DIVIDEN KAS PENDAPATAN BERSIH BEBAN POKOK PENJUALAN DAN BEBAN LANGSUNG BEBAN POKOK PENJUALAN DAN BEBAN LANGSUNG lanjutan 2009

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI Periode Enam Bulan yang berakhir pada tanggal 30 Juni 2009 Dengan angka perbandingan untuk tahun 2008 Disajikan dalam ribuan rupiah, kecuali dinyatakan lain 43

27. DIVIDEN KAS

Dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan yang diselenggarakan pada tanggal 5 Juni 2009 dan 25 April 2008, para Pemegang Saham Perusahaan menyetujui pembagian dividen kas sebesar Rp. 3,- satuan penuh persaham atau sebesar Rp. 19.307.363 pada tahun 2009 dan Rp. 11,-satuan penuh persaham atau sebesar Rp. 35.396.831,- pada tahun 2008. Pada tanggal 30 Juni 2009 dan 2008, saldo hutang dividen masing-masing sebesar Rp19.740.970 dan Rp463.725

28. PENDAPATAN BERSIH

Rincian pendapatan bersih adalah sebagai berikut: 2009 2008 Penjualan: Rumah 186.598.531 262.944.788 Rukan 69.824.727 23.615.200 Apartemen 18.750.740 51.976.179 Kapling 10.864.745 3.633.942 286.038.743 342.170.109 Sewa : Retail 206.937.590 187.501.631 Komersial 31.919.156 24.545.180 Hunian 7.499.729 1.984.636 Perkantoran 1.841.220 1.005.867 248.197.695 215.037.314 Jumlah pendapatan bersih 534.236.438 557.207.423 Pada periode yang berakhir tanggal 30 Juni 2009 dan 2008, tidak ada penjualan kepada satu pelanggan yang melebihi 10 dari jumlah pendapatan bersih.

29. BEBAN POKOK PENJUALAN DAN BEBAN LANGSUNG

Rincian beban pokok penjualan dan beban langsung adalah sebagai berikut: 2009 2008 Beban pokok penjualan Rumah 112.344.163 155.487.005 Apartemen 13.954.557 31.884.515 Rukan 37.235.152 12.344.375 Kapling 3.443.157 673.698 166.977.029 200.389.593 CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI Periode Enam Bulan yang berakhir pada tanggal 30 Juni 2009 Dengan angka perbandingan untuk tahun 2008 Disajikan dalam ribuan rupiah, kecuali dinyatakan lain 44

29. BEBAN POKOK PENJUALAN DAN BEBAN LANGSUNG lanjutan 2009

2008 Beban langsung Retail 95.573.176 95.738.477 Komersial 11.168.595 13.531.355 Hunian 3.721.543 885.793 Perkantoran 1.555.927 1.515.630 112.019.241 111.671.255 Jumlah beban pokok penjualan dan beban langsung 278.996.270 312.060.848 Pada periode yang berakhir tanggal 30 Juni 2009 dan 2008, tidak ada pembelian dari satu pemasok yang nilainya melebihi 10 dari jumlah pendapatan bersih.

30. BEBAN USAHA