Pengertian Metode Keseluruhan Pengertian Metode Bagian Permaian Bola voli

31 Karina Laras Ayu, 2014 Pengaruh Metode Keseluruhan Dan Metode Bagian Terhadap Keterampilan Servis Atas Pada Permainan Bola Voli Siswa Sman 10 Kota Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | Repository.Upi.Edu | Perpustakaan.Upi.Edu Gambar 3.1 Postest only control desain Keterangan : R = kelompok yang dipilih secara random X = kelompok yang diberi perlakuan atau treament O 2 = postest kelompok eksperimen dengan metode keseluruhan O 4 = postest kelompok control dengan metode bagian

D. Definisi Operasional

Definisi operasional adalah suatu definisi mengenai variabel yang dirumuskan berdasarkan karakteristik-karakteristik variabel tersebut yang dapat diamati. Suatu konsep mengenai variabel yang sama dapat saja memiliki definisi operasional yang lebih dari satu dan berbeda-beda antara penelitian yang satu dengan yang lainnya. Jadi, suatu definisi operasional haruslah memiliki sebuah keunikan. Menurut Nazir 2005 dalam http:a-research.upi.eduoperatorupload sadp030002chapter3.pdf definisi operasional adalah “suatu definisi yang diberikan kepada variabel atau konstrak dengan cara memberikan arti, atau menspesifikasikan kegiatan yang diperlukan untuk mengukur konstrak atau variabel tersebut. ”Kemudian definisi operasional juga diperlukan untuk menghindari kekeliruan dalam memahami permasalahan, perlu adanya penjelasan

1. Pengertian Metode Keseluruhan

R X O 2 R O 4 32 Karina Laras Ayu, 2014 Pengaruh Metode Keseluruhan Dan Metode Bagian Terhadap Keterampilan Servis Atas Pada Permainan Bola Voli Siswa Sman 10 Kota Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | Repository.Upi.Edu | Perpustakaan.Upi.Edu Metode keseluruhan pada prinsipnya merupakan bentuk pembelajaran yang sejak awal siswa diajarkan secara keseluruhan dari teknik yang dipelajari. Berkaitan dengan metode keseluruhan menyatakan, metode keseluruhan atau komprehensif adalah suatu bentuk latihan atau belajar yang dilakukan secara keseluruhan dari rangkaian gerakan yang dipelajari. Hal senada dikemukakan menurut Singer dalam Juliantine, 2007:3 hlm. 48 bahwa metode keseluruhan lebih menguntungkan apabila kegiatan tersebut sederhana dan tersusun dengan baik”. Metode keseluruhan berangkat dari teori Gesalt yaitu belajar dengan melihat pola dan organisasi bagian-bagian kedalam suatu keseluruhan. Selain itu dapat mengamati stimulus dalam keseluruhan yang terorganisi, bukan dalam bagian-bagian yang terpisah. Bagian yang dipelajari hanya bermakna dalam rangka keseluruhan.

2. Pengertian Metode Bagian

Metode bagian merupakan bentuk pembelajaran yang menekankan pada bagian-bagian dari keseluruhan gerakan keterampilan yang dipelajari. Metode bagian merupakan cara pendekatan dimana mula-mula siswa diarahkan untuk memprakterkkan sebagian demi sebagian dari keseluruhan rangkaian gerakan, dan setelah bagian-agian gerakan dikuasai baru mempraktekkan secara keseluruhan.

3. Permaian Bola voli

Permainan bola voli merupakan salah satu cabang olahraga yang cukup banyak penggemarnya dan dari tahun ketahun mengalami perkembangan yang pesat. Permainan bola voli dimainkan oleh dua regu yang saling berhadapan dan masing-masing regu terdiri enam orang pemain. Permainan bola voli dilakukan dengan cara bola dipantulkan sebanyak-banyaknya tiga kali. Seperti dijelaskan dalam peraturan permainan bola voli edisi 2001-2004: 7 bahwa,“Tujuan dari permainan bolavoli adalah melewatkan bola diatas net agar dapat jatuh 33 Karina Laras Ayu, 2014 Pengaruh Metode Keseluruhan Dan Metode Bagian Terhadap Keterampilan Servis Atas Pada Permainan Bola Voli Siswa Sman 10 Kota Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | Repository.Upi.Edu | Perpustakaan.Upi.Edu menyentuh lantai lapangan lawan dan untuk mencegah usaha yang sama dari lawan”.

E. Instrumen Penelitian