PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG MANAJEMEN BENCANA BANJIR

LAPORAN PENGABDIAN MASYARAKAT
"PENDIDIKAIT KESEIIATAI\I TENTAI\IG MANAJEMEN BENCAI{A
BANJIR PADA FASE MITIGASI DAN PREPAREDNESS DI DUST]N
GLOI\IDONG RT 01 KASIHAN BAITTT]L YOGYAKARTA'

PENGUSI]L:
Romdzati, S.Kep., Ns., MNS

(NIK: 19820720 20091 0173104)
Pratiwi NovaA.

(20120320018) FajarAbrori

(201203200e0)

Inda Resky Aulia

(201282042q

Pathimatuz Z;'rhru


(2012032013s)

Aris Handoko

Q0l2082402D

Endah Lisma S.

Q0t2$24144)

Aulia Ayu N.

Baiq Laeli F.

Q0120320035) Nur Sa'adah
(20120320041) Rizky Panyekar K.
(20120320M5) Indrajif M.

Dwi Puji P.


Q0120320071)

ChandraKusuma

Q01203201s0)
Q012032017s)
(20120320166)

DIBIAYAI DANA PSIK T'KIK Ul\,tY
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

FAKULTAS KEDOKTERAN DAI\[ ILMU KESEHATAIT
UIYIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
2016

l.

2.
3.


LEMBAR PENGESAHATI
LAPORAN PENGABDIAN MASYARAKAT
Pendidikan Kesehatan tentang Manajemen
JudulPengabdian
Bencana Banjir pada Fase Mitigasi dan
Preparedness di Dusun Glondong Kasihan
Bantul Yogyakarta
Keperawatan

Bidang
Ketua Tim Pengusul
a. Nama Lengkap

Romdzati, S.Kep., Ns., MNS
19820720 2009 1 0173104
III b
Ilmu Keperawatan
Keperawatan Anak
08t754s5223
Romdzati@gmail.com


b. NIK

c. Golongan

d. Program Studi
e. Bidang Keahlian

f.

Nomor HP
Alamat E- Mail
Anggota Tim Pengusul
a. Jumlah Tim

g.

4.

b. NamaAnggotaTim


c.

Lokasi Kegiatan

d. Waktu Pelaksanaan
e. Biaya Pengabdian

13 Orang

-

Pratiwi Nova

A.

(20120320018)

Inda Resky Aulia (2012$20A20)


Aris Handoko
Aulia Ayu N.
Chandra Kusuma
Baiq Laeli F.
Dwi Puji P.

(20120320021)
(20120320035)
(20120320041)
(20120320045)
(20120320071)
(20120320090)
Fajar Abrori
Pathimatuz Zuhra (20120320135)
Endah Lisma S. (20120320144)
Nur Sa'adah (20120320150)
Rizky Panyekar K.(201,20320175)
(20t20320166)
Indrajif M.
Rumah pribadi ketua RT 01 Dusun Glondong

Kasihan Bantul Yogyakarta
Minggu, 10 Januari 2016
PSIK FKIK UMY: Rp. 200.000,-

Yogyakarta, I Januari 2016

MUi'ir!

Ketua Tim Pengusul

Romdzati, S.Kep, Ns., MNS
NIK: 198 20720 2009 10173104

Sp.Mat

ll

RINGKASAN
Bencana adalah peristiwa atau rangkaian peristiwa yang mengancam dan
mengganggu kehidupan dan penghidupan masyarakat yang disebabkan baik oleh


faktor alam dan/atau faktor nonalam maupun faktor manusia sehingga mengakibatkan
timbulnya korban jiwa manusi4 kerusakan lingkungan, kerugian harta bend4 dan
dampak psikologis. Salah satu jenis bencana adalah banjir. Daerah Istimewa
Yogyakarta memiliki curah hujan berkisar 0,00 mm

-

13,00 mm per hari sehingga

wilayah DIY mempunyai potensi bencana alam, terutama berkaitan dengan bahaya
geologi seperti banjir. Salah satu wilayah yang sangat berpotensi terkena bencana
banjir adalah kabupaten Bantul. Sungai Winongo merupakan sungai yang terletak di
daerah Kabupaten Bantul Desa Tirtonirmolo yang merupakan sungai yang berpotensi

mengakibatkan bencana banjir khususnya wilayah dusun Glondong yang lokasinya
paling dekat dengan sungai Winongo.

