KELOMPOK-KELOMPOK AGAMA AGAMA-AGAMA ALAMIYAH

A. KELOMPOK-KELOMPOK AGAMA

1. PAUL TILLICH, ahli theology Kristen menyatakan bahwa “agama adalah persoalan yang mutlak perlu’. 2. STEPHEN NEIL, dalam bukunya History of Christian Missions, bahwa agama Kristen adalah agama yang tertinggi. 3. ERNST TROELTSCH, agama diibaratkan sebagai piramida ; a. alas piramida, agama primitive b. lapisan kedua, agama taurat yahudi, islam c. lapisan berikutnya, agama kelepasan hindu, budha d. puncak adalah agama Kristen 4. Pengelompokkan agama : a. Natural religions Agama alamiyah, agama yang timbul diantara mereka dimana mereka hidup. b.Revealed religions Agama yang diwahyukan atau agama samawi, yaitu agama yang diturunkan Allah agar menjadi petunjuk bagi manusia dan ada 3 agama : yahudi, nasrani dan islam. Adapun agama diluar ketiga agama tersebut disebut agama alamiyah.

B. AGAMA-AGAMA ALAMIYAH

1. Zaman weda Kitab Weda tahun 500 SM, dibagi dalam 3 periode : a. zaman weda purba 1500 – 1000 SM, bangsa aria yang menguasai daerah utara b. zaman Brahman 1000 – 750 SM, zaman berkuasanya pemukakepala agama terbitnya kitab-kitab baru. c. zaman Upanishad 750 -500 SM, filsafat hindu mulai berkembang dan pada zaman ini muncul konsep ; brahman : sebab adanya dunia atman : pusat segala fungsi jasmani ronahi karma : perbuatan dan balasan samsara : berulangnya kelahiran manusia moksa : kelepasan 2. Zaman agama Budha, mulai 500 – 300 SM yang menyebabkan agama Hindu mengalami perubahan. Dengan latar belakang filsafat SANKHYA : kebenaran 1 dukha : mendapatkan segala penderitaan karena kelahiran, usia lanjut, penyakit, mati, kelahiran baru dan seterusnya. kebenaran 2 tanha ; adalah sebab penderitaan kebenaran 3 : menekan, menghilangkan keinginan sama sekali. 3. Zaman agama Hindu, mulai 300 SM – sekarang. a. terbentuk Trimurti ; brahma : dewa yang menciptakan alam, digambarkan sebagai patung yang memiliki 4 kepala wisnu : dewa yang memelihara, mempunyai 4 tangan siwa : dewa yang merusak, sebagai Batar Guru dan juga sebagai Lingga. b. Muncul 2 epik syair kepahlawanan ; Ramayana yang ditulis oleh Walmiki dan bagaimana orang harus bersikap terhadap orang tua, sesama dan bawahannya, juga bagaimana raja harus memerintah atas kerajaannya dan bagaimana masyarakat dapat hidup dalam kesejahteraan dan kerukunan. Mahabharata, ditulis Wyasa dan kitab ini sudah dikenal pada saat agama Budha muncul dan kitab ini terdiri dari 18 bagian yang menceritakan peperangan antara Kurawa dan pandawa. Bhagawadgita, berarti nyanyian Tuhan, kitab ini bagian dari kitab Mahabharata di bagian ke 6. Isi pokok kitab ini adalah pembicaraan Kresna dengan Arjuna pada permulaan perang Bharatayudha. Dari uraian mengenai agama Hindu, dapat diambil kesimpulan : mengenai ketuhanan Agama Hindu diawal mengajarkan adanya dewa yang banyak politheisme0, tetapi ada dewa tertinggi, yaitu Brahman henotheisme. Agama Hindu adalah proses, maka dewa tertinggai digambarkan sebagai asal segala kejadian. mengenai kejadian alam Pada jamam Upanishad, muncul anggapan bahwa dunia terjadi karena emanasi atau faidh dari Brahman. mengenai manusia Manusia juga berasal dari emanasi Tuhan, bahwa dalam manusia terdapat Tuhan, hidupnya, nafasnya dan anggota badannya merupakan tempat kekuatan ilahi. mengenai sikap manusia terhadap Tuhan.

D. PERBEDAAN AGAMA HINDU BUDHA