Pembatasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

dalam penelitian ini menggunakan pendekatan struktural untuk mengkaji unsur pembangun novel. Pendekatan struktural adalah pendekatan dasar dalam mengkaji sebuah karya sastra seperti novel. Oleh karena itu, dalam penelitian ini dipilih judul: “Aspek Religius dalam Novel Cinta Suci Zahrana Karya Habiburrahman El Shirazy: Tinjauan Sosiologi Sastra”.

B. Pembatasan Masalah

Pembatasan masalah diperlukan agar penelitian ini dapat mengarah serta mengenai sasaran yang dinginkan. Sebuah penelitian perlu dibatasi ruang lingkupnya agar wilayah kajiannya tidak terlalu luas, yang dapat berakibat penelitiannya menjadi tidak fokus. Pembatasan masalah dalam penelitian ini adalah analisis struktural novel Cinta Suci Zahrana yang meliputi tema, alur, latar, dan penokohan. Kemudian, menganalisis aspek religius dalam novel Cinta Suci Zahrana karya Habbiburahman El Shirazy dengan menggunakan tinjauan Sosiologi Sastra.

C. Rumusan Masalah

Berdasarkan pembatasan masalah di atas, maka permasalahan dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut. 1. Bagamaimana struktur yang membangun novel Cinta Suci Zahrana karya Habiburrahman El Shirazy? 2. Bagaimana aspek religius dalam novel Cinta Suci Zahrana karya Habiburrahman El Shirazy? 3. Bagaimana implementasi hasil penelitian sebagai materi ajar sastra di SMA?

D. Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah di atas, tujuan penelitian ini adalah 1. mendeskripsikan struktur yang membangun Novel Cinta Suci Zahrana Habiburrahman El Shirazy, 2. mendeskripsikan aspek religius dalam Novel Cinta Suci Zahrana karya Habiburrahman El Shirazy, 3. mendeskripsikan implementasi hasil penelitian sebagai materi ajar sastra di SMA.

E. Manfaat Penelitian

Pada prinsipnya penelitian ini diharapkan akan dapat berhasil dengan baik, yaitu dapat mencapai tujuan penelitian secara optimal, menghasilkan laporan yang sistematis dan dapat bermanfaat secara umum. Adapun manfaat yang diambil dari penelitian ini sebagai berikut. a. Manfaat Teoretis 1. Dengan pemahaman aspek religius akan menambah referensi penelitian karya sastra Indonesia dan membantu pembaca dalam memahami makna yang terdapat dalam karya sastra. 2. Memperluas khasanah ilmu pengetahuan terutama bidang bahasa dan sastra Indonesia, khususnya dalam analisis novel dengan tinjauan sosiologi sastra. 3. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat kepada mahasiswa dan guru, khususnya program bahasa dan sastra dalam mengkaji dan menelaah novel. b. Manfaat Praktis 1.Penelitian ini diharapkan dapat mencapai tujuan secara optimal, menghasilkan laporan yang sistematis dan dapat bermanfaat secara umum.

F. Tinjauan Pustaka

Dokumen yang terkait

ASPEK RELIGIUS DALAM NOVEL CAHAYA CINTA PESANTREN KARYA IRA MADAN: TINJAUAN SOSIOLOGI SASTRA DAN Aspek Religius Dalam Novel Cahaya Cinta Pesantren Karya Ira Madan: Tinjauan Sosiologi Sastra Dan Implementasinya Sebagai Bahan Ajar Sastra DI SMA.

0 2 17

ASPEK RELIGIUS DALAM NOVEL CAHAYA CINTA PESANTREN KARYA IRA MADAN: TINJAUAN SOSIOLOGI SASTRA DAN Aspek Religius Dalam Novel Cahaya Cinta Pesantren Karya Ira Madan: Tinjauan Sosiologi Sastra Dan Implementasinya Sebagai Bahan Ajar Sastra DI SMA.

0 6 11

PENDAHULUAN Aspek Religius Dalam Novel Cahaya Cinta Pesantren Karya Ira Madan: Tinjauan Sosiologi Sastra Dan Implementasinya Sebagai Bahan Ajar Sastra DI SMA.

0 26 5

ASPEK RELIGIUS DALAM NOVEL CINTA SUCI ZAHRANA KARYA HABIBURRAHMAN EL SHIRAZY: TINJAUAN SOSIOLOGI SASTRA DAN Aspek Religius Dalam Novel Cinta Suci Zahrana Karya Habiburrahman El Shirazy: Tinjauan Sosiologi Sastra Dan Implementasinya Sebagai Materi Ajar Sa

0 0 11

ASPEK RELIGIUS DALAM NOVEL CINTA SUCI ZAHRANA KARYA HABIBURRAHMAN EL SHIRAZY: TINJAUAN SOSIOLOGI SASTRA DAN Aspek Religius Dalam Novel Cinta Suci Zahrana Karya Habiburrahman El Shirazy: Tinjauan Sosiologi Sastra Dan Implementasinya Sebagai Materi Ajar Sa

0 1 17

CITRA PEREMPUAN DALAM NOVEL CINTA SUCI ZAHRANA KARYA HABIBURRAHMAN EL SHIRAZY: TINJAUAN Citra Perempuan Dalam Novel Cinta Suci Zahrana Karya Habiburrahman El Shirazy: Tinjauan Kritik Sastra Feminis.

0 3 12

PENDAHULUAN Citra Perempuan Dalam Novel Cinta Suci Zahrana Karya Habiburrahman El Shirazy: Tinjauan Kritik Sastra Feminis.

6 23 34

CITRA PEREMPUAN DALAM NOVEL CINTA SUCI ZAHRANA KARYA HABIBURRAHMAN EL SHIRAZY: TINJAUAN Citra Perempuan Dalam Novel Cinta Suci Zahrana Karya Habiburrahman El Shirazy: Tinjauan Kritik Sastra Feminis.

2 6 14

Kajian Psikologi Sastra Dan Nilai Pendidikan Novel Cinta Suci Zahrana Karya Habiburrahman El Shirazy Sutrimah S841108030

3 30 127

CITRA PEREMPUAN DALAM NOVEL CINTA SUCI ZAHRANA KARYA HABIBURRAHMAN EL SHIRAZY DAN KAITANNYA DENGAN PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA

0 0 94