Perbedaan Penelitian Penelitian Terdahulu

mempengaruhi keberhasilan turnaround non turnaround pada perusahaan yang mengalami financial distress. Berdasarkan penjelasan di atas, maka kerangka pemikiran dapat digambarkan seperti berikut: Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran

2. Perumusan Hipotesis

Berdasarkan pemaparan diatas maka hipotesis penelitian yang diajukan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: H 01 : Tidak ada pengaruh yang signifikan antara profitabilitas terhadap keberhasilan turnaround. H a1 : Ada pengaruh yang signifikan profitabilitas terhadap keberhasilan turnaround. H 02 : Tidak ada pengaruh yang signifikan antara severity terhadap keberhasilan turnaround. Lap. Keuangan Perusahaan Profitabilitas Severity Free Assets Downsizing Keberhasilan Turnaround Perusahaan yang Mengalami Financial Distress Z-score H a2 : Ada pengaruh yang signifikan antara severity terhadap keberhasilan turnaround. H 03 : Tidak ada pengaruh yang signifikan antara free assets terhadap keberhasilan turnaround. H a3 : Ada pengaruh yang signifikan antara free assets terhadap keberhasilan turnaround. H 04 : Tidak ada pengaruh yang signifikan antara downsizing terhadap keberhasilan turnaround. H a4 : Ada pengaruh yang signifikan antara downsizing terhadap keberhasilan turnaround.

III. METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Jenis penelitian yang digunakan termasuk ke dalam penelitian eksplanatoris explanatory research. Penelitian Eksplanatori merupakan penelitian yang bertujuan untuk menguji suatu teori atau hipotesis guna memperkuat atau mungkin menolak teori atau hipotesis dari hasil penelitian yang sudah ada. Menurut Ferdinand 2006 penelitian ini bertujuan untuk menguji hipotesis sehingga termasuk dalam metode eksplanasi ilmu, menyatakan hubungan satu variabel menyebabkan perubahan variabel yang lainnya. Variabel yang dipengaruhi disebut variabel dependen terikat, sedangkan variabel yang mempengaruhi disebut variabel independen bebas. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif karena dalam penelitian ini menggambarkan permasalahan berupa hubungan sebab akibat antara variabel dependen dan variabel independennya. Pendekatan kuantitatif adalah metode penelitian yang menekankan pada pengujian teori melalui variabel penelitian dengan angka dan melakukan analisis data dengan prosedur statistik Indriantoro dan Supomo, 2002.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, dan Modal Kerja terhadap Struktur Modal pada Perusahaan Manufaktur meliputi Sektor Aneka Industri dan Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

7 78 83

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

10 114 120

ANALISIS PENGARUH LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP DIVIDEN KAS (Studi Kasus Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013)

0 7 17

IMPLIKASI PROFITABILITAS, SEVERITY, FREE ASSETS DAN DOWNSIZING TERHADAP KEBERHASILAN TURNAROUND PADA PERUSAHAAN YANG MENGALAMI FINANCIAL DISTRESS (Studi pada Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-201

4 35 79

PENGARUH DEBT DEFAULT, KUALITAS AUDIT DAN FINANCIAL DISTRESS TERHADAP PENERIMAAN OPINI AUDIT GOING CONCERN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2013)

1 8 64

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Industri Dasar dan Kimia)

0 0 23

PENGARUH PROFITABILITAS, UMUR PERUSAHAAN DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN (Studi pada perusahaan manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2016)

0 3 14

PENGARUH OPINI AUDIT, FINANCIAL DISTRESS, DAN PERTUMBUHAN PERUSAHAAN KLIEN TERHADAP AUDITOR SWITCHING (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2014)

0 0 20

PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS DAN LEVERAGE TERHADAP FINANCIAL DISTRESS (Studi Pada Perusahaan Food Beverage Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2016)

0 2 9

PENDAPAT GOING CONCERN: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PADA PERUSAHAAN YANG MENGALAMI FINANCIAL DISTRESS (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010 - 2013)

1 1 34