SUBJECT SPESIFIC PEDAGOGY SSP PPG SM 3T

SUBJECT SPESIFIC PEDAGOGY (SSP)
KELAS III SEMESTER 1
TEMA 3 KEGIATANKU
SUBTEMA 1 KEGIATAN PAGI HARI
PEMBELAJARAN 3

Oleh :
Retno Laily Damayanti
16121299004

PPG SM-3T PGSD
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
2017

1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah
Tema

Sub Tema
Pembelajaran ke
Kelas/Semester
Alokasi Waktu

: SD Negeri Winongo
: 3. Kegiatanku
: 1. Kegiatan Pagi Hari
:3
: I/Satu
: 1 x Pertemuan (5 x 35 menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan
di tempat bermain.

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Bahasa Indonesia
3.7 Menentukan
kosakata 3.7.1 Membaca teks pendek tentang kegiatan pagi
yang berkaitan dengan
hari
peristiwa siang dan malam 3.7.2 Mengidentifikasi kosakata yang hilang pada
melalui
teks
pendek
teks pendek tentang kegiatan pagi hari sesuai
(gambar, tulisan, dan/atau
gambar
syair
lagu)
dan/atau 3.7.2 Menuliskan kosakata tentang kegiatan pagi
eksplorasi lingkungan.

hari sebagai bagian dari peristiwa alam
4.7

Menyampaikan penjelasan
dengan kosakata Bahasa
Indonesia dan dibantu
dengan bahasa daerah
mengenai peristiwa siang
dan malam dalam teks
tulis dan gambar.

4.7.1 Menyusun kosakata yang hilang pada teks
pendek tentang kegiatan pagi hari

Matematika
2

3.1

4.2


Menjelaskan
makna 3.1.1 Membilang secara urut, bilangan 11
bilangan cacah sampai
dengan 20 dengan bantuan gambar
dengan 99 sebagai banyak 3.1.2 Menghitung bilangan 11 sampai 20
anggota suatu kumpulan
bantuan benda konkret
objek
Menyajikan
bilangan 4.1.1 Mengelompokkan benda sesuai
cacah sampai dengan 99
bilangan yang ditentukan (11 sampai
yang bersesuaian dengan
20)
banyak anggota kumpulan
objek yang disajikan

PPKn
1.1 Mensyukuri ditetapkannya

bintang, rantai, pohon
beringin, kepala banteng,
dan padi kapas sebagai
gambar pada lambang
negara “Garuda Pancasila”
2.1 Bersikap santun, rukun,
mandiri, dan percaya diri
sesuai dengan sila-sila
Pancasila dalam lambang
negara “Garuda Pancasila”
dalam kehidupan seharihari.
3.1 Mengenal simbol sila-sila
Pancasila dalam lambang
negara “Garuda Pancasila”

4.1

Menceritakan
simbolsimbol sila Pancasila pada
lambang

Garuda
sila
Pancasila

sampai
dengan

dengan
dengan

1.1.1 Mensyukuri gambar bintang, rantai, pohon
beringin, kepala banteng, dan padi kapas
sebagai gambar pada lambang negara “Garuda
Pancasila”

2.1.1 Menunjukkan sikap santun, rukun, mandiri
dan percaya diri sesuai dengan sila-sila
Pancasila dalam lambang negara “Garuda
Pancasila”


3.1.1 Mengidentifikasi simbol sila-sila Pancasila
dalam lambang negara “Garuda Pancasila”
3.1.2 Menyebutkan simbol sila-sila Pancasila dalam
lambang negara “Garuda Pancasila”
3.1.3 Menunjukkan simbol Pancasila yang sesuai
dengan sila Pancasila dalam lambang negara
“Garuda Pancasila”
4.1.1 Menentukan simbol yang tepat dari sila-sila
Pancasila

C. Tujuan Pembelajaran
3

Bahasa Indonesia
1.
2.

3.
4.


Dengan dipandu oleh guru, siswa dapat membaca teks pendek tentang kegiatan pagi
hari dengan lafal dan intonasi yang benar.
Melalui pengamatan pada teks pendek kegiatan pagi hari, siswa dapat
mengidentifikasi kosakata yang hilang pada teks pendek tentang kegiatan pagi hari
sesuai gambar dengan benar
Dengan mengerjakan lembar kerja, siswa dapat menuliskan kosakata tentang
kegiatan pagi hari sebagai bagian dari peristiwa alam dengan tepat.
Dengan menggunakan media kartu huruf, siswa dapat menyusun kosakata yang
hilang pada teks pendek tentang kegiatan pagi hari dengan benar.

