Loan Approval Decision Support System At Koperasi Unit Desa By Using The Satisficing Model

46 J u r n a l V O I S T M I K T a s i k ma l a ya V o l . 5 , N o . 1

  ISSN: 1978-1520 

  • Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Pinjaman

    Pada Koperasi Unit Desa (KUD) Menggunakan The

    Satisficing Model.

  

( Studi Kasus : KUD Margasari Kabupaten Tegal)

Loan Approval Decision Support System At Koperasi

Unit Desa By Using The Satisficing Model

  

(Study Case: KUD Margasari Tegal District)

1, 2, 1 Sri Anjarwati , Emade Haryo Kuncoro

2

Teknik Informatika S1, STMIK YMI TEGAL, Teknik Informatika S1, STMIK YMI TEGAL

  Kampus : Jl.Pendidikan No.1 Pesurungan Lor Kota Tegal, Indonesia e-mail : sri.anjarwati007@gmail.com , ucihamadera@gmail.com

  

Abstrak

Sistem pendukung keputusan merupakan salah satu produk perangkat lunak yang

dikembangkan secara khusus untuk membantu dalam proses pengambilan keputusan.

  

Sesuai dengan namanya tujuan dari sistem ini adalah sebagai second opinion yang dapat

digunakan sebagai bahan pertimbangan dalam pengambilan keputusan atau kebijakan

tertentu. Pengambilan keputusan yang berjalan saat ini masih manual, yaitu melalui proses

rapat sehingga membutuhkan waktu yang lama dalam penyelesaianya, dari permasalahan di

atas maka KUD Margasari membutuhkan sistem informasi yang dapat mendukung keputusan

dalam pemberian pinjaman, sesuai dengan prinsip pemberian pinjaman yang digunakan oleh

pihak KUD Margasari yaitu 5 C, yang mencakup karakter peminjam (Character), kapasitas

melunasi hutang (Capacity), kemampuan modal (Capital), jaminan (Collateral) dan kondisi

keuangan(Condition). Metode yang di gunakan adalahThe Satisficing Model.Dengan adanya

Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Pinjaman pada KUD Margasari dengan metode The

Satisficing Model ini dapat mempermudah proses pengambilan keputusanpemberian pinjaman

pada KUD Margasari, Kata kunci : Sistem Pendukung Pemberian Pinjaman, The Satisficing Model, Analisa 5C.

  

Abstract

Decision support system is one of software products which is especially developed to

help decision making process. Based on its name, the purpose of this system is as second

opinion which can be used as considerations in making a decision of certain policy. The

decision making which is run up to now is still done manually, which is through a meeting,

therefore, it takes time which is relatively long to cope with. From the problem above, the KUD

Margasari needs an information system which can support the decision in providing loan, in

accordance with the principals used by KUD Margasari side, those are 5 C, the character of

customer(Character), the ability to pay back money lent(Capacity), capital ability (Capital),

valuable property owned by the customer(Collateral), and financial ability and condition

(Condition). The method used is The Satisficing Model. By the presence of the Loan Approval

Decision Support System at KUD Margasari with The Satisficing Model method, which can

simplify the process of deciding whether the customer will be given the loan they request at

KUD Margasari.

  Keywords: Loan Approval Decision Support System, The Satisficing Model, 5C Analyse

  J ur na l V O I S T M I K T a s i k ma l a ya V o l . 5 , N o . 1 - 47

1. PENDAHULUAN

  Koperasi merupakan organisasi bisnis yang dimiliki dan dioperasikan oleh orang-

seorang demi kepentingan bersama dan Koperasi melandaskan kegiatan berdasarkan prinsip

gerakan ekonomi rakyat yang berdasarkan asas kekeluargaan. Systempendukung keputusan

  merupakan salah satu produk perangkat lunak yang dikembangkan secara khusus untuk membantu dalam proses pengambilan keputusan. Sesuai dengan namanya tujuan dari sistem ini adalah sebagai second opinion yang dapat digunakan sebagai bahan pertimbangan dalam pengambilan keputusan atau kebijakan tertentu.Koperasi Unit Desa (KUD) Margasari merupakan suatu koperasi yang salah satu kegiatannya adalah menyediakan jasa simpan pinjam bagi anggotanya.Dalam pengajuan pinjaman yang dilakukan anggota KUD, pihak KUD harus berhati-hati dalam memberikan penilaian agar tidak menyebabkan kerugian bagi pihak KUD Margasari. Pengambilan keputusan yang berjalan saat ini masih manual, yaitu melalui proses rapat sehingga membutuhkan waktu yang lama dalam penyelesaianya[1].

