Dapat Memperoleh Informasi yang dibutuhkan dengan Mudah di Perpustakaan Perpustakaan Menyediakan Koleksi Terbaru Tentang Ilmu Komputer

responden 36,8 menyatakan perlu koleksi buku bidang ilmu komputer diperbaharui berdasarkan perkembangan ilmu, kemudian 10 responden 10,2 menyatakan tidak perlu koleksi buku bidang ilmu komputer diperbaharui berdasarkan perkembangan ilmu dan 10 responden 10,02 menyatakan tidak perlu koleksi buku bidang ilmu komputer diperbaharui berdasarkan perkembangan ilmu. Berdasarkan Tabel 2 tersebut, dapat disimpulkan bahwa hampir setengah dari responden sangat setuju koleksi buku bidang ilmu komputer yang ada perlu diperbaharui berdasarkan perkembangan ilmu, karena perkembangan ilmu komputer terus berkembang maka perpustakaan dituntut untuk terus memperbaharui koleksinya.

4.1.2. Dapat Memperoleh Informasi yang dibutuhkan dengan Mudah di Perpustakaan

Untuk mengetahui apakah pengguna dapat memperoleh informasi yang dibutuhkan dengan muda di perpustakaan. Tabel 4.2 : Dapat Memperoleh Informasi yang dibutuhkan dengan Mudah di Perpustakaan No Item Alternatif Jawaban Frekuensi F Persentase P 2 Ya 27 27,55 Tidak 31 31,63 Kadang-kadang 32 32,65 Tidak tahu 8 08,17 Jumlah 98 100 Data pada Tabel 3 terlihat, bahwa dari 98 orang responden menunjukkan 27 responden 27,55 menyatakan ya, untuk memperoleh informasi ilmu komputer yang dibutuhkan dengan mudah di perpustakaan, kemudian 31 responden 31,63 menyatakan tidak mudah memperoleh informasi ilmu komputer yang dibutuhkan di perpustakaan, selanjutnya dari 32 responden 32,64 menyatakan kadang-kadang dapat memperoleh informasi ilmu komputer yang dibutuhkan dangan mudah di perpustakaan dan 8 responden Universitas Sumatera Utara 08,17 menyatakan tidak tahu memperoleh informasi ilmu komputer dengan mudah dibutuhkan di perpustakaan. Berdasarkan Tabel 3 tersebut, dapat disimpulkan bahwa hampir setengah responden sangat setuju untuk temu balik informasi yang dibutuhkan kadang- kadang dapat dilakukan dengan mudah, karena ketersedian koleksi yang ada belum sesuai dengan kebutuhan pengguna, Menu rut Siregar 2002, 8 “salah satu prinsip pemilihan buku adalah relevansi atau kesesuaian, perpustakaan hendaknya mengusahakan agar koleksi perpustakaan relevan dengan fungsi dan tujuan perpustakaan serta tujuan lembaga induknya”.

4.1.3. Perpustakaan Menyediakan Koleksi Terbaru Tentang Ilmu Komputer

Untuk mengetahui apakah perpustakaan menyediakan koleksi ilmu komputer terbaru pada perpustakaan dapat dilihat pada tabel 4 berikut ini: Tabel 4.3 : Perpustakaan Menyediakan Koleksi Terbaru Tentang Ilmu Komputer No Item Alternatif Jawaban Frekuensi F Persentase P 3 Ya 21 21, 04 Tidak 29 29, 60 Kadang-kadang 38 38, 08 Tidak tahu 10 10, 02 Jumlah 98 100 Data pada Tabel 4 terlihat, bahwa dari 98 orang responden menunjukkan 21 responden 21,04 menyatakan ya perpustakaan menyediakan koleksi ilmu komputer terbaru pada perpustakaan, kemudian 29 responden 29,60 menyatakan perpustakaan tidak menyediakan koleksi ilmu komputer terbaru pada perpustakaan, selamjutnya 38 responden 38,08 menyatakan kadang-kadang perpustakaan menyediakan koleksi ilmu komputer terbaru pada perpustakaan dan 10 responden 10,02 menyatakan perpustakaan menyediakan koleksi ilmu komputer terbaru pada perpustakaan. Berdasarkan Tabel 4 tersebut, dapat disimpulkan bahwa hampir setengah responden menyatakan kadang-kadang perpustakaan menyediakan koleksi ilmu komputer terbaru. Perkembangan ilmu komputer yang terus maju membuat Universitas Sumatera Utara perpustakaan dituntut untuk terus memperbarui koleksinya sesuai dengan perkembangan ilmu komputer, agar tetap memenuhi kebutuhan pengguna.

4.2. Kelengkapan Koleksi