Tujuan Pembelajaran Materi Pembelajaran Metode Pembelajaran: Media Pembelajaran Penilaian Hasil Pembelajaran Penilaian Hasil Pembelajaran:

http:bernegara.guru-indonesia.net - PPKn X | 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Sekolah : SMA Mata Pelajaran : PPKn KelasSemester : X 1 Ganjil Materi Pokok : Makna pokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Alokasi waktu : 4 x 45 Menit.

A. Kompetensi Inti

KI 1: Menghayatidanmengamalkanajaran agama yang dianutnya. KI 2: Menghayatidanmengamalkanperilakujujur, disiplin, tanggungjawab, peduli gotong-royong, kerjasama, toleran, damai, santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. KI 3: Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar

1.1. Menghayati nilai-nilai ajaran agama dan kepercayaan dalam kehidupan bermasyarakat 2.2. Mengamalkan nilai-nilai yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam kehidupan berbangsa dan bernegara 3.2. Memahami pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republki Indonesia Tahun 1945 4.2. Menyaji hasil telaah pokok-pokok pikiran Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

1.1. Menghayati nilai-nilai ajaran agama dan kepercayaan dalam kehidupan bermasyarakat 2.2. Mengamalkan nilai-nilai yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 3.2. Menjelaskan makna pokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia 1945 4.2. Menganalisis hubungan makna pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia 1945

D. Tujuan Pembelajaran

1.1.1. Dengan menghayati nilai-nilai ajaran agama dan kepercayaan dalam kehidupan bermasyarakat siswa diharapkan dapat mengamalkan dalam kehidupan sehari- hari 2.2.1. Dengan mengamalkan nilai-nilai yang terkandung dalam Pembukaan Undang- Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 siswa diharapkan dapat http:bernegara.guru-indonesia.net - PPKn X | 2 menerapkan nilai-nilai tersebut dalam hidup bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara. 3.2.1. Dengan menganalisis pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 siswa diharapkan dapat menjelaskan makna pokok pikiran dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. 4.21. Dengan menganalisa makna pokok pikiran dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 siswa diharapkan dapat menganalisis hubungan makna pokok pikiran yang terkandung dari alinea satu sampai empat dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

E. Materi Pembelajaran

 Fakta  BPUPKI  PANITIA SEMBILAN  PPKI  Prosedur:  Proses perumusan UUD 1945  Dinamika pelaksanaan UUD 1945  penyimpangan UUD 1945  amandemen UUD 1945  Konsep Pokok-pokok pikiran Pembukaan UUD NRI 1945  Pokok pikiran Pembukaan UUD 1945  Makna alinea dalam Pembukaan UUD 1945  Prinsip  Amandemen I 1999  Amandemen II ,III,IV 2000,2001,2002

F. Metode Pembelajaran:

1. Pendekatan : Saintifik scientific 2. Metode : Diskusi, Ceramah, Tanya Jawab, Penugasan ,Inquiri 3. Model Pembelajaran : kooperatif learning tipe Think Pair and Share

