transaksi penjualan masih menggunakan proses manual sehingga membutuhkan waktu yang lama untuk menyelesaikan transaksi tersebut Kasir Perlu dibuatnya sistem informasi penjualan yang terkomputerisasi agar dalam proses transaksi penjualan nya tidak membutuhkan waktu yang lama 2. Pada perhitungan data transaksi masih menggunakan alat bantu seperti menghitung harga satuan ikan hias yang dibeli dan jumlah keseluruhan harga ikan hias yang dibeli masih menggunakan Kasir, pegawai toko Perlu dibuatnya program aplikasi untuk memudahkan, mempercepat, dan supaya tidak terjadi kesalahan transaksi dalam menghitung harga satuan ikan hias dan jumlah keseluruhan ikan hias yang telah dibeli, NO Masalah Bagian Penyelesaian Masalah kalkulator atau kalkulator handphone, sehingga sering terjadi kesalahan dalam proses perhitungan dan membutuhkan waktu yang lama. 3. Pada pembuatan nota penjualan masih menggunakan proses manual sehingga membutuhkan waktu yang lama Kasir Perlu dibuatnya program aplikasi untuk mempercepat proses pembuatan nota penjualan 4. Proses pencarian data harga nama ikan masih membutuhkan waktu yang lama dikarenakan banyaknya data harga ikan dalam satu buku catatan Kasir Dibuatkanya program aplikasi yang dapat melakukan pencarian data harga nama ikan secara cepat dan terkomputerisasi terhadap database yang tersimpan dalam komputer 57

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Perancangan Sistem

Perancangan sistem merupakan pedoman untuk melakukan pengembangan sistem. Perencanaan sistem ini menyangkut estimasi dari kebutuhan-kebutuhan fisik, tenaga kerja dan dana yang dibutuhkan untuk mendukung pengembangan sistem serta untuk mendukung operasinya setelah diterapkan. Perancangan sistem informasi penjualan dan pembelian ikan hias di Toko Sampoerna Haq ini dimaksudkan sebagai sarana untuk memberikan informasi mengenai persediaan barang, pembelian ke supplier dan penjualan ke konsumen membangun suatu aplikasi software yang terkomputerisasi, dimana semua proses yang ada dalam sistem persediaan barang, penjualan dan pembelian akan saling terkoordinasi satu dengan yang lainnya, sehingga akan mempermudah pemilik toko untuk mengetahui informasi tentang persediaan barang, penjualan dan pembelian yang ada di Tokonya Dalam tahapan perancangan sistem ini penulis menggambarkan penggambaran Diagram Alir Flow Map, Diagram Konteks Context Diagram, Data Flow Diagram DFD, Kamus Data Data Dictionary, Entity Relational Diagram ERD dan Normalisai untuk perancangan database yang dibutuhkan.