Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

Earnings management merupakan salah satu yang dapat mengurangi kredibilitas laporan keuangan Setiawati dan Na’im, 2000. Penelitian sebelumnya di Indonesia menggunakan indikator earning respons coefficient yang digunakan untuk mengukur kualitas laba seperti Chandrarin 2001 dan nilai absolut akrual diskresional Dechow dan Dichev 2002; McNichols 2002, Chambers 2003; Pagalung 2006 serta Fanny dan Siregar 2007.

B. Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang di atas maka penulis merumuskan permasalahan dalam penelitian ini adalah: 1. Apakah volatilitas arus kas berpengaruh terhadap kualitas laba? 2. Apakah besaran akrual berpengaruh terhadap kualitas laba? 3. Apakah volatilitas penjualan berpengaruh terhadap kualitas laba? 4. Apakah leverage berpengaruh terhadap kualitas laba? 5. Apakah siklus operasi berpengaruh terhadap kualitas laba? 6. Apakah ukuran perusahaan berpengaruh terhadap kualitas laba? 7. Apakah umur perusahaan berpengaruh terhadap kualitas laba? 8. Apakah likuiditas berpengaruh terhadap kualitas laba?

C. Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Untuk memberikan bukti empiris pengaruh volatilitas arus kas terhadap kualitas laba. 2. Untuk memberikan bukti empiris pengaruh besaran akrual terhadap kualitas laba. 3. Untuk memberikan bukti empiris pengaruh volatilitas penjualan terhadap kualitas laba. 4. Untuk memberikan bukti empiris pengaruh leverage terhadap kualitas laba. 5. Untuk memberikan bukti empiris pengaruh siklus operasi terhadap kualitas laba. 6. Untuk memberikan bukti empiris pengaruh ukuran perusahaan terhadap kualitas laba. 7. Untuk memberikan bukti empiris pengaruh umur perusahaan terhadap kualitas laba. 8. Untuk memberikan bukti empiris pengaruh likuiditas terhadap kualitas laba.

D. Manfaat Penelitian

Ada dua manfaat penelitian yang diharapkan di dalam penelitian ini yaitu: 1. Manfaat teoritis Manfaat teoritis yang diharapkan adalah mengkaji faktor-faktor yang menentukan kualitas laba melalui pendekatan dengan menggunakan diskresi akrual sebagai ukurannya. Tujuannya untuk membandingkan dengan penelitian sebelumnya. 2. Manfaat Praktis Manfaat praktis yang diharapkan adalah dapat memberikan manfaat kepada investor, calon investor, analis pasar modal dan pemakaian laporan keuangan yang lainnya untuk dapat mengukur kualitas laba secara tepat. Sehingga nantinya kualitas laba yang diukur dapat dijadikan sebagai alat dalam membantu pembuatan keputusan dimasa yang akan datang. 8

BAB II LANDASAN TEORI DAN PERUMUSAN HIPOTESIS

Dokumen yang terkait

FITRIN DINY MARDHIYAH NST, NIM. 7123220025. PENGARUH LEVERAGE, VOLATILITAS ARUS KAS, VOLATILITAS PENJUALAN, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KUALITAS LABA PERUSAHAAN (PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI).

0 7 33

ANALISIS PENGARUH LAVERAGE, LIKUIDITAS, UMUR PERUSAHAAN, UKURAN PERUSAHAAN, SIKLUS OPERASI, DAN Analisis Pengaruh Laverage, Likuiditas, Umur Perusahaan, Ukuran Perusahaan, Siklus Operasi, Dan Volatilitas Penjualan Terhadap Kualitas Laba (Studi Empiris Pa

9 27 14

ANALISIS PENGARUH LAVERAGE, LIKUIDITAS, UMUR PERUSAHAAN, UKURAN PERUSAHAAN, SIKLUS OPERASI, DAN Analisis Pengaruh Laverage, Likuiditas, Umur Perusahaan, Ukuran Perusahaan, Siklus Operasi, Dan Volatilitas Penjualan Terhadap Kualitas Laba (Studi Empiris Pa

0 3 17

PENDAHULUAN Analisis Pengaruh Laverage, Likuiditas, Umur Perusahaan, Ukuran Perusahaan, Siklus Operasi, Dan Volatilitas Penjualan Terhadap Kualitas Laba (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2009-2012).

0 2 10

DAFTAR PUSTAKA Analisis Pengaruh Laverage, Likuiditas, Umur Perusahaan, Ukuran Perusahaan, Siklus Operasi, Dan Volatilitas Penjualan Terhadap Kualitas Laba (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2009-2012

0 4 5

ANALISIS PENGARUH VOLATILITAS ARUS KAS, MAGNITUDE ACCRUAL, VOLATILITAS PENJUALAN, LEVERAGE, DAN SIKLUS OPERASI TERHADAP KUALITAS LABA (STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2005 – 2007).

0 2 8

PENGARUH VOLATILITAS ARUS KAS, VOLATILITAS PENJUALAN, BESARAN AKRUAL, DAN FINANCIAL LEVERAGE TERHADAP PERSISTENSI LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

3 5 12

ANALISIS PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, VOLATILITAS PENJUALAN, DAN SIKLUS OPERASI TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTY DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 19

PENGARUH VOLATILITAS ARUS KAS, VOLATILITAS PENJUALAN, TINGKAT HUTANG, BOOK TAX DIFFERENCE, SIKLUS OPERASI DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PERSISTENSI LABA - Perbanas Institutional Repository

2 1 14

PENGARUH VOLATILITAS ARUS KAS, VOLATILITAS PENJUALAN, TINGKAT HUTANG, BOOK TAX DIFFERENCE, SIKLUS OPERASI DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PERSISTENSI LABA - Perbanas Institutional Repository

1 2 17