Test Case Testing Software

21 pengecekan atau pengetesan entitas-entitas, termasuk software, untuk pemenuhan dan konsistensi dengan melakukan evaluasi hasil terhadap kebutuhan yang telah ditetapkan. Validasi adalah melihat kebenaran sistem, apakah proses yang telah dilakukan adalah apa yang sebenarnya diinginkan atau dibutuhkan oleh user. Jadi, dapat disimpulkan bahwa testing merupakan tiap-tiap aktifitas pengumpulan informasi yang dibutuhkan untuk melakukan evaluasi atau mengukur suatu atribut dari software. Testing software dilakukan untuk mendapatkan informasi reliable terhadap software dengan cara termudah dan paling efektif, antara lain: 1. Apakah software telah siap digunakan? 2. Apa saja resikonya? 3. Apa saja kemampuannya? 4. Apa saja keterbatasannya? 5. Apa saja masalahnya? 6. Apakah telah berlaku seperti yang diharapkan?

2.7.1 Test Case

Test case merupakan suatu tes yang dilakukan berdasarkan pada suatu inisialisasi, masukan, kondisi ataupun hasil yang telah ditentukan sebelumnya. Adapun kegunaan dari test case ini, adalah sebagai berikut: 1. Untuk melakukan testing kesesuaian suatu komponen terhadap spesifikasi Black Box Testing. 2. Untuk melakukan testing kesesuaian suatu komponen terhadap desain White Box Testing. STIKOM SURABAYA 22 Menurut Ganesan 2010 tujuan dasar dari penulisan test case adalah untuk melakukan validasi cakupan testing dari sebuah aplikasi. Test case yang ditulis dengan baik dapat membuat siklus testing menjadi lebih efisien. Sebuah test case yang baik dapat dengan mudah menentukan apakah suatu fitur dari aplikasi bekerja dengan benar. Tabel 2.1 Contoh Test Case Pada Halaman Login.html Test Case Check Item Test case Objective Steps to Execute Test Data Input Expected Result TC- 001 Log-in Page Leave all fields as blank and click Log-in button Click Log- in By leaving all fields as blank and on click Log- in button then mandatory symbol should appear in front of Username and Password fields TC- 002 Username Enter Invalid Username NA Username : Jackk By entering invalid Username then an error message should appear as Please Enter Valid Username TC- 003 Username Enter valid Username NA Username : Jack It should allow the user to proceed TC- 004 Password NA The password field should display the encrypted format of the text typed as STIKOM SURABAYA 23 Test Case Check Item Test case Objective Steps to Execute Test Data Input Expected Result TC- 005 Password Enter wrong password NA Password : By entering invalid password then an error message should appear as Please Enter Correct Password TC- 006 Password Enter Correct password NA Password : It should allow the user to proceed TC- 007 Log-in button Correct Inputs Click Log- in It should lead the user to the respect page TC- 008 Forgot Password Check hyperlink on Forgot Password label while mouse over of the label an hand icon should display TC- 009 Forgot Password Click Forgot Password User can recover the password using the Forgot Password link page TC- 010 Registration Check hyperlink on Registration label while mouse over of the label an hand icon should display TC- 011 Registration Click Registrati on On click Registration page should redirect to the User Registration page

2.7.2 Black Box Testing