IMPLEMENTASI DAN EVALUASI PEMANCAR RADIO FM DI SMA NEGERI 1 PURI MOJOKERTO (ANALISA OPTIMASI)

IMPLEMENTASI DAN EVALUASI PEMANCAR
RADIO FM DI SMA NEGERI 1 PURI MOJOKERTO
(ANALISA OPTIMASI)

TUGAS AKHIR

Disusun Oleh :
Pujo Satrio Waskito
201110130311017

JURUSAN ELEKTRO
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
2016

i

LEMBAR PERSETUJUAN

IMPLEMENTASI DAN EVALUASI PEMANCAR
RADIO FM DI SMA NEGERI 1 PURI MOJOKERTO

(ANALISA OPTIMASI)

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana (S1)
Teknik Elektro Universitas Muhammadiyah Malang

Disusun Oleh:
Pujo Satrio Waskito
201110130311017

Diperiksa dan disetujui oleh:
Pembimbing 1

Pembimbing 2

M. Chasrun, MT
NIDN : 0007086808

Diah Risqiwati, MT
NIDN : 0716018202


ii

LEMBAR PENGESAHAN

IMPLEMENTASI DAN EVALUASI PEMANCAR
RADIO FM DI SMA NEGERI 1 PURI MOJOKERTO
(ANALISA OPTIMASI)
Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana (S1)
Teknik Elektro Universitas Muhammadiyah Malang
Disusun Oleh:
Pujo Satrio Waskito
201110130311017
Tanggal Ujian
Periode Wisuda

: 28 April 2016
: Mei

Disetujui Oleh:


1. M. Chasrun, MT
NIDN : 0007086808

Pembimbing I.

2. Diah Risqiwati, MT
NIDN : 0716018202

Pembimbing II.

3. Dr. Ir. Lailis Syafa’ah, MT
NIDN : 0721106301

Penguji I.

4. Ilham Pakaya, ST
NIDN :0717018801

Penguji II.


Mengetahui,
Ketua Jurusan Teknik Elektro

Ir. Nur Alif Mardiyah, MT
NIDN : 0718036502

iii

LEMBAR PERNYATAAN
Yang bertanda tangan dibawah ini :
NAMA

: Pujo Satrio Waskito

Tempat/Tgl Lahir

: Pekanbaru, 16 Juli 1992

NIM


: 201110130311017

FAK./JUR.

: TEKNIK/ELEKTRO

Dengan ini saya menyatakan bahwa Tugas Akhir saya dengan judul
“IMPLEMENTASI DAN EVALUASI PEMANCAR RADIO FM DI SMA
NEGERI 1 PURI MOJOKERTO (ANALISA OPTIMASI)” beserta seluruh
isinya adalah karya saya sendiri dan bukan merupakan karya tulis orang lain, baik
sebagian maupun seluruhnya, kecuali dalam bentuk kutipan yang telah disebutkan
sumbernya.
Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya. Apabila
kemudian ditemukan adanya pelanggaran terhadap etika keilmuan dalam karya
saya ini, atau ada klaim dari pihak lain terhadap keaslian karya saya ini maka saya
siap menanggung segala bentuk resiko/sanksi yang berlaku
Malang, 28 April 2016
Yang Membuat Pernyataan

(Pujo Satrio Waskito)

Mengetahui,
Dosen Pembimbing I

Dosen Pembimbing II

M. Chasrun, MT
NIDN : 0007086808

Diah Risqiwati, MT
NIDN : 0716018202

iv

ABSTRAK
Perkembangan teknologi telekomunikasi khususnya media radio FM yang
banyak berkembang, merupak media yang sangat efektif untuk penyamapian
informasi bagi masyarakat daerah dan dapat menembus berbagai lapisan
masyarakat. Perancangan radio FM yang dilakukan di SMA Negeri 1 Puri
Mojokerto yang dilakukan tim dari Universitas Muhammadiyah Malang (UMM),
sehingga penulis merancang dan menganalisa guna mengoptimalkan daya pancar

dari radio FM tersebut. Dalam perancangan radio FM perlu ditinjau dalam segi
topografinya, topografi dapat mempengaruhi ketinggian pemasangan antena dan
jangkauan pemancar radio FM mengirim sinyal, dengan tujuan jangkauan yang
meluas pemancar radio FM merancang dan menggunakan jenis antena vertical
omnidirectical jenis Hustler G7 diama antena jenis ini memiliki jenis polarisasi
radiasi berbentuk hampir melingkar di karnakan jenis antena antena ini loncatan
sinyalnya kearah atas dan sedikit condong, hingga membentuk lengkungan yang
bagus digunakan untuk daerah cekungan seperti yang terjadi pada lokasi sasaran,
pada frekuensi kerja 107.20 MHz merupakan frekuensi kerja yang berada pada
area komonitas, pada kasus ini diperlukan power exciter yang harus cukup besar
sehingga dapat bersaing dengan pemancar radio FM lainya, padat nya jalur
komunikasi radio FM di area komunitas merupakan kendala yang cukup
kompleks yang perlu kita perhitungkan sehingga pemancar radio FM dapat
memancar seseuai dengan apa yang diharapkan.
Kata Kunci :Radio FM, Topografi, exciter,
omnidirectical dan Polaradiasi