Matematika
1. Dengan menggunakan media teks bergambar, siswa dapat membilang secara urut,
bilangan 11 sampai dengan 20 dengan benar
2. Dengan bantuan media sedotan, siswa dapat menghitung bilangan 11 sampai 20
dengan benar.
3. Melalui permainan menggunakan sedotan, siswa dapat mengelompokkan benda
sesuai dengan bilangan yang ditentukan (11 sampai dengan 20) dengan tepat
PPKn
1.


2.

3.
4.
5.

6.

Melalui pengamatan gambar simbol sila Pancasila, siswa dapat mensyukuri simbol
sila-sila Pancasila sebagai gambar pada lambang negara “Garuda Pancasila” dengan
penuh keyakinan.
Melalui kegiatan berkelompok, siswa dapat menunjukkan sikap santun, rukun,
mandiri dan percaya diri sesuai dengan sila-sila Pancasila dalam lambang negara
“Garuda Pancasila” dengan baik.
Melalui pengamatan pada media gambar, siswa dapat mengidentifikasi simbol silasila Pancasila dalam lambang negara “Garuda Pancasila” dengan benar.
Dengan melafalkan bunyi sila Pancasila, siswa dapat menyebutkan simbol sila-sila
Pancasila dalam lambang negara “Garuda Pancasila” dengan penuh semangat.
Melalui kegiatan tanya jawab dengan guru, siswa dapat menunjukkan simbol
Pancasila yang sesuai dengan sila Pancasila dalam lambang negara “Garuda
Pancasila” dengan tepat

Melalui permainan menyusun puzzle secara berkelompok, siswa dapat menentukan
simbol yang tepat dari sila-sila Pancasila dengan benar

D. Materi Pembelajaran
1. Bahasa Indonesia

: Kosakata pada teks pendek Kegiatan Pagi Hari
4

2.
3.

Matematika
PPKn

: Bilangan 11-20
: Simbol sila Garuda Pancasila

E. Model Pembelajaran
Model

: Student Team Achievement Division (STAD)
Sintaks Model :

Pendekatan
Metode

1. Menyampaikan tujuan dan memotivasi siswa
2. Menyajikan informasi
3. Mengorganisasikan siswa ke dalam kelompok­ kelompok belajar
4. Membimbing kelompok belajar
5. Evaluasi
6. Memberikan penghargaan
: Student Centered (Scientific Approach)
: Tanya jawab, ceramah, diskusi, penugasan, demonstrasi

F. Media Pembelajaran
a. Media kartu huruf
b. Sedotan warna warni
c. Media puzzle simbol sila Pancasila
G. Sumber Belajar
1. Buku Guru: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Tema 3 Kegiatanku
Kelas I (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013). Jakarta: Pusat Kurikulum dan
Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud. Hal 15-19.
2. Buku Siswa: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Tema 3 Kegiatanku
Kelas I (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013). Jakarta: Pusat Kurikulum dan
Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud. Hal 17-25.
H. Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Pendahuluan

a. Siswa dan guru berdoa sebelum pembelajaran
“Mari anak-anak, sebelum kita mengawali kegiatan
pada pagi hari ini marilah kita melakukan doa
syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, ketua kelas
dipersilahkan memimpin doa”.
b. Guru membuka pelajaran dengan salam, menyapa
siswa, menanyakan kabar, dan presensi
“Selamat Pagi anak-anak, Assalamu’alaikum
warohmatulloohi wa baarokatuh, Bagaimana kabar
kalian hari ini? Coba tengok kanan kiri kalian,
apakah ada teman kalian yang hari ini tidak masuk
5

Alokasi
Waktu

20 menit

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Alokasi
Waktu

sekolah?”
c. Guru melakukan apersepsi sebagai awal komunikasi
guru sebelum melaksanakan pembelajaran inti
“Anak-anak, kegiatan apa saja yang sudah kamu
lakukan pagi tadi ?Masih hafal kalian dengan bunyi
sila Pancasila yang sudah kita pelajari
sebelumnya ? Ayo coba kita lafalkan bersamasama !
Kegiatan Inti

a.

b.

c.

d.
e.
f.

g.

h.

i.

j.

