DASAR HUKUM PENGERTIAN 12. juknis bantuan sarana pembelajaran paud tahun 2014 file

Petunjuk Teknis Bantuan Sarana Pembelajaran PAUD Tahun 2104 3 Nomor 66 Tahun 2010; 5. Peraturan Pemerintah No. 45 Tahun 2013 tentang Tata Cara Pelaksanaan APBN 6. Permendiknas Nomor 58 Tahun 2009 tentang Standar PAUD; 7. Permendiknas No. 44 Tahun 2010 tentang Renstra Kemdiknas 2010-2014; 8. Permedikbud Nomor I Tahun 2012 Tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Pendidikan Nasional 9. Peraturan Menteri Keuangan No.81 Tahun 2012, tentang Bantuan Sosial oleh Kementerian dan lembaga 10. Permendikbud No 24 Tahun 2013 tentang Pedoman Umum Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Belanja Bantuan Sosial di Lingkungan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan 11. Pedoman Umum Pelaksanaan Program PAUDNI Tahun 2014 12. Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran DIPA Direktorat Pembinaan PAUD, Ditjen PAUDNI, Tahun 2014.

C. PENGERTIAN

1. Sarana Pembelajaran PAUD adalah seperangkat alat dan bahan yang mendukung pembelajaran, meliputi bahan belajar, media belajar, dan perlengkapan penunjang Petunjuk Teknis Bantuan Sarana Pembelajaran PAUD Tahun 2104 4 untuk mengoptimalkan perkembangan anak. 2. Bantuan Sarana Pembelajaran PAUD adalah bantuan untuk penyediaan sarana pembelajaran bagi lembaga PAUD yang sarana pembelajarannya masih belum memadai.

D. TUJUAN 1. Tujuan Petunjuk Teknis

a. Memberikan acuan bagi Direktorat Pembinaan PAUD dalam penentuan, penetapan lembaga calon penerima dana bantuan Sarana Pembelajaran Tahun 2014 dan bagi Dinas Pendidikan kabupatenkota dalam memberikan rekomendasi kepada lembaga yang ingin mengajukan dana bantuan Sarana Pembelajaran Tahun 2014. b. Sebagai pedoman atau acuan bagi aparat terkait, maupun masyarakat dalam rangka pembinaan dan pengawasan program pemerintah dalam menyalurkan Dana Bantuan Sarana Pembelajaran PAUD Tahun 2014. c. Memberikan acuan bagi YayasanOrganisasiLembaga PAUD yang akan Petunjuk Teknis Bantuan Sarana Pembelajaran PAUD Tahun 2104 5 PAUD Tahun 2014.

2. Tujuan Pemberian Dana Bantuan

Pemberian Dana Bantuan Sarana Pembelajaran PAUD bertujuan untuk mendukung bagi YayasanOrganisasiLembaga PAUD yang sarana pembelajaran belum memadai dan sesuai standar yang berlaku saat ini.

E. SASARAN BANTUAN

Bantuan Sarana Pembelajaran PAUD Tahun 2014 ditujukkan kepada 100 seratus lembaga PAUD, prioritas TK Negeri Pembina.

F. MANFAAT BANTUAN

1. Meningkatnya akses dan mutu layanan PAUD 2. Meningkatkan kapasitas lembaga PAUD

G. HASIL YANG DIHARAPKAN

1. Membantu lembaga PAUD meningkatkan mutu layanannya, melalui penyediaan sarana pembelajaran yang memadai. 2. Tersalurkannya bantuan sarana pembelajaran secara tepat guna, tepat waktu, dan tepat sasaran.