Analisis Hasil Penelitian Hasil Penelitian

1. Analisis Hasil Penelitian

Hasil validasi ahli materi terhadap pengintegrasian pendidikan karakter ke dalam silabus adalah sebagai berikut: Tabel 4. Hasil validasi prototype 1 oleh ahli materi No Butir pertanyaaan Skor Ahli materi ke- Jml Rerata Kategori 1 2 3 1. Kesesuaian standar kompetensi dan kompetensi dasar tentang memiliki rasa hormat, tanggung jawab, disiplin, kejujuran 4 4 3 11 3,66 Sangat sesuai 2 Kompetensi Dasar dilaksanakan berdasarkan indikator pencapaian Standar Kompetensi yang tercantum dalam struktur kurikulum tentang memiliki rasa hormat, tanggung jawab, disiplin, kejujuran 3 3 3 9 3 Sesuai 3 Penilaian Silabus telah mengacu pada SKKD yang dikembangkan dengan pengintegrasian pendidikan karakter yaitu tentang memiliki rasa hormat, tanggung jawab, disiplin, kejujuran 3 3 3 9 3 Sesuai 4 Proses pengintegrasian pendidikan karakter dalam pengembangan Silabus tentang memiliki rasa hormat, tanggung jawab, disiplin, kejujuran 2 3 3 8 2,66 Sesuai Jumlah 34 12,32 Sangat Sesuai Rerata 3,08 Dari hasil validasi materi, prototype 1 mendapatkan skor sebesar: 3,08. Jika perhitungannya berdasarkan jumlah butir, maka reratanya adalah: 12,32. Maka penilaian ini termasuk dalam kategori “sangat sesuai”. Saran revisi yang diberikan oleh ahli materi secara garis besar untuk merevisi proses pengintegrasian pendidikan karakter pada Silabus, yaitu: 1. Instrumen dibuat lebih mendekati operasional dan mudah dipahami oleh responden, 2. Belum ditemukan dalam instrumen yang mengubah sikap siswa dari ketergantungan menjadi siswa yang mandiri, Tabel 5. Hasil validasi prototype 2 oleh ahli materi No Butir pertanyaaan Skor Ahli materi ke- Jml Rerata Kategori 1 2 3 1. Kesesuaian standar kompetensi dan kompetensi dasar tentang memiliki rasa hormat, tanggung jawab, disiplin, kejujuran 4 4 3 11 3,66 Sangat Sesuai 2 Kompetensi Dasar dilaksanakan berdasarkan indikator pencapaian Standar Kompetensi yang tercantum dalam struktur kurikulum tentang memiliki rasa hormat, tanggung jawab, disiplin, kejujuran 4 4 3 11 3,66 Sangat Sesuai 3 Penilaian Silabus telah mengacu pada SKKD yang dikembangkan dengan pengintegrasian pendidikan karakter yaitu tentang memiliki rasa hormat, tanggung jawab, disiplin, kejujuran 3 3 4 10 3,33 Sangat Sesuai 4 Proses pengintegrasian pendidikan karakter dalam pengembangan Silabus tentang memiliki rasa hormat, tanggung jawab, disiplin, kejujuran 3 3 4 10 3,33 Sangat Sesuai Jumlah 42 13,98 Sangat Sesuai Rerata 3,495 Untuk penjelasan penskoran nilai hasil validasi ahli materi memiliki rentang dan kategori sebagai berikut: 0,00 – 1,00 = sangat tidak sesuai 1,01 – 2,00 = tidak sesuai 2,01 – 3,00 = sesuai 3,01 – 4,00 = sangat sesuai Dari hasil validasi materi, prototype 2 mendapatkan skor sebesar: 3,49. Jika perhitungannya berdasarkan jumlah butir, maka reratanya adalah: 13,98. Maka penilaian ini termasuk dalam kategori “sangat sesuai”. Untuk lebih jelasnya distribusi jumlah skor dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 6. Distribusi Jumlah Skor Penilaian Ahli Materi Kategori Jumlah Skor Ahli Materi Sangat Tidak Sesuai Tidak Sesuai Sesuai 6 50 Sangat sesuai 6 50 Jumlah 12 100 Saran revisi yang diberikan oleh ahli materi secara garis besar untuk merevisi proses pengintegrasian pendidikan karakter pada Silabus, yaitu: 1. Integrasi pendidikan karakter dalam silabus mata pelajaran Gambar Teknik Dasar akan lebih baik dilengkapi dengan format penilaianpengamatan siswa.

B. Pembahasan