Siswa menyimak penjelasan dari guru mengenai
tujuan pembelajaran yang akan dilakukan hari ini
“Hari ini kita akan belajar bersama tentang
kegiatan pagi hari, menghitung bilangan 11-20,
dan mengenal simbol sila Pancasila.
Siswa diberi motivasi agar semangat dalam
mengikuti pembelajaran yang akan dilaksanakan.
(Menyampaikan tujuan dan memotivasi siswa)
Siswa diarahkan guru untuk membaca teks pendek
yang berhubungan dengan kegiatan pagi hari,
dengan lafal dan intonasi yang benar
Beberapa siswa membaca teks pendek tersebut
secara bergantian.
Siswa diarahkan untuk membacanya bersama-sama
Siswa melafalkan setiap kata yang ada dalam teks
tersebut dengan bimbingan guru.
(Menyajikan informasi)
Siswa dibentuk kelompok menjadi 6 kelompok
besar.
(Mengorganisasikan   siswa   ke dalam   kelompok­
kelompok belajar)
Setelah kegiatan membaca, siswa bersama
kelompok dibimbing untuk mencari kosakata yang
hilang dari teks yang baru dipelajari melalui lembar
kerja kelompok
Siswa dibimbing guru untuk menyusun kosakata
yang hilang pada teks menggunakan kartu huruf
dan menempelkannya di depan.
(Membimbing kelompok belajar)
Kelompok yang berhasil menyusun dengan cepat
dan benar akan mendapat reward dari guru.

6

130 menit

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan
(Memberikan penghargaan)
k. Siswa diminta kembali untuk mengamati gambar
ilustrasi bacaan yang mereka baca.
l. Siswa mengamati banyaknya benda yang ada pada
gambar
m. Dengan bantuan gambar siswa belajar membilang
benda berjumlah 11-20
(Menyajikan informasi)
n. Untuk memperkuat pemahaman , siswa dibimbing
guru melakukan permainan menghitung benda
bersama kelompoknya menggunakan sedotan
warna warni.
o. Setiap anggota kelompok secara bergantian
menghitung sedotan sesuai panduan dari guru.
(Membimbing kelompok belajar)
p. Kelompok siswa yang tercepat dan benar dalam
menghitung mendapatkan reward oleh guru.
(Memberikan penghargaan)
q. Selanjutnya siswa berlatih berhitung secara mandiri
dengan mengerjakan lembar kerja.
r. Setelah selesai mengerjakan latihan matematika,
siswa memperhatikan penjelasan guru melalui
media gambar simbol sila-sila Pancasila.
(Menyajikan informasi)
s. Siswa diingatkan tentang bunyi teks Pancasila dan
seluruh siswa bersama-sama melafalkan bunyi
Pancasila sambil berdiri dengan penuh semangat.
t. Siswa diberikan kesempatan oleh guru untuk
menyampaikan apa yang ingin diketahui dari
gambar lambang negara Garuda Pancasila.
u. Siswa ditunjukkan simbol masing-masing sila
Pancasila dan diarahkan untuk mensyukuri gambar
sila pada lambang negara “Garuda Pancasila”
v. Siswa diarahkan untuk mengerjakan lembar kerja
kelompok
(Membimbing kelompok belajar)
w. Siswa bersama kelompoknya diberi satu set puzzle
simbol sila Pancasila
x. Siswa bermain menyusun puzzle gambar simbol
sila Pancasila.
y. Kelompok tercepat menyusun puzzle akan
7

Alokasi
Waktu

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

z.
Penutup

a.
b.

c.
d.
e.
f.

mendapat reward dari guru.
(Memberikan penghargaan)
Selesai kegiatan, sebagai penutup siswa diajak guru
menyanyikan lagu Garuda Pancasila.
Siswa menanyakan materi terkait yang belum
dipahami
Siswa dibimbing guru menyimpulkan materi
pembelajaran mengenai kosakata tentang kegiatan
pagi hari , bilangan 11-20, dan simbol sila Pancasila.
Siswa mengerjakan evaluasi
Guru memberikan kegiatan tindak lanjut berupa
pengayaan dan remidi
Guru memberikan penghargaan dan motivasi
terhadap prestasi belajar siswa
Siswa dan guru berdoa setelah selesai pembelajaran

