LPPM UPN “Veteran” Jawa Timur

6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1 LPPM UPN “Veteran” Jawa Timur

LPPM UPN “Veteran” Jawa Timur adalah lembaga hasil penggabungan Lembaga Penelitian dan Pengembangan LPP, Lembaga Pengabdian kepada Masyarakat LPM dan Pusat Pendidikan, Pelatihan Konsultansi Pusdiklatsi yang berlaku efektif sejak tanggal 10 Februari 2003. Untuk mendukung UPN “Veteran” Jawa Timur dalam mewujudkan salah satu visinya yaitu terwujudnya lembaga yang menghasilkan karya penelitian dan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang berkualitas, profesional, diakui dan bertanggungjawab pada era globalisasi, maka Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat LPPM UPN “Veteran” Jawa Timur selalu berupaya mengkristalisasikan penelitian yang berdaya guna bagi masyarakat luar. Kegiatan penelitian dan pengabdian atau pelayanan masyarakat dikoordinasi oleh LPPM melalui bidang-bidang ahli yang diarahkan untuk menjadi bidang-bidang ahli unggulan dalam penguasaan, pengembangan dan penerapan IPTEKS untuk memberdayakan masyarakat dengan segala sumberdayanya. Adapun bidang-bidang ahli unggulan yang dikembangkan adalah: 1. Bidang Lingkungan Hidup, a. Sub Bidang Penelitian Lingkungan Hidup dan AMDAL b. Sub Bidang Konsevasi Tanah dan Pengelolaan Lahan 2. Bidang Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 7 a. Sub Bidang Rekayasa dan Manajemen Industri b. Sub Bidang Pertanian dan Bioteknologi c. Sub Bidang Teknik Perencanaan dan Pengembangan Wilayah 3. Bidang Studi Ekonomi, a. Sub Bidang Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat b. Sub Bidang Pengembangan Agribisnis 4. Bidang Studi Wanita dan Kependudukan, a. Sub Bidang Pemberdayaan Masyarakat 5. Bidang Teknologi Tepat Guna, a. Sub Bidang Teknik Pengolahan Pangan b. Sub Bidang Pengolahan Hasil Pertanian Disamping itu LPPM UPN “Veteran” Jawa Timur juga menyelenggarakan pengurusan Hak atas Kekayaan Intelektual HKI serta promosi IPTEKS. Pembuatan Sistem Manajemen Basis Data LPPM UPN “Veteran” Jawa Timur merupakan salah satu media produk LPPM UPN “Veteran” Jawa Timur yang berisikan potensi dan kegiatan LPPM dan sebagian karya dosen UPN “Veteran” Jawa Timur tentang penelitian dan pengabdian masyarakat yang bermanfaat bagi Lembaga Pemerintah, Industri, Organisasi Profesi, para peneliti, dan masyarakat pengguna dalam usaha membentuk jejaring, rantai sains dan bisnis, rantai kegiatan riset, produksi dan pembangunan seperti yang diharapkan. Sumber : Buku Panduan Profil LPPM UPN ”Veteran” Jatim, 2010 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 8 Struktur Organisasi LPPM UPN “Veteran” Jawa Timur setiap bidang memiliki sub bidang, seperti dapat kita lihat pada Gambar 2.1. Gambar 2.1 Struktur Organisasi LPPM UPN “Veteran” Jawa Timur Kepala Pusat Penelitian Dan Pengembangan Dr.Ir. Machfud Effendy, SU. KEPALA LPPM Prof. Dr. Ir. H. Akhmad Fauzi, MMT Kepala Pusat Pengabdian Kepada Masyarakat Ir. Setyo Budi Santoso, MP. Bidang Lingkungan Hidup Bidang Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Bidang Studi Ekonomi Bidang Studi Wanita dan Kependudukan Bidang Studi Manajemen Bencana Alam Bidang Studi Wilayah Perbatasan Negara Bidang Teknologi Tepat Guna Bidang Kewirausahaan Bidang Pendidikan, Pelatihan, Konsultansi Bidang Kuliah Kerja Nyata dan Bina Desa Staf Dosen Jurusan Kelompok Tenaga Ahli Fakultas Ekonomi Fakultas Pertanian Fakultas Teknologi Industri Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Fakultas Ilmu Sosial Ilmi Politik Fakultas Hukum SEKRETARIS LPPM Dr. Ir. Eko Nurhadi, MS. REKTOR Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 9

2.2 PHP