Banjir tidak dapat dihindari, namun masyarakat dapat


mengurangi

kemungkinan terjadinya banjir dan mengurangi dampaknya dengan melakukan
tindakantindakan. Pada program pengabdian masyarakat di Dusun Glondong, warga

diberikan penyuluhan kesehatan dengan topik

Kesiapan/kesiapsiagaan

(Preparedness) dan mitigasi. Perlunya manajemen bencana pada f4se mitigasi dan
kesiapsiagaan (preparedness) adalah sebagai upaya pemberdayaan masyarakat dan
pengurangan dampak kerugian yang mungkin ditimbulkan

jika banjir terjadi. Hal ini

dapat menumbuhkan motivasi masyarakat untuk berperan sebagai masyarakat sadar

bencana dem

jrga untuk meningkatkan


pengetahuan warga sehingga warga

mengetahui dan memahami apa yang harus dilakukan saat bencana banjir kembali
terjadi

Dari evaluasi hasil diskusi didapatkan hasil bahwa beberapa warga masih
belum memahami langkah

-

langkah dalam menghadapi banjir seperti mematikan

aliran listrik saat banjir meninggi tiba

- tiba, menyingkirkan barang - barang atau

cairan berbahaya seperti gas LPG dan minyak tanah, dan mengenali alarm sistem
peringatan dini berupa bunyt kentongan desa.


lll

DAFTAR ISI

Halaman Judul

Lembar pengesahan ..............
Ringkasan

Daftar isi..............
Lampiran
I

BAB I PENDAIIULUAN

A. Analisis Situasi.......
B. Permasalahan Mitra....
C. Solusi yang Ditawarkan.........
D. Tujuan Kegiatan...
E. Manfaat Kegiatan...
F. Target Luaran......
G. Jadwal Kegiatan...
H. Rincian 8iaya........

2
3

J
J
J

4

5

Tinjauan Teori.........

BAB

A.
B.
C.

2

II KAJIAN PUSTAKA

BAB

A.

1

III METODE

DAN MATERI

Metode Penerapan IPTEKS

t4

Alat dan Bahan.......

t4

Prosedur Pelaksanaan Kegiatan...

14

BAB IY HASIL DAN PEMBAIIASAN

A.
B.
C.
D.
E.
F.
G.

Keterangan Umum Desa..........

l8

Kependudukan..............

t9

Perumahan dan Lingkungan HiduP.

t9

FasilitasPendidikan

20

FasilitasKesehatan.

2l

Sosial Budaya.....

2l

Hiburan dan Olahraga..............

2t

lV

H.
I.

Angkutan, Komunikasi, dan Informasi"
PelaksanaanPenyuluhanKesehatan.

22
22

BAB V PENUTUP
Penutup....

Daftar Pustaka....

24
25

BAB I PENDAHULUAI\I
Analisis Situasi
Daerah Istimewa Yogyakarta memiliki iklim

hujan berkisar 0,00 mm

-

topis dengan curah

13,00 mm per hari. Hal

ini

menyebabkan

Wilayah DIY mempunyai potensi bencana alarn, terutama berkaitan
dengan bahaya geologi, seperti baqiir.

Bahaya banjtr,

terutama

berpotensi mengancam daerah pantai selatan Kabupaten Kulon Progo
dan Kabupaten Bantul.tll

Sungai Winongo merupakan salah satu sungai yang alirannya
berada di Kabupaten Bantul dengan panjang abx 43,75 km. Bagian hulu
sungai Winongo ada di daerah Kaliurang atau sekitar Turi/Pakem. Daerah

Aliran Sungai (DAS) sungai Winongo seluas * 88,12 Km2

Sungai

Winongo melintasi wilayah Kabupaten Sleman, Kota Yogyakartq dan
Kabupaten Bantul. Sungai Winongo merupakan salah satu strngai perenial,

yaitu suatu kondisi dimana curah hujannya yang tinggi, sementara sifat
tanahnya permeabel dan akifemya tebal sehingga sangat berpotensi tinggi

terjadi banjir.t2l Niran sungai Winongo melewati wilayah Dusun
Glondong perdukuhan Tirtonirrrolo, Bantul. Pada tahun 20t2, Dusun
Glondong merupakan wilayah yang terkena dampak banjir paling paratt

akibat luapan sungai Winongo. Wilayah yang paling terkena dampak
adalatr wilayah RT 01, RT 02, dan RT 03 Dusun Glondong dan merendam

setidaknya ratusan rumah warga setinggi kurang

dari satu meter.

Walaupun Demikian, tidak ada korban jiwa pada musibah tersebut.l3l

Berdasarkan windshield swryey yang dilalrukan

oleh anggota

kelompok pada tanggal 9 Desember 2015 didapatkan data bahwa daerah
dusun Winongo memiliki riwayat bencana gempa pada tatrun 2006 dan

2010 serta bencana banjir pada tahun 2012. Kepala Dusun setempat
mengatakan bahwa banjir merupakan jenis bencana yang sering terjadi
meskipun rentang waktu kejadiannya tidak sanrpw}4 ian, namun keadaan
curatr hujan yang cukup tinggi betakangan
bencana banjir dapatterulang kembali.

ini mungkin dapat menjadikan

Aliran sungai Winongo merupakan