Metode jajargenjang Metode poligon

a. Vektor dalam satu garis = Vektor resultanResultan b. Vektor-vektor dalam satu bidang Dalam menjumlahkan beberapa vektor-vektor dalam satu bidang datar, terdapat beberapa metode, yaitu metode jajargenjang dan metode poligon.

1. Metode jajargenjang

Misalkan dua buah vektor, dan akan dijumlahkan. Vektor resultan hasil penjumlahan diperoleh dengan bantuan bangun jajargenjang. Bangun tersebut dibentuk dengan cara menempatkan pangkal vektor pada ujung vektor atau sebaliknya. Vektor resultan diperoleh dengan menarik vektor dari titik pangkal ke ujung kedua vektor.

2. Metode poligon

Selisih Dua Vektor Menghitung selisih dua vektor prinsipnya sama dengan menjumlahkan dua vektor. Namun vektor yang digunakan untuk mengurangi, arahnya dibalik perhatikan gambar berikut. Metode poligon yaitu menjumlahkan vektor-vektor dengan cara menghubungkan dan menggeser vektor kedua pada ujung vektor pertama, dilanjutkan vektor ketiga pada ujung vektor kedua, dan seterusnya secara sejajar dan sama dengan vektor yang digeser. Dengan menarik garis pangkal vektor pertama ke jung vektor terakhir, diperoleh vektor hasil penjumlahan atau resultan vektor Resultan Dua Vektor Dua buah vektor dan membentuk sudut sebesar perhatikan gambar. Resultan kedua vektor itu adalah . Secara vektor dapat dinyatakan: = + . Dari segitiga dapat dihitung besarnya yaitu: Sekarang, mari kita tentukan arah dari vektor resultan tersebut. Arah vektor dapat ditentukan dengan rumus sinus. Pada gambar di samping, menyatakan arah vektor terhadap vektor . Berdasarkan rumus sinus didapatkan: atau Jika kamu tak tahan penatnya belajar, maka kamu akan menanggung perihnya kebodohan Imam Syafii Mari Berpikir Diskusikan permasalahan berikut ini bersama teman sebangkumu Jika terdapat dua orang dengan inisial A dan B yang sedang melakukan tarik tambang, bagaimanakah keadaan tambang jika: 1. A dan B memberikan gaya tarik yang sama besar. 2. A memberikan gaya tarik yang lebih besar dibandingkan gaya tarik yang diberikan oleh B. 3. B memberikan gaya tarik yang lebih besar dibandingkan gaya tarik yang diberikan oleh A. Hasil diskusi: 1. Sebutkan lima besaran yang termasuk besaran vektor 2. Gambarkan resultan vektor dari vektor dan berikut ini menggunakan metode jajar genjang a. + b. - Jawab: Keterangan: Sisi 1 kotak = 3 N Jadi, besarnya vektor resultan adalah.... a. ..... N b. ..... N Jawab: Keterangan: Sisi 1 kotak = 5 N Jawab: Jadi, besarnya vektor resultan adalah.... N 4. Dua buah gaya yang besarnya sama memiliki resultan yang besarnya setengah dari besar salah satu gaya tersebut. Tentukan sudut antara kedua gaya itu Jawab: PEKERJAAN RUMAH Buatlah ringkasan materi vektor di buku catatan kalian sesuai tujuan pada LKS 01 ini. Selanjutnya bacalah materi tentang penguraian dan perpaduan vektor serta perkalian vektor. NB: LKS ini harap dikumpulkan pada pertemuan selanjutnya dan sudah diisi dengan benar  LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 2 “OPERASI MATEMATIK VEKTOR”

A. TUJUAN