Gambaran Umum Program Keluarga Dampingan

Laporan KK Dampingan Hal- i

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Gambaran Umum Program Keluarga Dampingan

Berdasarkan Keputusan Rektor Universitas Udayana Nomor : 156H14HK2010 tentang Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat KKN PPM Universitas Udayana, kegiatan ini merupakan pola penyelenggaraan seluruh Kuliah Kerja Nyata Mahasiswa di Universitas Udayana. KKN PPM bersifat wajib bagi mahasiswa Universitas Udayana dengan dengan 288 kerja efektif di lapangan yang dilaksanakan selama 5 minggu. Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat KKN PPM adalah salah satu kegiatan intrakulikuler wajib yang memadukan pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi dengan metode pemberian pengalaman belajar dan bekerja kepada mahasiswa dalam kegiatan pemberdayaan masyarakat Buku Pedoman KKN PPM UNUD, 2013:6. Ada beberapa macam program KKN PPM, diantaranya program pokok, program pokok tambahan dan program bantu. Program pokok adalah program yang harus dilaksanakan oleh setiap mahasiswa KKN PPM. Mahasiswa yang bersangkutan bertangungjawab penuh atas program tersebut, baik secara ilmiah maupun operasional. Program pokok terdiri dari dua jenis program, yaitu program pokok tema dan non tema program pendampingan keluarga Buku Pedoman KKN PPM UNUD, 2013:23 Pelaksanaan KKN PPM mewajibkan setiap peserta untuk melaksanakan Program Pendampingan Keluarga yang merupakan bagian dari program non tema yang merupakan bentuk langsung pengabdian masyarakat dalam meningkatkan taraf kehidupan masyarakat pada daerah tertentu. Program non tema, yakni Program Pendampingan Keluarga PPK adalah program unggulan yang dikembangkan sebagai muatan lokal dalam pelaksanaan program KKN-PPM di Universitas Udayana. Sasaran PPK adalah Rumah Tangga Miskin RTM atau keluarga yang tergolong ke dalam keluarga pra-sejahtera Pra-KS atau keluarga yang mengalami ketertingalan sehingga perlu pendampingan agar keluar dari ketertinggalannya. Dalam program ini setiap mahasiswa wajib mendampingi satu keluarga yang tergolong rumah tangga miskin atau keluarga pra- sejahtera Buku Pedoman KKN PPM UNUD, 2013:62 Secara administratif, Desa Timuhun, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung memiliki 3 dusun, yaitu Dusun Tengah, Dusun Kawan dan Dusun Kaleran dengan 785KK Laporan KK Dampingan Hal - 2 Kepala Keluarga yang secara keseluruhan tercatat 3935 penduduk. Pelaksanaan Program Keluarga Dampingan dilaksanakan di 3 Dusun, diantaranya Dusun Kawan, Dusun Kaleran, dan Dusun Tengah .Tercatat di Desa Timuhun sendiri terdapat 156KK yang dikategorikan miskinkurang mampupra-sejahtera. Secara administratif dari keseluruhan 156KK miskin atau kurang mampu yang trcatat akan dibagi untuk mendapatkan kesempatan menjadi salah satu keluarga yang akan didampingi selama proses Program Pendampingan KeluargaPPK berjalan dalam jangka waktu pelaksanaan KKN PPM

1.2. . Profil Keluarga Dampingan