Pengertian Sistem dan Prosedur Pengertian Sistem Penerimaan Kas

commit to user c. Dasar Pengenaan, Tarif, dan Cara Penghitungan a. Dasar pengenaan pajak adalah jumlah pembayaran atau yang seharusnya dibayar kepada penyelenggara temapat parkir. Jumlah yang seharusnya dibayar sebagaimana dimaksud di atas termasuk potongan harga parkir dan parkir cuma-cuma yang diberikan kepada penerima jasa parkir. b. Tarif pajak ditetapkan sebesar 20. c. Besaran pokok pajak terutang dihitung dengan cara mengalikan tarif pajak dengan dasar pengenaan pajak. d. Sanksi Administratif Apabila berdasarkan hasil pemeriksaan atau keterangan lain pajak yang terutang tidak dibayar, dikenakan sanksi administratif berupa bunga atas kurang bayar sebesar 2 dua persen sebulan dihitung dari pajak yang kurang bayar atau terlambat dibayar untuk jangka waktu paling lama 24 dua puluh empat bulan dihitung sejak saat terutangnya pajak.

3. Pengertian Sistem dan Prosedur

Mulyadi 2001 : 3 mendefinisikan, “sistem adalah sekelompok unsur yang erat berhubungan satu dengan lainnya, yang berfungsi bersama-sama untuk mencapai tujuan tertentu”. Prosedur adalah suatu urutan kegiatan klerikal, biasanya melibatkan beberapa orang dalam suatau departemen atau lebih, yang dibuat untuk menjamin penanganan secara seragam transaksi perusahaan yang terjadi berulang-ulang. Sistem informasi akuntansi memproses berbagai transaksi keuangan dan transaksi nonkeuangan yang secara langsung memengaruhi pemrosesan transaksi keuangan. Sistem informasi akuntansi terdiri atas 3 subsistem yaitu sistem pemrosesan commit to user transaksi, sistem buku besar pelaporan keuangan, sistem pelaporan manajemen Hall, 2006 : 10 Mulyadi 2001 : 3 mengartikan Sistem Akuntansi adalah organisasi formulir, catatan, dan laporan yang dikoordinasi sedemikian rupa untuk menyediakan informasi keuangan yang dibutuhkan oleh manajemen guna memudahkan pengelolaan perusahaan. Unsur suatu sistem akuntansi pokok adalah sebagai berikut ini. a. Formulir Formulir merupakan dokumen yang digunakan untuk merekam terjadinya transaksi. b. Jurnal Jurnal merupakan catatan akuntansi pertama yang digunakan untuk mencatat, mengklasifikasikan, dan meringkas data keuangan dan data lainnya. c. Buku Besar Buku besar terdiri dari rekening-rekening yang digunakan untuk meringkas data keuangan yang telah dicatat sebelumnya dalam jurna. d. Buku Pembantu Jika data keuangan yang digolongkan dalam buku besar diperlukan rinciannya lebih lanjut, dapat dibentuk buku pembantu. e. Laporan Keuangan Merupakan hasil akhir proses akuntansi yang berupa neraca, laporan laba-rugi, laporan laba yang ditahan, laporan arus kas, serta catatan atas laporan keuangan yang berisi informasi keuangan.

4. Pengertian Sistem Penerimaan Kas

commit to user Sistem dan prosedur akuntansi penerimaan kas pada Satuan Kerja Perangkat Daerah meliputi serangkaian proses, baik manual maupun terkomputerisasi, mulai dari pencatatan, penggolongan, sampai peringkasan transaksi danatau kejadian keuangan serta pelaporan keuangan dalam rangka mempertanggungjawabkan pelaksanaan APBD yang berkaitan dengan penerimaan kas pada Satuan Kerja Perangkat Daerah Bastian,2006 : 119.

5. Pengertian Pendapatan

Dokumen yang terkait

Tinjauan Atas Realisasi Pendapatan Pajak Daerah Pada Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Karawang

0 2 31

EVALUASI SISTEM PENGADAAN KENDARAAN DINAS OLEH DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH (DPPKAD) KABUPATEN KARANGANYAR DENGAN MENGGUNAKAN MEKANISME PELELANGAN DI KABUPATEN KARANGANYAR

0 10 120

EVALUASI KETIDAKPATUHAN PEMBAYARAN PAJAK DAERAH OLEH WAJIB PAJAK PADA DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH KABUPATEN SUKOHARJO

0 14 55

Pengaruh Sistem Pengendalian Intern Penerimaan Kas terhadap Keandalan Laporan Keuangan Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan serta Aset Daerah.

1 3 15

Sistem Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) pada Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD) Kabupaten Karanganyar.

0 0 15

INTENSIFIKASI PEMUNGUTAN PAJAK PARKIR SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH PADA DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET KOTA SURAKARTA.

0 0 18

PROSEDUR PEMUNGUTAN PAJAK HOTEL DI DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH KABUPATEN KARANGANYAR.

0 1 15

PEMBINAAN DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET (DPPKA) DALAM MENGOPTIMALKAN PENERIMAAN PAJAK PARKIR TERHADAP PAD KOTA SURAKARTA.

0 0 14

SISTEM INFORMASI PENGHITUNGAN PAJAK REKLAME DI DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH KABUPATEN KARANGANYAR BERBASIS MULTIUSER

0 0 5

EVALUASI EFEKTIVITAS SISTEM INFORMASI KEUANGAN DAERAH PADA DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH (DPPKAD) KABUPATEN BANGKA

0 0 17