Pendahuluan KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT TERHADAP BANJIR DI DESA TEGALMADE KECAMATAN MOJOLABAN Kesiapsiagaan Masyarakat Terhadap Banjir Di Desa Tegalmade Kecamatan Mojolaban Kabupaten Sukoharjo.

O 2 USITTA DWIYANA, FKIP GEOGRAFI UMS TAHUN 2013 tidak dapat mengalir ke sungai utama, hal tersebut terjadi karena tertutupnya pintu air ketika sungai utama tidak mampu lagi menampung. B. Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah dan identifikasi masalah,penulis merumuskan masalah sebagai berikut: a. Bagaimana kesiapsiagaan masyarakat berdasarkan jarak pemukiman terhadap sungai?. b. Apa dampak banjir terhadap pertanian?. C. Tujuan Penelitian Sesuai dengan permasalahan yang dikemukakan di atas, maka tujuan dari penelitian ini adalah a. Mengetahui kesiapsiagaan masyarakat berdasarkan jarak pemukiman terhadap sungai. b. Mengetahui dampak banjir terhadap pertanian. D. Manfaat Penelitian a. Bagi masyarakat Meningkatkan kesadaran dan kesiapsiagaan untuk menghadapi resiko bencana. b. Bagi peneliti Dapat menambah wawasan dan pengetahuan mengenai kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana.

2. Tinjauan Kepustakaan

Menurut Ella Yulaelawati dan Usman Syihap dalam buku “Mencerdasi Bencana Banjir”, 2008. Banjir adalah meluapnya aliran sungai akibat air melebihi kapasitas tampungan sungai sehingga meluap dan menggenangi dataran atau daerah yang lebih rendah di sekitarnya. Klasifikasi Jarak dari Sungai untuk Banjir, menurut Asep Purnama “Pemetaan Kawasan Rawan Banjir Menggunakan Sistem Informasi Geografi”, 2008, klasifikasi jarak suatu wilayah dengan sungai dibagi O 3 USITTA DWIYANA, FKIP GEOGRAFI UMS TAHUN 2013 menjadi tiga yaitu wilayah sangat rawan banjir, rawan banjir dan agak rawan banjir dengan jarak. Tabel 2.1. Jarak Pemukiman dengan Sungai Ancaman banjir yang semakin sering terjadi pada lahan sawah dapat menyebabkan berkurangnya luas area panen dan produksi padi, serta produktivitas dan kualitas hasil. Iqbal Putut Ash Shidiq “Penilaian Kerusakan Dan Kehilangan Pada Lahan Pertanian Pasca erupsi Gunung api Merapi 2010 Di Das Gendol”, 2012. Penilaian kerusakan difokuskan kepada pertanian yang terkena dampak bencana. Secara matematis, nilai kerusakan dihitung dengan: Keterangan: D = Nilai kerusakan pada aset-aset fisik Damage A = Area terdampakluasan aset fisik yang terdampak Affected area P = Harga pasar yang berlaku Price Iqbal Putut Ash Shidiq “Penilaian Kerusakan Dan Kehilangan Pada Lahan Pertanian Pasca erupsi Gunung api Merapi 2010 Di Das Gendol”,

2012. Penilaian kehilangan dilakukan untuk mengetahui besarnya kerugian

yang diderita hingga tercapainya kondisi normal, seperti saat sebelum terjadinya bencana. Secara matematis, nilai kehilangan dihitung berdasarkan: Sumber : Asep Purnama “Pemetaan Kawasan Rawan Banjir Menggunakan Sistem Informasi Geografi”, 2008, D = A x P No Jarak Dari Sungai Tingkat Kerawanan 1 0-25m Sangat rawan 2 25-100m Rawan 3 100m-250m Agak Rawan

Dokumen yang terkait

KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT TERHADAP BENCANA BANJIR DI DESA NGUTER KECAMATAN NGUTER Kesiapsiagaan Masyarakat Terhadap Bencana Banjir Di Desa Nguter Kecamatan Nguter Kabupaten Sukoharjo.

0 3 15

KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT TERHADAP BENCANA BANJIR DI DESA NGUTER KECAMATAN NGUTER Kesiapsiagaan Masyarakat Terhadap Bencana Banjir Di Desa Nguter Kecamatan Nguter Kabupaten Sukoharjo.

1 3 29

KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT DALAM MENGANTISIPASI BENCANA BANJIR DI KAWASAN RAWAN BANJIR DESA Kesiapsiagaan Masyarakat Dalam Mengantisipasi Bencana Banjir Di Kawasan Rawan Banjir Desa Palur Kecamatan Mojolaban Kabupaten Sukoharjo.

0 1 14

BAB 1 Kesiapsiagaan Masyarakat Dalam Mengantisipasi Bencana Banjir Di Kawasan Rawan Banjir Desa Palur Kecamatan Mojolaban Kabupaten Sukoharjo.

0 0 8

KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT DALAM MENGANTISIPASI BENCANA BANJIR DI KAWASAN RAWAN BANJIR DESA PALUR Kesiapsiagaan Masyarakat Dalam Mengantisipasi Bencana Banjir Di Kawasan Rawan Banjir Desa Palur Kecamatan Mojolaban Kabupaten Sukoharjo.

0 2 13

ANALISIS KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT TERHADAP BENCANA BANJIR DESA TEGALMADE KECAMATAN MOJOLABAN Analisis Kesiapsiagaan Masyarakat Terhadap Bencana Banjir Desa Tegalmade Kecamatan Mojolaban Kabupaten Sukoharjo.

0 2 15

PENDAHULUAN Analisis Kesiapsiagaan Masyarakat Terhadap Bencana Banjir Desa Tegalmade Kecamatan Mojolaban Kabupaten Sukoharjo.

0 2 5

ANALISIS KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT TERHADAP BENCANA BANJIR DESA TEGALMADE KECAMATAN MOJOLABAN Analisis Kesiapsiagaan Masyarakat Terhadap Bencana Banjir Desa Tegalmade Kecamatan Mojolaban Kabupaten Sukoharjo.

0 2 10

KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT TERHADAP BANJIR DI DESA TEGALMADE KECAMATAN MOJOLABAN Kesiapsiagaan Masyarakat Terhadap Banjir Di Desa Tegalmade Kecamatan Mojolaban Kabupaten Sukoharjo.

0 0 14

PENDAHULUAN Kesiapsiagaan Masyarakat Terhadap Banjir Di Desa Tegalmade Kecamatan Mojolaban Kabupaten Sukoharjo.

0 1 6