v

Antena Hutsler G7,antena


ABSTRACT
The development of telecommunications technology, especially FM radio
media are much developed, merupak very effective medium for penyamapian
information for local people and can pass through the various levels of society.
Design of FM radio is done in SMAN 1 Puri Mojokerto conducted by a team of
University of Muhammadiyah Malang (UMM), so that the author designed and
analyzed in order to optimize the transmit power of the FM radio. In designing
FM radio need to be reviewed in terms of topography, topography can affect the
height of the installation of the antenna and the range of FM radio stations send
signals, with the aim range extends FM radio stations designing and using this
type of antenna vertical omnidirectical types Hustler G7 Diama this type of
antenna has a kind of polarization of radiation shaped almost circular in karnakan
type of antenna antenna is stepping signal towards the top and slightly inclined, to
form an arch that is a good use for the basin as it did in the target location, on a
working frequency 107.20 MHz is the frequency of work is in the area komonitas,
in this case exciter power is required which must be large enough so that it can
compete with other FM radio transmitter, its solid lines of communication in the
area of community FM radio is a fairly complex obstacles which need to be taken
into account so that an FM radio transmitter can radiate seseuai to what was

expected.
Keyword :Radio FM, Topografi, exciter,
omnidirectical dan Polaradiasi

vi

Antena Hutsler G7,antena

KATA PENGANTAR
Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT. Atas limpahan
rahmat dan hidayah-NYA sehingga peneliti dapat menyelesaikan tugas akhir yang
berjudul :
” IMPLEMENTASI DAN EVALUASI PEMANCARRADIO FM

DI SMA NEGERI 1 MOJOKERTO (ANALISA OPTIMASI)”
Di dalam tulisan ini disajikan pokok-pokok bahasan yang meliputi
pengukuran ketinggian tanah menggunakan topografi, pembuatan dan pengukuran
antena(matching), penentuan pemancar radio FM berdasarkan antena yang
digunakan. Peneliti menyadari sepenuhnya bahwa dalam penulisan tugas akhir ini
masih banyak kekurangan dan keterbatasan. Oleh karena itu


peneliti

mengharapkan saran yang membangun agar tulisan ini bermanfaat bagi
berkembangan ilmu pengetahuan kedepan.

Malang, 26 April 2016

Penulis

vii

DAFTAR ISI
TUGAS AKHIR ....................................................................................................... i
LEMBAR PERSETUJUAN.................................................................................... ii
LEMBAR PENGESAHAN ................................................................................... iii
LEMBAR PERNYATAAN ................................................................................... iii
ABSTRAKSI........................................................................................................... v
LEMBAR PERSEMBAHAN ................................ Error! Bookmark not defined.
KATA PENGANTAR .......................................................................................... vii

DAFTAR ISI ........................................................................................................ viii
DARTAR GAMBAR .............................................................................................. x
DAFTAR TABEL ................................................................................................... x
BAB I. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang............................................................................................... 2
1.2 Rumusan Masalah ......................................................................................... 3
1.3 Tujuan ............................................................................................................ 3
1.4 Batasan Masalah ............................................................................................ 4
BAB II. LANDASAN TEORI
2.1 Pemancar FM................................................................................................. 5
2.1.1 Lebih Tahan Nois.................................................................................... 5
2.1.2 Bandwith yang lebih lebar ...................................................................... 5
2.1.3 Fideliatas Tinggi ..................................................................................... 5
2.1.4 Transmisi Stereo ..................................................................................... 6
2.1.5 Hak Komunikasi Tambahan ................................................................... 6
2.1.6 Modulasi Frekuensi................................................................................. 6
2.1.7 Pre-Emphasis .......................................................................................... 7
2.2 Antena............................................................................................................ 8
2.2.1 Parameter Antena .................................................................................... 8
2.2.1.1 Direktivitas Antena ............................................................... 8
2.2.1.2 Gain Antena .......................................................................... 9
2.2.1.3 Pola Radiasi Antena .............................................................. 9
2.2.1.4 Polarisasi Antena ................................................................. 11