G. Media Pembelajaran

Laptop, LCD, DVD

H. Sumber Belajar:

Buku Pelajaran PPKn SMA kelas X Buku Penunjang. Media cetak dan elektronik

I. Langkah-langkah Pembelajaran

Pertemuan 1 Kegiatan Waktu Pendahuluan 1. Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran memberi salam, berdo’a, absensi 2. Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa. Dalam hal ini siswa melakukan kegiatan melihat dan bertanya. 3. Menginformasikan kompetensi yang akan dicapai 10 menit http:bernegara.guru-indonesia.net - PPKn X | 3 Kegiatan Waktu 4. Mengaitkan materi yang lalu dengan materi sekarang yaitu makna pokok- pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 5. Sebagai apersepsi untuk mendorong rasa ingin tahu dan berpikir kritis, guru menanyakan pokok pikiran Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI 1945 dan siswa diajak mencoba, dan menalar bagaimana menemukan pokok pikiran yang terkandung di setiap alinea. Kegatan Inti Mengamati  Membaca dan menganalisa Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Menanya  Mempertanyakan pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945 Mengeksperimenkanmengeksplorasikan  Mengumpulkan data dari berbagai sumber media cetak dan elektronik tentang makna pokok-pokok pikiran yang terandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI 1945 Mengasosiasikan  Menjelaskan isi pokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945  Mendiskusikan dan menganalisa pokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945. Mengomunikasikan  Mempresentasikan berbagai pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945  Siswa menyimpulkan dari beberapa presentasi tentang pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945 secara lisan maupun tulisan. 10 menit 5 menit 10 menit 10 menit 30 menit Penutup  Siswa menyimpulkan materi yang telah dipelajari  Siswa merefleksi penguasaan materi yang telah dipelajari dengan membuat catatan penguasaan materi.  Siswa melakukan evaluasi pembelajaran.  Siswa saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang telah dicapai.  Siswa menyepakati tugas portofolio yang harus dilakukan berkaitan dengan menggambarkan sistematika Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945  Guru menutup pembelajaran dengan mengingatkan siswa akan materi yang akan dipelajari selanjutnya dan siswa diberi tugas membaca materi tersebut. 15menit http:bernegara.guru-indonesia.net - PPKn X | 4 Pertemuan 2 Kegiatan Waktu Pendahuluan  Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran memberi salam, berdo’a, absensi  Merefleksi pembahasan pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945  Menagih tugas kelompok diskusi yang belum presentasi mengenai pokok pikiran yang tekandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945  Melaksanakan pretes lisan tentang makna pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 10 menit Kegiatan Inti Mengamati  Membaca dan menganalisa makna pokok-pokok pikiran yang terkandung Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Menanya  Mempertanyakan makna pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945 Mengeksperimenkanmengeksplorasi-kan  Mengumpulkan data dari berbagai sumber media cetak dan elektronik tentang makna pokok-pokok pikiran yang terandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI 1945 Mengasosiasikan  Menjelaskan pokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945  Mendiskusikan dan menganalisa hubungan maknapokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945. Mengomunikasikan  Mempresentasikan makna pokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945  Siswa menyimpulkan dari beberapa presentasi tentang makna pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945 secara lisan maupun tulisan. 10 menit 5 menit 10 menit 10 menit 30 menit Penutup  Bersama peserta didik menyimpulkan makna pokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945  Melaksanakan pos tes lisan 15 menit http:bernegara.guru-indonesia.net - PPKn X | 5