  Dengan adanya Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Pinjaman pada KUD Margasari,dapat mempermudah proses pengambilan keputusanpemberian pinjaman pada KUD Margasari, agar dapat mendukung dalam pengambilan keputusan mengenai layak atau tidaknya anggota KUD untuk diberikan pinjaman[2].Berdasarkan uraian diatas dapat di Indentifikasikan masalahyaitu bagaimana merancang dan membuat sistem pendukung keputusan pemberian pinjaman menggunakan metode the satisficing model pada KUD Margasari, agar dapat membantu pihak KUD dalam mengambil keputusan terkait kelayakan suatu pinjaman sehingga hasil keputusan menjadi lebih efektif dan efisien serta apakah sistem pendukung keputusan pemberian pinjaman ini dapat membantu meningkatkan kinerja pegawai pada KUD Margasari. Adapun yang menjadi batasan masalah dari sistem yang akan dibangun adalah bahwaSistem pendukung keputusan pemberian pinjaman ini menggunakan kriteria 5c yang mencakup karakter peminjam (Character), kapasitas melunasi hutang (Capacity), kemampuan modal (Capital), jaminan (Collateral) dan kondisi keuangan (Condition) dengan menggunakan metode

  

the satisficing model dalam menentukan kelayakan suatu pinjaman. Pada Sistem pendukung

  keputusan dapat juga digunakan untuk pemilihan kepala sekolah dimana kepala sekolah mempunyai posisi penting dalam peningkatan mutu pendidikan karena kepala sekolah harus memiliki keahlian sebagai pendidik, manajer, akademisi, supervisor, pemimpin.[3]

2. METODE PENELITIAN

  Metode Perancangan yang di gunakan dalam penelitian ini adalah The satisficing

  

model Esensi dari satisficing model, pada saat dihadapkan pada masalah kompleks, pengambil

  keputusan dapat menyederhanakan masalah-masalah pelik sampai pada tingkat dimana dia siap untuk memahaminya. Hal ini dikarenakan secara manusiawi dia tidak mungkin memahami dan mencerna semua informasi penting secara optimal. Didalam model ini pembatasan proses pemikiran diarahkan pada pengambil keputusan dengan rasionalitas terbatas, yaitu proses penyederhanaan model dengan mengambil inti masalah yang paling esensial tanpa melibatkan seluruh permasalahan yang konkret. Rasionalitas terbatas adalah batas-batas pemikiran yang memaksa orang membatasi pandangan mereka atas masalah dan situasi.Pemikiran itu terbatas karena pikiran manusia tidak memiliki kemampuan untuk memisahkan dan mengolah informasi yang bertumpuk.Bagi para pengambil keputusan daripada mempertimbangkan enam atau delapan alternatif, lebih baik cukup bekerja dengan dua atau tiga alternatif untuk mencegah kekacauan. Pada dasarnya manusia sudah berpikir logis dan rasional, tetapi dalam batas yang sempit.[4]

  Faktor-faktor yang menyebabkan timbulnya rasionalitas terbatas, antara lain informasi yang datang dari luar sering sangat kompetitif atau informasi itu tidak sempurna, kendala waktu dan biaya, serta keterbatasan seorang pengambil keputusan yang rasional untuk mengerti dan

  • 48 J u r n a l V O I S T M I K T a s i k ma l a ya V o l . 5 , N o . 1

  ISSN: 1978-1520 

  memahami masalah dan informasi. Konsep ini memberikan tekanan pada batas-batas rasionalitas pengambilan keputusan, disamping dapat menjelaskan mengapa dua orang yang menggunakan informasi yang sama, bisa menghasilkan keputusan yang berbeda . Langkah-langkah model pengambilan keputusan dapat dilihat pada gambar 2.2.

  1. Penetapan tujuan (kebutuhan) pengambil keputusan berkaitan dengan adanya masalah tertentu.

  2. Menyederhanakan masalah.

  3. Penetapan standard minimum dari serangkaian kriteria keputusan.

  4. Mengidentifikasi serangkaian alternatif yang dibatasi.

  5. Menganalisis dan membandingkan setiap alternatif, apakah memenuhi kendala lebih besar atau sama dengan standard minimum dari serangkaian keputusan.

  6. Apakah alternatif yang memenuhi syarat keputusan itu ada? 7. Jika ya, pilih salah satu alternatif yang dianggap terbaik.

  8. Jika tidak, dilakukan kembali pencarian alternatif pada langkah ke-5.

  Gambar 1 The Satisficing Model Proses Pengambilan Keputusan. Menurut Simon, proses pengambilan keputusan meliputi tiga fase utama yaitu inteligensi, desain, dan kriteria. Ia Kemudian menambahkan fase keempat yakini implementas[5]. Fase proses pengambilan keputusan dapat dilihat pada gambar 2.1.

  a. Fase Inteligensi Intelegensi dalam pengambilan keputusan meliputi scanning (Pemindaian) lingkungan, entah secara intermiten ataupun terus-menerus.Inteligensi mencakup berbagai aktivitas yang menekankan identifikasi situasi atau peluang-peluang masalah. Tahapan dalam fase intelegensi antara lain identifikasi masalas (peluang), klasifikasi masalah, dan kepemilikan masalah.

  b. Fase Desain Fase desain meliputi penemuan atau mengembangkan dan menganalisis tindakan yang mungkin untuk dilakukan.Hal ini meliputi pemahaman terhadap masalah dan menguji solusi yang layak. Tahapan dalam fase intelegensi antara lain memilih sebuah prinsip pilihan, mengembangkan (menghasilkan) alternatif-alternatif, dan mengukur hasil akhir.

  J ur na l V O I S T M I K T a s i k ma l a ya V o l . 5 , N o . 1 - 49

  c. Fase Pilihan Pilihan merupakan tindakan pengambilan keputusan yang kritis.Fase pilihan adalah fase di mana dibuat suatu keputusan yang nyata dan diambil suatu komitmen untuk mengikuti suatu tindakan tertentu.Batas antara fase pilihan dan desain sering tidak jelas karena aktivitas tertentu dapat dilakukan selama kedua fase tersebut dank arena orang dapat sering kembali dari aktivitas pilihan ke aktivitas desain. Sebagai contoh, seseorang dapat menghasilkan alternatif baru selagi mengevaluasi alternatif yang ada.Fase pilihan meliputi pencarian, evaluasi, dan rekomendasi terhadap suatu solusi yang tepat untuk model.Sebuha solusi untuk sebuah model adalah sekumpulan nilai spesifik untuk variabel-variabel keputusan dalam suatu alternatif yang telah dipilih.

  d. Fase Implementasi Pada hakikatnya implementasi suatu solusi yang diusulkan untuk suatu masalah adalah inisiasi terhadap hal baru, atau pengenalan terhadap perubahan. Definisi implementasi sedikit rumit karena implementasi merupakan sebuah proses yang panjang dan melibatkan batasa-batasan yang tidak jelas. Pendek kata, implementasi berarti membuat suatu solusi yang direkomendasikan bisa bekerja, tidak memerlukan implementasi suatu sistem komputer.

  Gambar 2 Fase Proses Pengambilan Keputusan

3. HASIL DAN PEMBAHASAN

  Untuk pemberian pinjaman yang ada di KUD Margasari melibatkan lima bagian yaitu calon debitur, unit simpan pinjam, j uru buku, bendahara dan Ketua KUD, alur yang terjadi yaitu sebagai berikut:

  a. Calon debitur dating ke KUD Margasari dengan membawa persyaratan-persyaratan yang telah ditentukan, yaitu KTP (Suami-istri), Kartu Keluarga, dan slip gaji.

  b. Lalu calon debitur tersebut mengisi formulir permohonan pinjaman dengan memberikan persyaratan-persyaratan yang telah ditentukan kepada unit simpan pinjam disertakan juga jaminannya.

  c. Setelah mengisi formulir, maka berkas tersebut diserahkan kepada juru buku untuk dimasukan kedalam buku permohonan pinjaman.

  d.

