DAFTAR RIWAYAT HIDUP PENULIS docx

DAFTAR RIWAYAT HIDUP PENULIS
Penulis Tesis ini
bernama Rosdiana,
merupakan anak ke-4 dari
5 saudara yang lahir di
Kota Serang pada tanggal
21 Oktober 1988. Penulis
berkebangsaan Indonesia
dan beragama Islam.
Adapun riwayat pendidikan penulis, yaitu pada tahun 2000 lulus dari
SD Negeri Kelanggaran Unyur. Kemudian melanjutkan di SMP Negeri 3 Kota
Serang dan lulus pada tahun 2003. Pada tahun 2006 lulus dari SMA
Informatika Serang dan melanjutkan ke Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
Program S1 Jurusan Teknik Kimia dan lulus pada tahun 2011.
Sebelum menjadi Staf di Badan Lingkungan Hidup Daerah pada tahun
2014, penulis sempat bekerja di Perusahaan Manufaktur PT. Hwan Indonesia
pada tahun 2011 selama kurang lebih 1 tahun. Pada tahun 2012 penulis
pernah bekerja sebagai staf pengajar di SMA Negeri 5 Kota Serang dan SMK
Kimia PGRI Serang selama kurang lebih 2 tahun dan di Politeknik LP3i
Banten sampai sekarang.
Tahun 2013-2014, penulis melanjutkan pendidikan di Pascasarjana

Universitas Sultan Ageng Tirtayasa dengan mengambil Jurusan Teknologi

Pembelajaran Konsentrasi Manajemen Pendidikan. Tesis yang disusun
sebagai syarat menempuh Program Pascasarjana adalah “Hubungan
Supervisi Klinis dan Kompetensi Pedagogik Guru dengan Kinerja Guru SMA
Negeri di Kota Serang”