Data dan Hasil Penelitian

37

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Data dan Hasil Penelitian

Tingkat kemampuan roll depan siswa kelas VII dalam pembelajaran senam lantai SMP Negeri 1 Pundong terdiri dari tiga tahap yaitu tahap persiapan, tahap gerakan, dan tahap akhir gerakan. Tahapan gerakan roll depan di atas diukur dengan menggunakan rubrik penilaian yang hasilnya berupa skor. Pada bagian ini akan mendeskripsikan tingkat kemampuan roll depan siswa kelas VII dalam pembelajaran senam lantai SMP Negeri 1 Pundong yang terdiri dari tiga tahap yaitu tahap persiapan, tahap gerakan, dan tahap akhir gerakan. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 32 responden yang terdiri dari perwakilan siswa kelas VII SMP Negeri 1 Pundong Kabupaten Bantul. Hasil deskripsi data penelitian tentang kemampuan roll depan yang dilakukan maka dapat dideskripsikan dalam bentuk tabel sebagai berikut: Tabel 6. Deskripsi Statistik Kemampuan Roll Depan Statistik Deskriptif Hasil Analisis Mean 7.6875 Median 8.0000 Mode 7.00 Std. Deviation 1.02980 Range 3.00 Minimum 6.00 Maximum 9.00 Sum 246.00 Hasil analisis deskriptif untuk kemampuan roll depan diperoleh nilai maksimal sebesar 9,00; nilai minimal 6,00; rata-rata mean sebesar 7,68; 38 modus sebesar 7,00 ; nilai tengah median sebesar 8,00 dan simpangan baku standar deviasi sebesar 1,02. Deskripsi hasil penelitian kemampuan roll depan siswa dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Tabel 7. Deskripsi Hasil Penelitian Kemampuan Roll Depan Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid 6 4 12,50 12,50 12,50 7 11 34,40 34,40 46,90 8 8 25,00 25,00 71,90 9 9 28,10 28,10 100,00 Total 32 100,00 100,00 Secara keseluruhan deskripsi hasil penelitian mengenai tingkat kemampuan roll depan siswa kelas VII dalam pembelajaran senam lantai SMP Negeri 1 Pundong Kabupaten Bantul adalah sebagai berikut: Tabel 8. Tingkat Kemampuan Roll Depan Siswa Kelas VII dalam Pembelajaran Senam Lantai SMP Negeri 1 Pundong No Kategori Kelas Interval Frekuensi Persen 1 Baik Sekali X 9,23 0,00 2 Baik 8,21 X ≤ 9,23 9 28,12 3 Cukup 7,18 X ≤ 8,20 8 25,00 4 Kurang 6,14 X ≤ 7,17 11 34,38 5 Kurang Sekali X 6,14 4 12,50 Jumlah 32 100,00 Berdasarkan tabel di atas, secara keseluruhan tingkat kemampuan roll depan siswa kelas VII dalam pembelajaran senam lantai SMP Negeri 1 Pundong Kabupaten Bantul adalah rendah. Secara rinci, terdapat 0 siswa 0,00 dalam kategori baik sekali, 9 siswa 28,12 dalam kategori baik, 8 siswa 25,00 dalam kategori cukup, 11 siswa 34,37 dalam kategori kurang, dan 4 siswa 12,50 dalam kategori kurang sekali. persen pembe Gamba roll de Pundo geraka akhir dalam didesk beriku ki Berikut in ntase katego elajaran sen ar 10 . Tingk Pemb Kabup Di bawah epan siswa ong Kabupa an. Adapun gerakan. P pembelajar kripsikan m ut: 2 4 6 8 10 12 Ku S 1 Fre k uens i ni gambar ori tingkat nam lantai kat Kemam elajaran Se paten Bant ini secara j kelas VII d aten Bantul tiga tahap enjabaran t ran senam mengenai m urang ekali K 2,50 3 Tingkat K 39 grafik un kemampua i SMP Ne mpuan Roll enam Lant tul jelas deskrip dalam pem dideskripsi yaitu tahap tingkat kem lantai SMP masing-masi Kurang 34,37 K Kemampu ntuk memp an roll dep egeri 1 Pu l Depan Sis tai SMP Ne psi hasil pen mbelajaran s ikan menge p persiapan mampuan r P Negeri 1 P ing tahapan Cukup 25,00 Kategori uan Roll D erjelas has pan siswa k undong Kab swa Kelas V egeri 1 Pun nelitian ting enam lanta nai masing n, tahap ger roll depan Pundong K n gerakan Baik 28,12 epan Sisw sil perband kelas VII d bupaten Ba VII dalam dong gkat kemam ai SMP Neg g-masing tah rakan, dan siswa kelas Kabupaten B adalah se Baik Sekali 0,00 wa dingan dalam antul: mpuan geri 1 hapan tahap s VII Bantul ebagai 53

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN