Perancangan Menu Profil Perancangan Menu Enkripsi Algoritma 3DES Dan AES Perancangan Menu Dekripsi Algoritma 3DES Dan AES Perancangan Menu Administrator

3.4.2 Perancangan Menu Profil

Gambar 3.14 Perancangan Menu Profil

3.4.3 Perancangan Menu Enkripsi Algoritma 3DES Dan AES

Gambar 3.15 Perancangan Enkripsi 3DES Dan AES Sedang Berada di Halaman profil Profil Menu Home Menu Profil Menu EnkripsiDekripsi Menu Administrator Foother Sedang Berada di Halaman enkripsi Menu Home Menu Profil Menu EnkripsiDekripsi Menu Administrator Foother EnkripsiDekripsi AES EnkripsiDekripsi 3DES EnkripsiDekripsi AES EnkripsiDekripsi 3DES Plainteks : Pesan : Password : Enkripsi 3DES Enkripsi AES Next Universitas Sumatera Utara

3.4.4 Perancangan Menu Dekripsi Algoritma 3DES Dan AES

Gambar 3.16 Perancangan Dekripsi 3DES Dan AES

3.4.5 Perancangan Menu Administrator

Gambar 3.17 Perancangan Menu Login Sistem Aplikasi Sedang Berada di Halaman administrator…. Menu Home Menu Profil Menu EnkripsiDekripsi Menu Administrator Foother EnkripsiDekripsi AES EnkripsiDekripsi 3DES LOGIN SISTEM PERBANDINGAN ALGORITMA 3DES DENGAN RINJDAEL AES DALAM PERANCANGAN APLIKASI KEAMANAN DATA PDF USERNAME PASSWORD LOGIN Sedang Berada di Halaman dekripsi Menu Home Menu Profil Menu EnkripsiDekripsi Menu Administrator Foother EnkripsiDekripsi AES EnkripsiDekripsi 3DES Plainteks : Pesan : Password : Dekripsi 3DES Dekripsi AES Universitas Sumatera Utara Gambar 3.17 menampilkan perancangan login sistem perbandingan algoritma 3DES dengan Rinjdael AES dalam perancangan aplikasi keamanan data PDF. Informasi yang ditampilkan pada halaman perancangan menu login sistem aplikasi tersebut diantaranya, username, password dan tombol login yang bertujuan mengeksekusi sistem. Universitas Sumatera Utara

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

4.1 Implementasi Sistem Pada bab ini akan diuraikan cara dan langkah-langkah untuk mengimplementasikan rancangan perangkat lunak, kebutuhan perangkat lunak maupun perangkat keras yang digunakan, pengujian sistem dan klasifikasi infrastruktur.

4.1.1 Kebutuhan Sistem Kebutuhan sistem yang diperlukan dan yang digunakan dalam pembuatan sistem

perbandingan algoritma 3DES dengan rinjdael dalam perancangan aplikasi keamanan data PDF ini yang diantaranya yaitu, kebutuhan perangkat keras, kebutuhan perangkat lunak. 4.1.2 Perangkat Keras Perangkat keras menjelaskan spesifikasi perangkat keras standart yang dibutuhkan dalam merancang aplikasi adalah sebagai berikut: 1. Processor Intel Core 2 Ghz 2. RAM 1 GB 3. Hardisk 40 GB 4. Keyboard dan Mouse 5. Monitor 14“

4.1.3 Perangkat Lunak Perangkat lunak menjelaskan spesifikasi perangkat lunak standart yang

dibutuhkan dalam merancang aplikasi adalah sebagai berikut : 1. Sistem operasi menggunakan minimal Microsoft Windows XP. Universitas Sumatera Utara