METODE PENGAMBILAN DATA TRANSFORMATOR DAYA DATA PENGELOMPOKKAN TRIPLEPAS PMT 15020 kV 3

61 Universitas Sumatera utara α = Scale Parameter Parameter Skala

4.2.3 Perhitungan Nilai MTTF Mean Time To Failure

Persamaan yang digunakan dalam perhitungan nilai MTTF Mean Time To Failure adalah : = 4.3 Dimana : MTTF = Waktu rata-rata terjadi kegagalan α = scale parameter Parameter Skala θ = shape parameter Parameter Bentuk

4.3 METODE PENGAMBILAN DATA TRANSFORMATOR DAYA

Metode pengambilan data transformator daya dengan cara mengumpulkan data bulanan pengusahaan gardu induk titi kuning, tepatnya data triplepas PMT 15020 KV transformator daya 60MVA. Data bulanan triplepas PMT 15020 KV transformator daya dikelompokkan kedalam rentang waktu pertahun kerja, dan dikelompokkan ke dalam penyebab terjadinya triplepas PMT 15020 KV transformator daya. Data pengusahaan mulai dari tahun 2009 sampai tahun 2012. Selain data triplepas PMT 15020 kV transformator daya 60MVA, diperoleh juga data single line diagram terbaru gardu induk titi kuning dan data penyulang-penyulang yang dilayani 3 transformator daya gardu induk titi kuning. 62 Universitas Sumatera utara

