Penyusunan instrumen Uji Coba Instrumental

commit to user Depresi berat dan dapat dikenal melalui intensitas rembetan, terus menerus dan pengaruhnya pada fungsi social dan fisik individu. Kelliat,1996 - Kesedihan - Pesimisme - Rasa kegagalan - Ketidakpuasan - Rasa bersalah - Tidak menyukai diri sendiri - Membahayakan diri - Menarik diri - Keragu-raguan - Perubahan gambaran diri - Kesulitan kerja - Keletihan - Anoreksia BDI minimal sampai nilai maksimal 0- 39

E. Instrumen penelitian

1. Penyusunan instrumen

Instrumen penelitian merupakan alat atau fasilitas yang digunakan oleh peneliti dalam mengumpulkan data supaya pekerjaannya lebih mudah dan hasilnya lebih baik, lebih cermat, lengkap, obyektif dan sisitimatis. Kuesioner merupakan alat ukur yang tepat karena data yang dihasilkan relative obyektif commit to user dan konstan serta dapat mengukur aspek psikososial, dapat digunakan dalam jumlah sample banyak dan relative murah. Untuk mengetahui Variabel bebas tentang tipe kepribadian dan dukungan sosial menggunakan alat pengukuran dengan kesione dan variable terikat juga menggunakan kuesioner baku dari Deck dan Beck, yaitu sejumlah pertanyaan tertulis yang digunakan untuk memperoleh informasi dari responden. a. Angket Tipe kepribadian Instrumen penelitian alat pengumpulan data yang digunakan adalah dalam bentuk kuesioner. Untuk mengukur tipe kepribadian ekstrovert, introvert digunakan test personaliti yaitu modifikasi MMPI Minessota Multiphasic Personality Inventory oleh Yayasan Dharma Graha berbahasa Indonesia disusun oleh Dr. H. Yul Iskandar, Psikiater, Ph.D. tes ini dalam bentuk kuesioner closed ended dichotomy question yaitu pertanyaan tertutup dengan jawaban “ya” atau “tidak”. b. Angket Dukungan sosial Instrumen penelitian alat pengumpulan data yang digunakan adalah dalam bentuk kuesioner. Untuk mengetahui dukungan sosial menggunakan modifikasi dari Miller 1995, dengan parameter informasi, emosional, intrumental dan penilaian. Kuesioner closed ended multiple choice yaitu pertanyaan tertutup dengan empat alternatif jawaban yaitu selalu, sering, kadang-kadang dan tidak pernah. commit to user c. Angket Tingkat depresi Instrumen penelitian alat pengumpulan data yang digunakan adalah dalam bentuk kuesioner. Untuk mengetahui tingkat depresi menggunakan Beck Depression Inventory BDI. Kuesioner ini dalam bentuk forced choiced question yaitu pernyataan yang mewakili perasaan responden.

2. Uji Coba Instrumental

Sebelum digunakan untuk mengumpulkan data, instrument penelitian dukungan sosial perlu diuji cobakan kepada 20 lansia di UPT Panti Werdha Jombang. untuk mengetahui tingkat validitas dan reliabilitasnya. Hasil uji coba instrumentasi : a. Uji validitas Oleh karena kuesioner dukungan social belum pernah digunakan, maka diuji cobakan terlebih dahulu untuk menguji validitas. Maka dilakukan dengan menghitung korelasi antara masing – masing pertanyaan dengan skore total dengan menggunakan rumus product moment dari person yang rumusnya sebagai berikut : N ∑XY – ∑X∑Y r = √N∑X - ∑X N∑Y - ∑Y Ket : R = Koefisien korelasi Y=variable dependent X = variable independent N= Jumlah sampel commit to user Taraf sigmifikan ditentukan 5 , jika diperoleh hasil korelasi yang lebih besar dari r table pada taraf signifikan 0,05 berarti pertanyaan tersebut valid. Untuk uji validitas pertanyaan tipe kepribadian, dukungan sosial, dan tingkat depresi dinyatakan semua valid. b. Reliabilitas instrumen Untuk mengetahui reabilitas pertanyaan angket dan checklist digunakan rumus Alpha crounbach perlu dicari harga varians masing – masing item dan varians total Adapun rumus varians masing – masing item adalah.. ∑Xi ∑Xi - N = N Untu rumus varians totalnya adalah : ∑Xi ∑Xi - N = N Sedangkan untuk rumus koefisien Alpha yaitu sebagai berikut : N ∑ Rii = 1 – n – 1 commit to user Tabel 2. Hasil Uji Reliabilitas Pertanyaan Hasil Kesimpulan Tipe kepribadian Dukungan sosial Tingkat depresi 0,899 0,796 0,743 Tinggi Tinggi Tinggi

F. Prosedur pengumpulan data