Atribut Tradisi Tarian Boria

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 23 Setelah masyarakat Melayu Pulau Pinang mulai aktif dalam tarian Boria, banyak perubahan yang telah berlaku dari aspek acara dan budaya masyarakat Melayu itu sendiri. Ini karena tarian Boria merupakan suatu tradisi penting seperti menuntut harga diri bangsa dan Negara bagi meningkatkan semangan perjuangan masyarakat Melayu di tanah Malaya pada ketika itu. 24 Tradisi tarian Boria ini bukan saja menjadi tradisi masyarakat Melayu saja, bahkan keseluruhan masyarakat pada masa itu terutamanya masyarakat di Pulau Pinang. Oleh karena itu Boria merupakan tradisi yang sesuai untuk semua masyarakat dan tersebar tanpa batas. Menurut Rahmah Bujang, tarian boria merupakan perbuatan sosial yang simbolik bagi pemain dan penonton, dan bahkan menganggap bahwa boria bukan saja mengekalkan tradisi tetatpi juga,moulding, channeling, and redefinition of traditional social values and action into a modern form. 25

C. Atribut Tradisi Tarian Boria

1. Alat Musik

Artefak atau peralatan merupakan suatu aspek yang sangat penting dalam pelaksanaan sebuah tradisi. Artefak yang terdapat dalam tradisi tarian Boria tidaklah begitu khusus. Ini karena aspek yang paling penting dalam tariam Boria adalah kemampuan para 24 Ibid. 25 Rahmah Bujang, Boria: A Form Of Malay Theatre Singapura: Institute of Southeast Asian Studiest, 1987, 27. digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 24 pemusik untuk memainkan irama atau bunyi yang dapat mengiringi nyanyian tukang karang. Karena itulah alat musik yang sering digunakan hanyalah Gendang, violin dan marakas. Namun begitu, jika lebih banyak alat musik yang digunakan dalam acara tarian boria tersebut, maka semakin bagus dan lancar acara tarian Boria itu. Alat music yang seringkali digunakan dalam tarian Boria adalah violin, gambus, marwas, table, simbal, gendang, akordian, harmonica, gitar, dan lainnya lagi. Kemudiannya, alat musik berubah mengikut berubahnya zaman dulu hingga zaman modern kini dan alat music yang digunkan pada masa modern ini adalah drum, keyboard, piano, gitar lestrik, dan lainnya lagi 26 . Pada masa sekarang, sebuah kelompok tarian boria jarang menggunakan alat musik bagi acara tarian boria mereka, bahkan mereka sering menggunakan rekaman suara yaitu CD atau kaset, ini karena menghematkan biaya kos belanja bagi setiap acara tarian Boria itu. 2. PakaianBusana Pada peringkat awal mulanya tarian Boria, pakaian atau busana kelihatan seperti busana masyarakat Arab. Tapi berubahnya waktu hingga masa modern kini, pakaian menjadi sangatlah bebas dan bisa 26 Syed Akir Syed Ahmad, Wawancara, Pulau Pinang, 12 Mei 2015. digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 25 dikatakan busana atau pakaian sesuai dengan cerita dalam tarian Boria itu. Ini karena, seringkalingnya pakaian yang digunakan adalah mengikut cerita, dan jika cerita dalam tarian Boria itu menceritakan tentang hidup masyarakat petani, nelayan, dan lainnya, maka pakaian yg digunakan adalah disesuaikan dengan keadaan cerita dalam tarian boria pada waktu itu. Manakala jika acara tarian Boria menceritakan tentang raja atau cerita sejarah dulunya, yang mirip seperti bangsawan, maka segala pakaian yang akan digunakan akan disesuaikan dengan tema atau cerita tarian boria tersebut. Selain itu, alat yang sering digunakan untuk mensukseskan acra tarian Boria adalah pelita, bendera, keris, payung 27 , bunga manggar, tongkat dan yang lainnya. Namun, pakaian atau busana buat tukang karang adalah beda dan istimewa daripada yang lainnya dalam kelompok tarian Boria tersebut.

D. Prosesi Tradisi tarian Boria