Alokasi
Waktu

25 menit

I. Penilaian
A. Penilaian, Pembelajaran Remedial, dan Pengayaan
1. Penilaian (terlampir)
a. Teknik Penilaian
1) Penilaian Pengetahuan = tes tertulis (pilihan ganda dan essay)
2) Penilaian Keterampilan = produk (menyusun kosakata pada kartu huruf) dan
unjuk kerja (menghitung sedotan bilangan 11-20 dan menyusun puzzle
simbol sila Pancasila)
3) Penilaian Sikap = non tes (lembar observasi)
b. Bentuk Instrumen Penilaian (terlampir)
2. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
a. Remedial
1) Siswa yang belum tuntas dalam memahami kosakata dan membilang suatu
bilangan mengikuti remedial.
2) Siswa diberikan contoh sederhana dan nyata yang dekat dengan kehidupan
siswa. Selain itu, siswa diberikan konsep yang lebih mudah dalam
memahami materi dengan menggunakan gambar dan media lainnya yang
lebih relevan.
3) Remedial juga diberikan untuk pelajaran lain bagi siswa yang belum tuntas
dalam menguasai konsep (misalnya, pemahaman simbol sila Pancasila)

b. Pengayaan
1) Siswa dapat menggali informasi lebih lanjut tentang kosakata, menghitung
bilangan dan pengenalan simbol Pancasila di sekitar mereka.

8

Yogyakarta, 6 April 2017
Mengetahui,
Kepala Sekolah SD N Winongo

Mahasiswa PPG

___________________________

Retno Laily Damayanti, S.Pd

NIP.

NIM.

9

Dokumen yang terkait

STUDENTS’ PROBLEMS TOWARD THE IMPLEMENTATION OF SCIENTIFIC APPROACH FOR ENGLISH SUBJECT AT SMPN 1 BATU

0 30 22

SITUATION ANALYSIS IN ESP SUBJECT AT ENGLISH DEPARTMENT OF UNIVERSITY OF MUAHAMMADIYAH MALANG

0 18 13

MEDIA USED FOR ENGLISH SUBJECT ON RSBI CLASS AT SMP N 1 BATU

0 28 14

THE CORRELATION BETWEEN ENGLISH VOCABULARY MASTERY AND INTERNET SUBJECT MASTERY OF TRAINING STUDENTS OF “PATI” AT UNIVERSITY OF MUHAMMADIYAH MALANG 2013-2014

0 26 17

H A K M E NY AT AK A N P E NDA P AT DE WA N P E RWA K I L AN RAK YAT D AL A M M E K ANI SM E P EM BER H EN TI A N P RE SI DE N DAN/ AT A U WAK I L P RE SI D E N DI I N DO NE S I A

0 9 16

HE AUTHENTICITY OF PAULO COELHO’S A GENEALOGICAL READING ON HUMAN SUBJECT DEPARTED THE AUTHENTICITY OF PAULO COELHO’S A GENEALOGICAL READING ON HUMAN SUBJECT DEPARTED THE AUTHENTICITY OF PAULO COELHO’S A GENEALOGICAL READING ON HUMAN SUBJECT DEPARTED THE

0 3 11

Kisi Kisi Seleksi SM 3T Prodi Pendidikan

0 7 2

PERBANDINGAN PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN LERARNING CYCLE 5 FASE (LC) MODEL STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD)TERHADAP AKTIVITAS DAN PENGUASAAN MATERI PADA MATERI SISTEM PENCERNAAN (Kuasai Eksperimental Pada Siswa Kelas VIII IPA Semester Ganjil SM

1 16 72

DEVELOPMENT OF MOTOR LEARNING MODEL IN GAMES BASED ON SPORT EDUCATION SUBJECT AT DEAF CHILDREN IN EXTRAORDINARY BASIC SCHOOL PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN MOTORIK BERBASIS PERMAINAN PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI ANAK TUNARUNGU DI SEKOLAH DASAR

3 35 197

THE DEVELOPMENT OF INTERACTIVE MULTIMEDIA TUTORIALS OF MICROSOFT WORD OFFICE IN THE SUBJECT OF INFORMATION AND COMMUNICATION TECHNOLOGY JUNIOR HIGH SCHOOL IN PESAWARAN PENGEMBANGAN MULTIMEDIA TUTORIAL INTERAKTIF MICROSOFT OFFICE WORD MATA PELAJARAN TEKNOL

7 42 130