Tujuan Akhir kesehatan biota air 2

3 6. Peserta didik dapat menjelaskan prinsip tindakan pencegahan hama dan penyakit. 7. Peserta didik dapat melakukan metode pencegahan serangan hama dan penyakit infeksi dan non infeksi. 8. Peserta didik dapat melakukan deteksi penyakit dengan bantuan alat mekanikkimia bioteknologi. 9. Perserta didik dapat melakukan tindakan pencegahan hama pada kolam budidaya.

E. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar

Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran Kesehatan Biota Air 2 semester 2 sebagai berikut : Bidang Keahlian : Perikanan dan Kelautan Program Keahlian : Teknologi Budidaya Perairan Mata Pelajaran : Kesehatan Biota Air Kelas : X KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 1.1 Menghayati hubungan antara makhluk hidup dan lingkungannya sebagai bentuk kompleksitas alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya 1.2 Mengamalkan pengetahuan dan keterampilan pada pembelajaran kesehatan biota air sebagai amanat untuk kemaslahatan umat manusia. 2. Menghayati dan Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, 2.1 Menghayati sikap cermat, teliti dan tanggungjawab sebagai hasil 4 KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR tanggungjawab, peduli gotong royong, kerjasama, toleran, damai, santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia implementasi dari pembelajaran kesehatan biota air 2.2 Menghayati pentingnya kerjasama sebagai hasil implementasi dari pembelajaran kesehatan biota air 2.3 Menghayati pentingnya kepedulian terhadap kebersihan lingkungan laboratoriumlahan praktek sebagai hasil implementasi dari pembelajaran kesehatan biota air. 2.4 Menghayati pentingnya bersikap jujur, disiplin serta bertanggung jawab sebagai hasil dari implementasi pembelajaran kesehatan biota air 2.5 Menjalankan perilaku ilmiah memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti; cermat; tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif dan peduli lingkungan dalam aktivitas sehari- hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan percobaan dan berdiskusi dalam mata pelajaran kesehatan biota air 2.6 Menghargai kerja individu dan kelompok dalam aktivitas sehari- hari sebagai wujud implementasi melaksanakan percobaan dan melaporkan hasil percobaan 3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik 3.3 Menerapkan pengobatan biota air yang terserang penyakit 3.4 Menerapkan tindakan pencegahan terhadap serangan hama dan penyakit