Perijinan Pelaksanaan Penelitian Prosedur Penelitian

60 Recognition , Esteem , Social Interaction , Reactivity , Reciprocity , Religious , Government , Community. Setelah penulis memodifikasi dan menyusun item-item pernyataan, penulis mengajukan skala tersebut kepada dosen pembimbing I dan dosen pembimbing II untuk di review dan dilengkapi sebagai salah satu syarat lolos uji validitas permukaan. Selain itu, penulis juga mengajukan draft skala psikologi yang telah disusun tersebut kepada 15 orang untuk di review apakah bahasa yang digunakan dapat dengan mudah dimengerti.

4.2.4 Perijinan

Proses perijinan kepada GMS Salatiga diawali dengan mengajukan permohonan ijin penelitian kepada magister sains psikologi UKSW Salatiga. Setelah pihak fakultas mengeluarkan surat ijin, penulis membawa surat tersebut kepada pihak sekertariat GMS Salatiga sebagai syarat untuk melakukan penelitian di GMS Salatiga. Setelah ijin diberikan oleh pihak sekertariat GMS Salatiga, maka penulis mengadakan try out pada tanggal 13 Maret 2014 sampai dengan 18 Maret 2014 dan pelaksanaan penelitian dilakukan pada tanggal 30 Maret 2014 sampai dengan 31 Maret 2014.

4.2.5 Pelaksanaan Penelitian

Proses try-out dilaksanakan pada hari Kamis, 13 Maret 2014 kepada 25 orang relawan yang tidak mengikuti acara retreat volunteer yang diadakan GMS Salatiga. Try-out dilakukan dengan cara penulis mendatangi setiap tempat singgah kost yang menjadi subjek try-out dan memberikan kesempatan kepada subjek try-out untuk mengembalikan skala psikologi kepada penulis pada hari Selasa, 18 Maret 2014. Skala psikologi yang kembali kepada penulis berjumlah 23 skala, 2 sisanya tidak kembali 61 dikarenakan 2 orang subjek try-out tersebut telah pulang ke tempat asal nya untuk berlibur. Proses pengambilan data dilakukan oleh penulis pada hari Minggu, 30 Maret 2014, pukul 15.00 WIB pada saat retreat volunteer GMS Salatiga. Pada saat itu, relawan yang mengikuti retreat berjumlah 112 orang dan sedang melakukan proses registrasi ulang serta pembagian snack . Skala psikologi dibagikan kepada masing-masing relawan yang sedang melakukan proses tersebut dan penulis memberikan batas pengumpulan skala psikologi pada hari Senin, 31 Maret 2014, pukul 11.00 WIB pada saat semua relawan peserta retreat melakukan proses check out. Dengan cara ini, penulis bisa mendapatkan seluruh skala psikologi yang sebelumnya sudah dibagikan kepada relawan, sehingga skala psikologi yang kembali kepada penulis berjumlah 112.

4.3 Deskripsi Hasil

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Self-Control dan Self-Efficacy sebagai Prediktor Prokrastinasi Skripsi

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pola Asuh Otoritatif dan Self-Esteem sebagai Prediktor Kemandirian Mahasiswa yang Tinggal di Rumah Kost di Salatiga

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Altruisme dan Self Esteem sebagai Prediktor Motivasi Relawan di Gereja Mawar Sharon Salatiga

0 0 41

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Altruisme dan Self Esteem sebagai Prediktor Motivasi Relawan di Gereja Mawar Sharon Salatiga T2 832012006 BAB I

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Altruisme dan Self Esteem sebagai Prediktor Motivasi Relawan di Gereja Mawar Sharon Salatiga T2 832012006 BAB II

3 9 32

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Altruisme dan Self Esteem sebagai Prediktor Motivasi Relawan di Gereja Mawar Sharon Salatiga T2 832012006 BAB V

0 0 3

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Altruisme dan Self Esteem sebagai Prediktor Motivasi Relawan di Gereja Mawar Sharon Salatiga

0 0 17

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penerapan Teknologi Ajaxdalam Pembuatan Aplikasi Layanan Informasi Jadwal Pelayanan (Studi Kasus : Gereja Mawar Sharon Salatiga)

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kecerdasan Emosional dan Kecerdasan Spiritual sebagai Prediktor Servant Leadership Pendeta di Gereja Kristen Sulawesi Tengah T2 832009005 BAB IV

0 0 34

T2__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Manajemen Kurikulum Pendidikan Katekisasi (Studi di Gereja Protestan Maluku) T2 BAB IV

3 5 46