Sistem Organisasi Ruang Penerapan Konsep Pada Karakter dan Suasana Ruang

commit to user 8

2. Sistem Organisasi Ruang

Gambar 6. Zooning Sumber : Pola Pikir Penulis Zoning terbagi menjadi tiga area yaitu, private, semi private dan public. Area private adalah area yang hanya dapat dijangkau oleh tamu hotel yang menginap dan para pegawai. Area semi private adalah area yang dapat dijangkau semua tamu hotel yang menginap ataupun tamu hotel yang menggunakan fasilitas yang tersedia di dalam hotel ini seperti gym dan spa. Area public adalah area yang dapat dijangkau semua tamu hotel baik yang menggunakan fasilitas hotel dan menginap atau tidak menggunakan fasilitas hotel sama sekali. Gambar 7. Grouping Sumber : Pola Pikir Penulis commit to user 9 Grouping terbagi menjadi tiga area yaitu, private, semi private dan public. Vila 1 dan Vila 2 termasuk area private karena area Vila yang hanya dapat dijangkau oleh tamu hotel yang menginap dan para pegawai. Gym dan spa termasuk ke dalam area semi private adalah karena area ini hanya dapat dijangkau semua tamu hotel yang menginap ataupun tamu hotel yang menggunakan fasilitas ini. Area public adalah area yang dapat dijangkau semua tamu hotel baik yang menggunakan fasilitas hotel dan menginap atau tidak menggunakan fasilitas hotel sama sekali.

3. Penerapan Konsep Pada Karakter dan Suasana Ruang

Karakter yang akan ditampilkan dalam interior hotel ini akan mencirikan karakter tenang dan nyaman. Dengan di berikan ciri khas warna-warna yang terang, dan bentuk-bentuk yang halus maka suasan akan terasa senyap dan nyaman. Hampir semua ruangan yang ada di hotel ini bersifat public, hanya ada beberapa yang bersifat privat dengan akses terbatas yang digunakan sebagai tempat untuk pengunjung beristirahat. Perencanaan antara ruang yang satu dengan yang lain saling terpisah sehingga aktivitas yang berada di sebuah ruangan tidak saling mengganggu.

4. Penerapan Elemen Estetis Pada Pembentuk Ruang