4.4 DATA PENGELOMPOKKAN TRIPLEPAS PMT 15020 kV 3

TRANSFORMATOR DAYA 60 MVA Triplepas PMT 15020 kV 3 transformator daya 60 MVA dikelompokkan berdasarkan jenis gangguan yang dialami transformator daya. Gangguan transformator daya titi kuning dikelompokkan kedalam 3 jenis, yaitu : 1. Gangguan Eksternal Penyebab TripLepas PMT. 2. Gangguan Internal Penyebab TripLepas PMT. 3. Gangguan Tidak Diketahui Penyebab TripLepas. 63 Universitas Sumatera utara Tabel 4.1 Gangguan Eksternal Penyebab PMT 15020 kV transformator Daya 60 MVA TripLepas. TRAFO URAIAN KEJADIAN PROSES PENORMALAN MENIT PENYEBAB KEJADIAN PMT TRIPLEPAS SISI kV KONDISI TGL PKL SISI kV PMT TGL PKL TD-2 20 LEPAS 292009 8.4 20 MASUK 292009 16.29 469 Pemeliharaan Jaringan PT. GSI 150 LEPAS 292009 8.43 150 MASUK 292009 16.25 463 TD-2 20 LEPAS 992009 8.48 20 MASUK 992009 15.21 393 Pemeliharaan Jaringan PT. GSI 150 LEPAS 992009 8.48 150 MASUK 992009 15.16 388 TD-2 150 TRIP 1492009 15.4 150 MASUK 1492009 15.52 13 Gangguan di tanur PT. GSI 20 TRIP 1492009 15.4 20 MASUK 1492009 15.53 14 TD-2 20 LEPAS 1792009 11 20 MASUK 1792009 11.14 11 Perbaikan perangkat komunikasi untuk KWH meter transaksi 150 LEPAS 1792009 11 150 MASUK 1792009 11.12 8 TD-1 20 TRIP 8102009 8.4 20 MASUK 8102009 11.52 192 Saat memasukkan PMS TT7. Terjadi break down pada isolator 150 TRIP 8102009 8.45 150 MASUK 8102009 11.49 184 TD-1 20 TRIP 8102009 12.1 20 MASUK 8102009 13.33 83 TT6 trip, membawa incoming pada TD 1 150 TRIP 8102009 12.1 150 MASUK 8102009 13.31 79 TD-1 150 LEPAS 842010 17.1 150 MASUK 842010 17.22 12 Melepas PMS Bus 1 phasa R TT6 yg lengket TD-1 150 LEPAS 1242010 13.2 150 MASUK 1242010 14.13 53 Perbaikan PMS Bus 1 phasa R TT6 yg lengket TD-3 20 LEPAS 2472010 9.01 20 MASUK 2472010 18.28 567 Pemasangan TDM 150 LEPAS 2472010 9.02 150 MASUK 2472010 16.27 565 TD-3 20 LEPAS 2772010 15.1 20 MASUK 2772010 21.33 385 Kalibrasi sensor 150 LEPAS 2772010 15.1 150 MASUK 2772010 21.31 282 TD-2 20 TRIP 1222011 14.3 20 MASUK 1222011 15.03 34 Bersamaan trip TN3 dan TT4 TD-1 150 LEPAS 2972011 14 150 MASUK 2972011 16.31 147 Pemeriksaan dan perbaikan PMS Bus 20 kv 20 LEPAS 2972011 14 20 MASUK 2972011 16.34 151 TD-2 20 LEPAS 492011 7.21 20 MASUK 492011 8.15 54 Perbaikan klem conector PMS bus 1;2 sisi 150 kv fasa R 150 LEPAS 492011 7.21 150 MASUK 492011 8.14 53 TD-2 20 TRIP 332012 23.1 20 MASUK 332012 23.32 22 Penyebab gangguan berasal dari feeder TN 3 TD-3 20 TRIP 2102012 7.12 20 MASUK 2102012 7.18 6 Penyulang TI-8 trip membawa incoming 64 Universitas Sumatera utara Tabel 4.2 Gangguan Internal Penyebab PMT 15020 kV Transformator Daya 60 MVA TripLepas TRAFO URAIAN KEJADIAN PROSES PENORMALAN MENIT PENYEBAB KEJADIAN PMT TRIPLEPAS SISI kV KONDISI TGL PKL SISI kV PMT TGL PKL TD-3 20 LEPAS 182009 9.48 20 MASUK 182009 14.41 293 Kesalahan wiring di incoming TD-3 20 LEPAS 8102009 8.23 20 MASUK 8102009 14.02 339 Har. Tahunan 150 LEPAS 8102009 8.35 150 MASUK 8102009 14.01 328 TD-2 150 LEPAS 842010 8.59 150 MASUK 842010 18.3 571 Har. Tahunan TD-1 20 LEPAS 2252010 8.55 20 MASUK 2252010 17.32 517 Har. Tahunan 150 LEPAS 2252010 8.58 150 MASUK 2252010 17.27 509 TD-3 20 LEPAS 21102010 8.37 20 MASUK 21102010 16.00 443 Har. Tahunan 150 LEPAS 21102010 8.37 150 MASUK 21102010 15.58 441 TD-1 20 LEPAS 2322011 7.41 20 MASUK 2322011 18.3 649 Har. Tahunan 150 LEPAS 2322011 7.42 150 MASUK 2322011 18.22 640 TD-2 20 LEPAS 742011 7.45 20 MASUK 742011 16.01 496 Har. Tahunan 150 LEPAS 742011 7.46 150 MASUK 742011 15.59 493 TD-1 20 LEPAS 1452011 11.5 20 MASUK 1452011 13.06 76 Pemeriksaan Emergency Temp. Tinggi 150 LEPAS 1452011 11.5 150 MASUK 1452011 13 69 TD-3 20 LEPAS 2292011 9.02 20 MASUK 2292011 10.48 108 Perbaikan sheel Bushing 150 Kv fasa S 150 LEPAS 2292011 9.02 150 MASUK 2292011 10.37 96 TD-3 20 LEPAS 1472012 9.32 20 MASUK 1472012 11.16 104 Pengecekan dan perbaikan rembesan minyak 150 MASUK 1472012 9.35 150 MASUK 1472012 11.14 99 TD-3 20 LEPAS 2592012 9.01 20 MASUK 2592012 17.1 489 Har. Tahunan 150 LEPAS 2592012 9.01 150 MASUK 2592012 17.07 486 65 Universitas Sumatera utara Tabel 4.3 Gangguan Tidak Diketahui Penyebab PMT 15020 kV Transformator Daya 60 MVA TripLepas TRAFO URAIAN KEJADIAN PROSES PENORMALAN MENIT PENYEBAB KEJADIAN PMT TRIPLEPAS SISI kV KONDISI TGL PKL SISI kV PMT TGL PKL TD-1 150 TRIP 592009 14.38 150 MASUK 592009 14.48 10 Tidak diketahui TD-2 20 TRIP 892009 02.12 20 MASUK 892009 02.16 4 Tidak diketahui TD-2 20 TRIP 892009 02.20 20 MASUK 892009 02.25 5 Tidak diketahui TD-1 150 TRIP 1392009 16.01 150 MASUK 1392009 16.06 5 Tidak diketahui Dari tabel 4.1, 4.2, 4.3, diperoleh tabel transformator daya dan gangguan penyebab kegagalan . Tabel 4.4 Tabel Transformator Daya, Jumlah TripLepas dan Waktu TripLepas . TRANSFORMATOR DAYA JUMLAH TRIPLEPAS TIME TO FAILURE MENIT TRANSFORMATOR DAYA 1 TD-1 10 1748 TRANSFORMATOR DAYA 2 TD-2 11 2073 TRANSFORMATOR DAYA 3 TD-3 9 2734 30 6555 Tabel 4.5 Tabel Gangguan Penyebab Kegagalan, Jumlah TripLepas dan TTF GANGGUAN PENYEBAB KEGAGALAN JUMLAH TRIPLEPAS TIME TO FAILURE MENIT Eksternal 15 2.446 Internal 11 4.085 Tidak diketahui 4 24 30 6.555

4.5 ANALISA DATA