Diagram Diagram adalah gambaran sketsa untuk Graik Graik adalah lukisan pasang surut suatu ke- Denah Denah merupakan gambar yang menyatakan le- Bentuk Lurus Bentuk Setengah Lurus

85 B. MEMBACA TABEL, DIAGRAM, GRAFIK, DAN DENAH Tabel, diagram, graik, dan denah merupakan alat bantu visual yang menarik dan efektif untuk menunjukkan fakta dengan jelas.

1. Tabel

Tabel adalah daftar berisi informasi, kata- kata dan bilangan yang tersusun, urut ke bawah dengan garis pembatas sehingga dapat mudah disimak. Tabel juga alat pembantu untuk perangku- man gagasan-gagasan tertentu. Pokok tabel dapat diketahui dari judul.

2. Diagram Diagram adalah gambaran sketsa untuk

menerangkan sesuatu. Bentuk diagram dibedakan menjadi diagram batang dan diagram lingkaran. Diagram batang berbentuk persegi pan- jang dan dilengkapi dengan skala. Diagram lingkaran menyatakan suatu peristiwa dalam bentuk lingkaran 360 o yang dipotong-potong menjadi segmen.

3. Graik Graik adalah lukisan pasang surut suatu ke-

adaan dengan garis atau gambar tentang turun naiknya hasil, statistik, dan sebagainya.

4. Denah Denah merupakan gambar yang menyatakan le-

tak kota, jalan, dan sebagainya. 9 Surat Menyurat Surat-menyurat merupakan suatu bentuk ko- munikasi tertulis yang dilakukan dengan peran- taraan surat. Adanya keterbatasan tempat, wak- tu, tenaga, dan biaya menjadikan surat dianggap lebih eisien, efektif, praktis, dan ekonomis. A. PENGGOLONGAN SURAT

1. Menurut isi dan pembuatannya, surat dibedakan menjadi surat bisnis, surat di-

nas, dan surat pribadi. a. Surat bisnis adalah surat yang berkaitan langsung dengan kegiatan bisnis, con- tohnya surat permintaan dan penawaran, surat pesanan, surat tagihan.

b. Surat dinas adalah surat yang berkaitan

dengan kegiatan umum, seperti pengu- mum-an, pemberitahuan, surat tugas, dan surat keterangan.

c. Surat pribadi dibagi menjadi dua jenis,

yaitu surat pribadi yang bersifat resmi seperti surat lamaran, surat izin tidak masuk kerja, dan surat permohonan serta surat pribadi yang bersifat tidak resmi seperti surat kepada orang tua, sahabat, dan sebagainya. Di unduh dari : Bukupaket.com 86

2. Menurut maksud dan tujuan penulisan- nya, surat dibagi menjadi berikut.

a. Surat pemberitahuan, yaitu surat yang

dibuat untuk memberitahukan sesuatu.

b. Surat keputusan, yaitu surat yang dibuat

untuk maksud memutuskan sesuatu.

c. Surat keterangan, yaitu surat yang di-

buat untuk maksud menerangkan sesuatu.

d. Surat tugas, yaitu surat yang dibuat untuk

menugaskan seseorang melakukan pe- kerjaan tertentu.

e. Surat permintaan penawaran, yaitu su-

rat yang dibuat untuk maksud meminta penawaran suatu produk atau jasa.

f. Surat penawaran, yaitu surat yang

dibuat untuk menawarkan suatu produk atau jasa.

g. Surat pesanan, yaitu surat yang dibuat

untuk memesan suatu produk atau jasa. B. KRITERIA SURAT YANG BAIK 1. Pemilihan Bentuk Surat 2. Cara Penulisan Bagian-bagian Surat 3. Bahasa Surat 4. Penampilan Surat 5. Efektivitas dan Eisiensi Surat C. BAGIAN-BAGIAN SURAT 1. Kepala SuratKop Surat 2. Nomor Surat 3. Tanggal Surat 4. Alamat Surat 5. Hal surat 6. Salam Pembuka 7. Isi Surat a. Alinea pembuka b. Alinea inti c. Alinea penutup 8. Salam Penutup 9. Nama Organisasi 10. Tanda Tangan dan Nama Terang 11. Jabatan Penandatangan Surat a. Lampiran b. Tembusan surat c. Inisial D. BENTUK SURAT

1. Bentuk Lurus

a c g h i j l m n f e d b k Di unduh dari : Bukupaket.com 87

2. Bentuk Setengah Lurus

a c g h i j l m n f e d b k Keterangan: a. Kepala suratkop surat b. Nomor surat c. Tanggal surat d. Alamat surat e. Hal surat f. Salam pembuka g. Isi surat h. Salam penutup i. Nama organisasi j. Tanda tangan dan nama terang k. Jabatan penandatangan surat l. Tembusan surat m. Lampiran n. Inisial 10 Menulis A. MENULIS RESENSI Resensi berasal dari bahasa Belanda recen- sie atau dari bahasa Latin recenseo yang berrati ulasan atau uraian tentang buku, ilm, drama, teater, maupun kaset. Resensi bersifat informatif mengenai pertim- bangan mutu, baik atau buruk sebuah buku. Resensi bertujuan memberikan pertimbang- an atau penilaian tentang sebuah buku ke- pada pembaca, sehingga pembaca dapat menentukan penting dan tidaknya buku tersebut. Resensi buku juga dapat memban- tu penerbit atau pengarang untuk memperke- nalkan buku yang baru diterbitkan.

1. Bagian-bagian Resensi