Populasi dan Sampel METODE PENELITIAN

darifinance.yahoo.com. Perubahan harga saham bulanan sebagai penentu nilai return dan risiko saham. 2. Data Indeks Harga Saham Gabungan IHSG Data IHSG diambil dari closing price indeks selama periode 2010-2013. Data IHSG mewakili data pasar sebagai penentu nilai return market dan risiko pasar. 3. Data Suku Bunga Indonesia SBI Data tingkat suku bunga SBI diperoleh dari laporan bulanan selama periode2010-2013. Data SBI digunakan sebagai acuan return aktiva bebas risiko risk free rate of return.

3.4 Metode Pengumpulan Data

Teknik yang digunakan dalam mengumpulkan data pada penelitian ini adalah teknik dokumentasi. Arikunto dalam Sulistyowati mengungkapkan teknik dokumentasi adalah mencari dan mengumpulkan data mengenai hal-hal yang berupa catatan, transkip, buku, surat kabar, majalah, notulen, rapot, agenda dan sebagainya. Data pada penelitian ini merupakan data sekunder berupa catatan tertulis yang diterbitkan oleh Bursa Efek Indonesia pada media elektronik yaitu internet, dan melaksanakan studi kepustakaan dengan mempelajari buku-buku, dan bacaan-bacaan lain yang berhubungan dengan penelitian.

3.5 Definisi Variabel Operasional

Berikut ini adalah definisi operasional dan pengukuran variabel. Beberapa hal yang berhubungan dengan portofolio optimal, yaitu: 1. Metode Single Indeks ModelModel Indeks Tunggal, didasarkan pada pengamatan bahwa harga suatu sekuritas berfluktuasi searah dengan indeks pasar. Apabila diamati kebanyakan saham cenderung mengalami kenaikan harga jika indeks harga saham naik dan sebaliknya saham mengalami penurunan harga jika indeks harga saham juga turun. Indikator variabel model indeks tunggal adalah sebagai berikut: a. Return dan risiko saham Return dan risiko saham dihitung sebagai komponen model indeks tunggal. Data yang digunakan adalah data penutupan harga saham bulanan pada periode 2010-2013. b. Return dan risiko Pasar Diasumsikan bahwa pergerakan saham seiring dengan pergerakan harga padar. Data yang digunakan adalah data IHSG bulanan pada periode 2010-2013. c. Alpha dan Beta Sekuritas Alpha digunakan untuk menghitung variance error, sedangkan beta adalah risiko unik saham individual, menghitung keserongan slop realized return suatu saham dengan realized return pasar IHSG dalam periode tertentu.

Dokumen yang terkait

THE EFFECT OF FAMILY COMMUNICATION TOWARD THE DECISION MAKING PROCESS OF CHILDREN EDUCATION (The Study Of Nuclear Families In Lots B Of Jalan Abdul Kadir RT 14, Rajabasa Village, Bandar Lampung)

0 8 164

IMPLEMENTATION TRANSFORMATIONAL LEADERSHIP STYLE OF PRINCIPAL IN THE FORMATION OF TESCHER CHARACTER (CASE STUDIES IN MTSN KOTAAGUNG TANGGAMUS) IMPLEMENTASI GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA MADRASAH DALAM PEMBENTUKAN GURU BERKARAKTER (Studi Kasus

0 30 120

THE IMPLEMENTATION OF THE MANAGEMENT OF QUALITY THROUGH ISO PROGRAM 9001 : 2008 (Case Study in SMA Negeri 1 Gadingrejo) IMPLEMENTASI MANAJEMEN MUTU MELALUI PROGRAM ISO 9001 : 2008 (Studi Kasus di SMA Negeri 1 Gadingrejo)

0 17 127

SYSTEMATIC RISK MINIMIZATION THROUGH THE FORMATION OF PORTFOLIO DIVERSIFICATION (The Study Of Company’s Share that Joined in Index LQ45) Period 2010-2013 MINIMALISASI RISIKO TIDAK SISTEMATIS MELALUI PEMBENTUKAN DIVERSIFIKASI PORTOFOLIO (Studi Pada Saham P

1 25 76

ENHANCING THE ECONOMIC ROLE OF THE MOSQUE THROUGH EMPOWERMENT A Case Study in Yogyakarta City

0 0 14

KAJIAN FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP DIVERSIFIKASI PANGAN NON BERAS DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA STUDY OF FACTORS AFFECTING THE DIVERSIFICATION OF NON FOOD RICE IN SPECIAL PROVINCE OF YOGYAKARTA Subagiyo

0 0 10

ANALISIS PEMBENTUKAN PORTOFOLIO OPTIMAL MENGGUNAKAN MODEL INDEKS TUNGGAL (Studi Kasus: Saham LQ 45 Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2012-2016)

0 0 24

THE OPTIMAL DURATION OF EXCLUSIVE BREASTFEEDING A SYSTEMATIC REVIEW

0 1 52

PENGARUH RISIKO SISTEMATIS DAN RISIKO TIDAK SISTEMATIS TERHADAP EXPECTED RETURN SAHAM DALAM RANGKA PEMBENTUKAN PORTOFOLIO SAHAM LQ-45 YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA DENGAN SINGLE INDEX MODEL PERIODE TAHUN 2009

0 0 6

DIVERSIFIKASI KURIKULUM DALAM KERANGKA DESENTRALISASI PENDIDIKAN CURRICULUM DIVERSIFICATION IN THE FRAMEWORK OF EDUCATION DECENTRALIZATION

0 0 22