Analisis dan Refleksi Penelitian Siklus I

2. Guru meningkatkan pendekatan kepada siswa agar siswa bisa dengan mudah berkomunikasi dengan guru dan lebih berani lagi bertanya serta mengemukakan pendapatnya. 3. Siswa lebih banyak diberi kesempatan untuk mengemukakan pendapat

b. Siklus II

1 PerencanaanTindakan II a. Menyiapkan Perangkat Pembelajaran Peneliti dibantu guru menyiapkan silabus mata pelajaran IPS Terpadu kelasVII , kemudian peneliti menyusun Rencana PelaksanaanPembelajaran RPP yang lengkap dengan skenario pembelajaran.Setelah itu, peneliti mendiskusikannya dengan guru selaku pengajaryang akan menerapkan model pembelajaran problem solving. Siklus II direncanakan akan dilaksanakan dalam 3kali pertemuan. Skenario pembelajaran yang direncanakan adalahsebagai berikut.: Pertemuan I, Sabtu, 19 April 2010 Alokasi waktu : 2 x 45 menit Kegiatan : 1 Apersepsi oleh guru 2 Pemberitahuan sedikit tentang model pembelajan problem solving 3 Pengulangan sedikit materi yang terdahulu 4 Penjelasan materi diselingi tanya jawab dengan siswa 5 Penutup Pertemuan II, Sabtu, 23 April 2010 Alokasi waktu : 2 x 45 menit Kegiatan : 1 Salam pembuka dan mengabsen siswa 2 Pembentukan kelompok 3 Memberikan soal kasus pada siswa 4 Diskusi kelompok 5 Presentasi tiap kelompok 6 Pemberian reward kepada kelompok terbaik 7 Kesimpulan dari guru 8 Penutup Pertemuan III, Sabtu, 30 April 2010 Alokasi waktu : 2 x 45 menit Kegiatan : 1 Salam pembuka dan mengabsen siswa 2 Pembagian soal 3 Pengerjaan kuis individu oleh siswa 4 Pengumpulan soal 5 Penutup b Menyiapkan Instrument Peneliti menyiapkan instrument penelitian, yang terdiri dari lembar observasi mengenai model pembelajaran problem solving untuk mencatat hasil pengamatan kegiatan siswa dari awal sampai akhir pembelajaran. c Menyiapkan materi yang sesuai dengan standar kompetensi dan kompetensi dasar. d Menyiapkan media pembelajaran yang diperlukan sesuai dengan skenario pembelajaran. e Mendesain alat evaluasi berupa soal kuis untuk mengetahui tingkat prestasi belajar siswa setelah adanya pelaksanaan model pembelajaran problem solving. 2 PelaksanaanTindakan II Pelaksanaan tindakan II dilaksanakan selama 3 kali pertemuan, seperti yang telah direncanakan, yaitu tanggal 19 April, 23 April, dan 30 April 2010 di ruang kelas VII B SMP Negeri 2 Jatiyoso. Setiap pertemuan dilaksanakan selama 2 x 45 menit sesuai dengan skenario pembelajaran dan RPP.

Dokumen yang terkait

Penerapan Metode Pembelajaran Problem Based Learning (Pbl) Sebagai Upaya Meningkatkan Keaktifan Dan Prestasi Belajar Siswa Kelas Xi Ips 2 Sma Negeri 8 Surakarta Pada Mata Pelajaran Ekonomi Tahun A

0 5 71

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI SISWA PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN KELAS VIII SMP MUHAMMADIYAH 6 SURAKARTA 2009 2010

0 32 84

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF GROUP INVESTIGATION DAN NUMBERED HEADS TOGETHER PADA MATA PELAJARAN IPS TERPADU DALAM UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIIIG SMP NEGERI 4 SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2009 201

0 2 78

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TPS SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS IX SMP PENDA TAWANGMANGU PADA MATA PELAJARAN IPS TERPADU TAHUN AJARAN 2009 2010

0 5 79

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN KEDISIPLINAN BELAJAR Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Kedisiplinan Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ips Kelas IX A S

0 4 15

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN KEDISIPLINAN Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Kedisiplinan Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ips Kelas IX A Smp Muham

0 2 17

PENDAHULUAN Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Kedisiplinan Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ips Kelas IX A Smp Muhammadiyah 2 Simo Tahun Ajaran 2016/2017.

0 4 6

PENERAPAN METODE CPS (CREATIVE PROBLEM SOLVING) DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN SISWA (PTK di Kelas VII Semester II SMP Negeri 3 Kartasura Tahun Ajaran 2009/2010).

0 0 9

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE PEER LESSON DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR SISWA (PTK Kelas VII SMP Muhammadiyah 2 Surakarta Tahun Ajaran 2009/2010).

0 1 8

PENERAPAN PROBLEM SOLVING DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VII SMP N 1 BANGUNTAPAN

0 2 8