viii

2.2.1.5 Beamwidth Antena .............................................................. 12
2.2.1.6 Bandwith Antena ................................................................. 13
2.3 Topografi ..................................................................................................... 14
2.3.1 Pengertian ............................................................................................. 14
2.3.1 Pengukuran Kerangka Peta ................................................................... 14
BAB III. PERANCANGAN PEMANCAR FM
3.1 Perancangan Sistem ..................................................................................... 18
3.2 Fitur Exciter ................................................................................................. 19
3.3 Fitur dan Spesifikasi Antena ....................................................................... 21
3.4 Kondis Topografi......................................................................................... 23
BAB IV. IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN
4.1 Penentuan Power Transmiter Radio FM ..................................................... 28
4.2 Uji Lapangan Cover Area ............................................................................ 28
BAB V. PENUTUP
5.1 Kesimpulan .................................................................................................. 31
5.2 Saran ............................................................................................................ 32
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

ix

DARTAR GAMBAR
Gambar 2. 1 Bentuk Pola Radiasi Antena Unidirectional..................................... 10
Gambar 2. 2 Bentuk Pola Radiasi Antena Omnidirectional ................................. 11
Gambar 2. 3 Bentuk Polarisasi Antena Omnidirectional ...................................... 12
Gambar 2. 4 Beamwidth Antena ........................................................................... 13
Gambar 2. 5 Pengukuran Kerangka Horisontal .................................................... 14
Gambar 3. 1 Blok Diagram Sistem dan Rangkaian Keseluruhan ......................... 18
Gambar 3. 2 Penariakan Garis Bentang 4 Arah. ................................................... 19
Gambar 3. 3 Pengukuran ketinggian tanah dari titik pusat terhadap arah mata
angin timur ............................................................................................................ 20
Gambar 3. 4 Pengukuran ketinggian tanah dari titik pusat terhadap arah mata
angin selatan .......................................................................................................... 20
Gambar 3. 5 Pengukuran ketinggian tanah dari titik pusat terhadap arah mata
angin barat ............................................................................................................. 21
Gambar 3. 6 Pengukuran ketinggian tanah dari titik pusat terhadap arah mata
angin utara ............................................................................................................. 22
Gambar 3. 7 Matching Kabel Antena ................................................................... 23
Gambar 3. 8 Pengukuran Kabel Sebelum diMatching .......................................... 23
Gambar 3. 9 Pengukuran Kabel Setelah diMatching ............................................ 23
Gambar 3. 10 Antena vertikal hustler G7. ............................................................ 24
Gambar 3. 11 Pengukuran Antena Sebelum di Matching ..................................... 25
Gambar 3. 12 pengukuran Antena Setelah di Matching. ..................................... 26
Gambar 3. 13 Tool Kit Pemancar Radio FM 1000 watt. ...................................... 27
Gambar 4. 1 Ilustrasi Perbaikan atau Pengembangan pemancar radio FM...........33
Gambar 4. 2 Tower Pemancar Radio FM SMAN 1 Puri ...................................... 34
Gambar 4. 3 Tower Repeater Radio FM SMAN 1 Puri ........................................ 34
DAFTAR TABEL
Tabel 4. 1 Hasil Pengujian Daya Pancar Area Barat ............................................ 28
Tabel 4. 2 Hasil Pengujian Daya Pancar Area Timur ........................................... 29
Tabel 4. 3 Hasil Pengujian Daya Pancar Area Utara ............................................ 29
Tabel 4. 4 Hasil Pengujian Daya Pancar Area Selatann ....................................... 30

x

DAFTAR PUSTAKA
[1] Abdul Nasir, Jalal., 2014. “Rancang Bangun Antena Omnidirectional untuk
Pemancar Frekuensi Modulasi (FM)di Sekalah Tinggi Teknik Telematika
Telkom Purwokerto”.
[2] Copyright © 2012 by Don Butler, N4UJW and John Reisenauer, KL7JR
[3] Isser H.Palendeng, 2013. “Rancang Bangun Sistem Audio Nirkabel
Menggunakan Gelombang Radio FM ”.
[4] Laporan praktikum ilmu ukurtanah Fakultas Teknik UIR Pekanbaru, 2009