J. Penilaian Hasil Pembelajaran

A. Penilaian Hasil Pembelajaran:

 Penilaian 1. Tugas - Mengumpulkan data dari berbagai sumber tentangmakna pokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945. - Diskusi kelompok membahas hasil analisa dan penugasan - Membuat laporan hasil analisa dan penugasan - Mempresentasikan hasil penugasan dan analisa di depan kelas format presentasi terlampir 2. Observasi Menilai kegiatan pengamatan dan tanya-jawab dengan nara sumber berkaitan makna pokok pikiran yang diterapkan dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan sekolah dan masyarakat sekitarnya 3. Portofolio, Penilaian ini digunakan untuk menilai hasil pekerjaan baik individu maupun kelompok tentang makna pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945. format portofolio terlampir 4. Tes Digunakan untuk menilai hasil belajar secara individu tentang makna pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945 SumberReferensi; Buku Pegangan Kurikulum 2013, Buku PPKn kelas X, UUD NRI Tahun 1945, , http:psb-psma.go.org.id  Prosedur Penilaian: No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian 1. Afektif a. Melaksanakan nilai ajaran dan keyakinan kita masing-masing b. Menerapkan nilai-nilai yang terkandung dalam Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 dalam kehidupan sehari-hari c. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok. d. Kritis dalam proses pemecahan masalah e. Bertanggung jawab dalam mengerjakan tugas f. Mengumpulkan tugas tepat waktu. Pengamatan Selama pembela Pelajaran dan saat diskusi 2. Koqnitif Pertemuan 1 1. Nilai ajaran agama dalam kehidupan bermasyarakat. 2. Pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan UUD NRI 1945 3. Kedudukan Pembukaan UUD NRI 1945 4. Makna pokok pikiran-pikiran yang terkandung dari alinea 1 sampai empat dalam Pembukaan UUD NRI 1945 Tes tertulis Penyeles aian soal individu Pertemuan 2 Diskusi kelompok mengenai kedudukan Pembukaan UUD NRI 1945 Menggunakan Model Pembelajaran COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION CIRC KOOPERATIF TERPADU MEMBACA DAN MENULIS http:bernegara.guru-indonesia.net - PPKn X | 6 No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian Langkah-langkah : 1. Membentuk kelompok yang anggotanya 4 orang yang secara heterogen 2. Guru memberikan wacanakliping sesuai dengan topik pembelajaran 3. Siswa bekerja sama saling membacakan dan menemukan ide pokok dan memberi tanggapan terhadap wacanakliping dan ditulis pada lembar kertas 4. Mempresentasikanmembacakan hasil kelompok 5. Guru membuat kesimpulan bersama 6. Penutup 3. Keterampilan a. Trampil menyajikan dan mempresentasikan hasil diskusi Pengamatan  Bentuk Instrumen Penilaian Hasil belajar  AFFEKTIF Petanyaan Aktifitas yang dilakukan SLL SRN G JRG TP a. Mensyukuri anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa hak asasi manusia. b. Memahami makna pokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 c. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok. d. Kritis dalam proses pemecahan masalah e. Bertanggung jawab dalam mengerjakan tugas f. Mengumpulkan tugas tepat waktu. Keterangan: Aspek Yang di Nilai Pernyataan Positif Pernyataan negatif SLL = SELALU SRNG = Sering JRG = Jarang TP – Tidak pernah 4 3 2 1 1 2 3 4  KOGNITIF o Tes tertulis 20 MENIT o Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar No Aspek yang dinilai skor 1. 2. 3 4 5 Sebutkan nilai ajaran agama yang ada dalam kehidupan sehari-hari? Jelaskan nilai-nilai yang terkandung dalam pembukaan UUD NRI Tahun 1945? Sebutkan pokok pikiran dalam Alinea 4 Pembukaan UUD NRI Tahun 1945? Sebutkan makna pokok setiap alinea dalam Pembukaan UUD NRI Tahun 1945? Jelaskan kedudukan Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 sebagai kaidah pokok yang fundamental? http:bernegara.guru-indonesia.net - PPKn X | 7 Kriteria Penilaian: 4 = Jawaban sangat lengkap 2=Kurang lengkap 3= jawaban lengkap 1=Tidak lengkap Penilaian Unjuk Kerja: a. Buatlah kelompok yang beranggotakan antara 4-5 orang b. Mencari hubungan maka pokok pikiran yang terkandung dari alinea 1 sd alinea 4 pembukaan UUD NRI Tahun 1945. c. Diskusikan kasus tersebut dan buatlah laporan hasil diskusi untuk di presentasikan di depan kelas. d. Keaktifan dalam diskusi akan menjadi bahan penilaian bagi guru. Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan. N o Nama Siswa Keterampilan Menerapkan konsepprinsip dan strategi pemecahan masalah KA A SA 1 Isti Aryuni 2 Muh Aunur Rofik 3 Mulaba 4 Nina Nuraini Dewi 5 Sugiyarto 6 Susi Rismawati 7 Shofiatun Rohmah 8 Keterangan: KA : Kurang Aktif Skor = 1 A : Aktif Skor = 2 SA : Sangat Aktif Skor = 3 Mengetahui, Semarang, Juli 2014 Kepala Sekolah Guru PPKn __________________________ _____________________ NIP. NIP. http:bernegara.guru-indonesia.net - PPKn X | 8 Lampiran 1: a. Lembar Observasi dan kinerja presentasi LEMBAR PENGAMATAN OBSERVASI DAN KINERJA PRESENTASI Mata Pelajaran : PPKn KelasProgram : XWajib kelompok A Kompetensi : KD 3.1dan 4.1 No NamaSiswa Observasi KinerjaPresentasi Jml Skor NilaI Akt tgjwb Kerjsm Prnsrt Visual Isi 1 2 3 4 5 6 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. Keterangan pengisian skor 4. Sangattinggi 3. Tinggi 2. Cukuptinggi 1. Kurang Pretespostes PretesPostesPertama

A. Berilah tanda ceklist pada kolom Sudah atau Belum