Rancangan Data Sensor Rancangan Sensor Rancangan Relasi

FIRE DETECTOR USER MANAGER LISTDEVICE SENSORMANAGER RELATION MANAGER LOGOUT Gambbar 3.4 Menu Navigasi Komponen yang dipakai untuk membangun antar muka menu navigasi pada Gambar 3.4 adalah sebagai berikut: 1. Navigationmenu1 berfungsi untuk menampilkan pilihan yang diinginkan admin atau user.

3.2.4 Rancangan Data Sensor

Pada rancangan ini terdapat informasi data sensor secara detail, aplikasi akan menerima pemberitahuan berupa lokasi, suhu, kelembaban maupun gas yang telah di deteksi oleh sensor. Pada rancangan ini aplikasi akan menampilkan peta lokasi kebakaran sehingga pengguna memiliki informasi data kebakaran secara rinci. Seperti rancangan gambar 3.5 berikut: Universitas Sumatera Utara Gambar 3.5 Rancangan Data sensor Komponen yang dipakai untuk membangun antar muka data sensor pada Gambar 3.5 adalah sebagai berikut: 1. Label5 ”Datasensor” : label yang berfungsi untuk menampilkan judul layout Data Sensor. 2. Label6 “lokasi”: label yang berfungsi untuk menampilkan teks lokasi. 3. Label7 “suhu”: label yang berfungsi untuk menampilkan teks suhu. 4. Label8 “kelembaban”: label yang berfungsi untuk menampilkan teks kelembaban. 5. Label9 “gas”: label yang berfungsi untuk menampilkan teks gas. 6. Label10 “posisi”: label yang berfungsi untuk menampilkan tata letak posisi. FIRE DETECTOR DEVICE-001 : USU TEMPERATURE : 30.00 C HUMIDITY : 61.00 GAS SMOKE 41 LOCATION MAP Universitas Sumatera Utara

3.2.5 Rancangan Form User

Pada t ahap ini seorang pengguna yang berperan sebagai user memiliki hak akses lebih sedikit jika dibandingkan dengan admin. User akan memiliki hak akses setelah admin menambahkan hak akses berdasarkan nama dan kata sandi. Seperti gambar 3.6 berikut: Gambar 3.6 Rancangan Tambah user Komponen yang dipakai untuk membangun antar muka tambah user pada Gambar 3.6 adalah sebagai berikut: 1. Label11”inputdata” : label yang berfungsi untuk menampilkan judul layout. 2. Textbox ”username” : textbox yang berfungsi untuk menginput username. 3. Textbox ”password” : textbox yang berfungsi untuk menginput password.

4. textfield

” user ” : textfield yang berfungsi untuk menampilkan halaman list user.

3.2.6 Rancangan Sensor

Pada rancangan ini seorang admin menambahkan data sensor pada sistem, hal ini dilakukan dengan menambahkan lokasi kebakaran pada peta. Apabila data telah diambahkan pada peta maka lokasi akan terdeteksi secara otomatis. Universitas Sumatera Utara Seperti gambar 3.7 berikut Gambar 3.7 Rancangan Tambah Sensor Komponen yang dipakai untuk membangun antar muka tambah sensor pada Gambar 3.7 adalah sebagai berikut: 1. Label12 ”inputdata” : label yang berfungsi untuk menampilkan judul layout. 2. Label13 ”lokasi” : label yang berfungsi untuk menampilkan teks lokasi. 3. textfield ” sensor” : textfield yang berfungsi untuk menampilkan halaman list user Universitas Sumatera Utara

3.2.7 Rancangan Relasi

Pada tahap ini user memilki hak akses untuk menambahkan sensor yang telah terdaftar untuk diakses. Seperti gambar 3.8 berikut: Gambar 3.8 Rancangan relasi user dengan sensor Komponen yang dipakai untuk membangun antar muka tambah sensor pada Gambar 3.8 adalah sebagai berikut: 1. ”menubar1” : menubar yang berfungsi untuk menampilkan teks pilihan user. 2. ”menubar2” : menubar yang berfungsi untuk menampilkan teks pilih sensor.

3.2.8 Rancangan Pemberitahuan