2

BAB I
PENDAHULUAN
1.1

LATAR BELAKANG
Radio merupakan salahsatu media yang efektif bagi masyarakat daerah

karena jangkauannya yang sangat luas dan dapat menembus berbagai lapisan
masyarakat. Radio sering ditempatkan sebagai “sahabat” yang dapat menemani
kegiatan sehari-hari pendengarnya. Selain itu, radio juga dapat berfungsi sebagai
alat penghibur, penyampai informasi, dan melaksanakan fungsi pendidikan bagi
masyarakat.
SMA Negeri 1 Puri merupakan salah satu sekolah menengah atas di
Mojokerto yang akan menjadi sasaran dari perancangan sekaligus pembanggunan
pemancar radio FM. Jangkauan dari pemancar ini diharapkan mencapai range 5 10 km. Radio ini juga dapat menjadi sarana media pembelajaran sekaligus guna
untuk media promosi pada masyarakat sekitar tentang kegiatan belajar mengajar
maupun kegiatan kreatifitas yang adadi SMA Negeri 1 Puri.
Banyak yang yang mempengaruhi kurang optimalnya pemancar radio FM
di SMA negeri 1 Puri, faktor yang mempengaruhinya adalah, kondisi
geografis/topografi, kepadatan frekuensi, kapasitas TX Power, dan karakteristik
antena.
Kondisi geografi/topografi mempengaruhi dalam menentukan ketinggian
antena, kondisi dataran dan area sekitar dapat mempengaruhi daya jangkau
pemancar radio FM tersebut, perlu diperhitungkan juga seberapa tinggi dataran
tersebut diatas permukaan air laut sehinga dapat kita tentukan seberapa tinggi
antena akan dipasang.
Kepadatan frekuensi disekitar daerah pemancar dapat mempengaruhi
terhambatnya daya pancar radio FM tersebut, dalam kasus ini diperlukan
pengecekan area sejauh 3 km dari titik pusat pemancar radio FM, penghuni
frekuensi maksimal 2 spasi stasiun pemancar radio FM, 2 frekuensi kerja keatas
dan 2 frekuensi kerja kebawah agar tidak terjadi interferensi frekuensi, jika
kondisi tersebut terpenuhi maka daya pancar dapat dimaksimalkan semaksimal
mungkin.

2

Kapasitas TX Power juga dapat mempengaruhi jangkauan daya pancar
frekuensi pemancar radio FM, semakin besar daya pancar TX Power, semakin
besar jangkauan pemancar radio FM, begitu juga sebaliknya.
Salah satu bagian penting dari suatu stasiun radio adalah antena. Antena
merupakan komponen yang sangat penting pada sistem telekomunikasi radio
karena berfungsi untuk memancarkan atau menerima gelombang radio. Antena
sebagaiperangkat media transmisi nirkabel (wireless) yang memanfaatkan udara
atau ruang bebas sebagai media penghantar [1] . jenis antena dapat mempengaruhi

lebih dari 50% daya pancar dan jangkauan pemancar radio FM, setiap antena
mengubah medan elektromagnetik menjadi sinyal radio yang berupa frekuensi,
namun setiap jenis antena memiliki polaritas yang berbeda beda sehingga jenis
arah pancar juga berbeda, antena digunakan sesuai dengan kebutuhan, dan kondisi
topografi.
Berdasarkan latar belakang masalah yang telah di jabarkan tersebut maka
penulis ingin membuat evaluasi dan impementasi pemancar radio FM di SMA
Negeri 1 Puri, agar dapat mengudara dan dapat memancarkan sinyal dengan baik
dan dapat diterima dengan jelas oleh masyarakat.
1.2

RumusanMasalah
Bedasarkan latar belakang di atas dapat dirumuskan masalah sebagai

berikut :
a) Bagaimana membuat perencanaan lokasi pemancar radio FM yang
disesuaikan dengan topografi ketinggian tanah ?
b) Bagaimana mengoptimalisasi daya pancar pemancar radio FM ?
1.3

Tujuan
Tujuan dari implementasi dan evaluasi pemancar radio FM di SMA Negeri

1 Puri, Mojokerto (analias optimasi) diharapkan :
a)

Membuat perencanaan lokasi pemancar radio FM yang disesuaikan dengan
topografi ketinggian tanah

b) Mengoptimasikan daya pancar dan jangkauan pemancar radio FM di SMA
Negeri 1 Puri berdasarkan data hasil pengukuran di lapangan.

3

1.4

BatasanMasalah
Agar pembahasan dalam penelitian yang di lakukan lebih focus maka

diberikan batasan masalah sebagai berikut :
a)

Jangkauan dalam pemancaran sinyal radio antara 5 - 10 km, berdasarkan
data topografi.

b)

Pengoptimasian exciter pemancar radio FM menentukan berapa watt daya
yang digunakan dan berapa channel frekuensi yang digunakan agar dapat
digunakan diarea sekitar.

c)

Poin-poin pengoptimasian perbandingan dari hasil perhitungan teori dan
hasil hitung lapangan

4