Tingkat Kesegaran Jasmani Siswa Putra Sekolah Dasar Kelas IV, V, VI Se- Gugus Garuda Kecamatan Karanganyar Kabupaten Demak Tahun 2010/2011.

ii

SARI
Marga Nugraha Susilo, 2011. Tingkat Kesegaran Jasmani Siswa Putra
Sekolah Dasar Kelas IV, V, VI Se- Gugus Garuda Kecamatan Karanganyar
Kabupaten Demak Tahun 2010/2011. Jurusan Pendidikan Jasmani dan Rekreasi,
Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Semarang. Permasalahan dalam
penelitian ini adalah : “Bagaimanakah keadaan Tingkat Kesegaran Jasmani Siswa
Putra Kelas IV, V, VI Se- Gugus Garuda Kecamatan Karanganyar Kabupaten
Demak Tahun 2011 ?”. Tujuan penelitian untuk mengetahui status Tingkat
Kesegaran Jasmani pada Siswa Putra Kelas IV, V, VI Se- Gugus Garuda
Kecamatan Karanganyar Kabupaten Demak Tahun 2011
Dalam penelitian ini diidentifikasikan menggunakan metode-metode
dalam penelitian. Populasi dalam penelitian ini adalah Siswa Putra Kelas IV, V,
VI Se- Gugus Garuda sebanyak : 163 siswa. Sempel menggunakan teknik total
sampling sebanyak 163 siswa putra. Variabel dalam penilitian ini adalah Variabel
bebas dan terikat, variabel bebasnya pembelajaran penjasorkes yang diajarkan
oleh guru penjas dan variabel terikatnya hasil tes kesegaran jasmani siswa putra
Kelas IV, V, VI Se- Gugus Garuda Kecamatan Karanganyar Kabupaten Demak.
Penelitian ini menggunakan analisa data deskriptif prosentase.
Berdasarkan analisis deskriptif prosentase diperoleh hasil Tingkat

Kesegaran Jasmani Siswa Putra Kelas VI Sekolah Dasar Negeri Se- Gugus
Garuda dapat digolongkan dalam kategori Baik Sekali 1,8% . Baik 16,07%,
Sedang 67,85%, Kurang 14,28%, dan Kurang Sekali 0%. Siswa putra kelas V,
kategori Baik Sekali 0%, Baik 15,1%, Sedang 62,26%, Kurang 22,64% dan
Kurang Sekali 0%. Siswa putra kelas IV, untuk kategori baik sekali 0%, baik
9,26%, sedang 51,85%, kurang 38,89%) , kurang sekali 0%, dan Hasil Tingkat
Kesegaran Jasmani Siswa Putra Kelas IV, V, IV untuk kategori Baik sekali
0,61%, Baik 13,50%, Sedang 60,74%, Kurang 25,15% dan Kurang Sekali 0%.
Dari hasil penelitian dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa Tingkat
Kesegaran Jasmani, Siswa Putra Kelas IV, V, VI Se- Gugus Garuda Kecamatan
Karanganyar Kabupaten Demak Tahun Ajaran 2011, katergori sedang. Saransaran : Semua Guru penjasorkes SD Negeri se Gugus Garuda untuk dapat
melakukan kegiatan peningkatan kesegaran jasmani anak kelas IV, V, VI seperti
senam kesegaran jasmanai ( SKJ ) yang terprogram atau terencana yang dapat
dilakukan secara kontinyu serta melalui aktifitas pembelajaran bermain
menggunakan permainan yang inovatif sehingga kesegaran jasmani menjadi baik.
Setiap satu tahun sekali melakukan kegiatan tes kesegaran jasmani anak usia 1012 tahun, untuk mengetahui kategori tingkat kesegaran jasmani anak didik
sehingga, dapat di gunakan sebagai dasar untuk menyusun rencana kegiatan
belajar mengajar yang bervariasi di sekolah.

ii


Dokumen yang terkait

Studi Kualitas Air Sungai Konto Kabupaten Malang Berdasarkan Keanekaragaman Makroinvertebrata Sebagai Sumber Belajar Biologi

23 176 28

Keanekaragaman Makrofauna Tanah Daerah Pertanian Apel Semi Organik dan Pertanian Apel Non Organik Kecamatan Bumiaji Kota Batu sebagai Bahan Ajar Biologi SMA

26 317 36

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

PERANAN ELIT INFORMAL DALAM PENGEMBANGAN HOME INDUSTRI TAPE (Studi di Desa Sumber Kalong Kecamatan Wonosari Kabupaten Bondowoso)

38 240 2

Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Pada Industri Kerajinan Tangan Di Desa Tutul Kecamatan Balung Kabupaten Jember.

7 76 65

Analisis Pertumbuhan Antar Sektor di Wilayah Kabupaten Magetan dan Sekitarnya Tahun 1996-2005

3 59 17

Analisis terhadap hapusnya hak usaha akibat terlantarnya lahan untuk ditetapkan menjadi obyek landreform (studi kasus di desa Mojomulyo kecamatan Puger Kabupaten Jember

1 88 63

DAMPAK INVESTASI ASET TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP INOVASI DENGAN LINGKUNGAN INDUSTRI SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (Studi Empiris pada perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2006-2012)

12 142 22

FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB ORANG TUA MENIKAHKAN ANAK PEREMPUANYA PADA USIA DINI ( Studi Deskriptif di Desa Tempurejo, Kecamatan Tempurejo, Kabupaten Jember)

12 105 72

Hubungan Antara Kompetensi Pendidik Dengan Kecerdasan Jamak Anak Usia Dini di PAUD As Shobier Kecamatan Jenggawah Kabupaten Jember

4 116 4