  Lalu data calon debitur yang sudah dicek kemudian unit simpan pinjam melakukan survei ke tempat tinggal pemohon dan survei barang jaminan.

  e. Setelah mendapatkan data peminjam yang telah disurvei lalu unit simpan pinjam melaporkan hasilnya kepada ketua KUD untuk dijadikan sebagai pertimbangan dalam pengambilan keputusan.

  f. Kemudian ketua KUD memberikan keputusan dan disampaikan kepada unit simpan pinjam, apabila pinjaman disetujui oleh ketua KUD maka formulir diberikan kepada bendahara koperasi untuk pencairan uangnya.

  g. Setelah dicairkan maka juru buku akan mencatat dalam buku permohonan pinjaman bahwa permohonan pinjaman diterima.

ISSN: 1978-1520

  9 300-400 m 2

  4 Collateral BPKB Mobil

  10 Motor

  5 Rumah Permanen tipe > 70

  10 Permanen tipe 60 - 65

  9 Permanen tipe 50 - 54

  8 Permanen tipe 36 - 45

  7 Permanen tipe 25 - 29

  6 Permanen tipe 15 - 21

  5 No Kategeri Kriteria Sub Kriteria Skor Luas Tanah >500 m 2

  10 400 - 500 m 2

  8 200-300 m 2

  2 Tidak

  7 100-200 m 2

  6 50-100 m 2

  5 <50 m 2

  5 Condition Prospek pekerjaan Baik

  5 Cukup

  2 Kurang

  Tabel 2 Jumlah skor keseluruhan dan jumlah uang yang akan dipinjamkan

  No Jumlah Uang Jumlah Skor

  1 Rp 25.000.000,- 65-90

  2 Rp 10.000.000,- 55-65

  3 Rp 5.000.000,0 45-55

  10

  

  50 - J u r n a l V O I S T M I K T a s i k ma l a ya V o l . 5 , N o . 1

  8 No Kategeri Kriteria Sub Kriteria Skor PNS Gol 1a-1d

  Tabel 1 Kriteria

  No Kategeri Kriteria Sub Kriteria Skor

  1 Character Penilaian Masyarakat Baik

  5 Cukup

  2 Kurang Anggota Keluarga 1-3 10 4-5 9 6-7 8 ≥

  7

  5

  2 Capacity Pekerjaan PNS Gol 4a-4d

  10 PNS Gol 3a-3d

  9 PNS Gol 2a-2d

  7 BUMN

  5 Hutang di tempat lain Ya, hutang= jumlah jaminan

  10 Karyawan Swasta

  9 Pensiunan PNS, BUMN

  8 Wirausaha (laba perbulan > 5jt)

  10 Wirausaha (laba perbulan 3-5jt )

  9 Wirausaha (laba perbulan 2-3jt )

  8 Wirausaha (laba perbulan 1-2jt )

  7 Wirausaha (laba perbulan <1jt )

  6 Petani, Peternak, dll

  6

  3 Capital Pendapatan perbulan >5 Juta

  10 3-5 Juta 8 1-2 Juta 7 < 1 Juta

  1 Ya, hutang < besar jaminan J ur na l V O I S T M I K T a s i k ma l a ya V o l . 5 , N o . 1 - 51

4 Rp 1-3 Juta 40-45

  Contoh Kasus:

  1. Data Calon debitur yang permohonan pinjamannya diterima :

  a. Penilaian Masyarakat : Baik Skor: 5

  b. Anggota Keluarga : 3 Skor: 10

  c. Pekerjaan : PNS Gol 4a Skor: 10

  d. Pendapatan perbulan : 3-5 jt Skor : 9

  e. Hutang di tempat lain : Tidak Skor : 10

  f. BPKB : Motor Skor: 5

  g. Prospek Pekerjaan : Baik Skor: 5 Jadi Total Skor yang didapat adalah 54, dengan permohonan pinjaman sebesar Rp 5.000.000,- yang memiliki skor 45-55 maka permohonan DITERIMA.

  2. Data Calon debitur yang permohonan pinjamannya ditolak :

  a. Penilaian Masyarakat : Baik Skor: 5

  b. Anggota Keluarga : 2 Skor: 10

  c. Pekerjaan : PNS Gol 4a Skor: 10

  d. Pendapatan perbulan : 3-5 jt Skor : 9

  e. Hutang ditempat lain : Ya

  f. Besar hutang : <jaminan Skor: 2

  g. BPKB : Motor Skor: 5

  h. Prospek Pekerjaan : Baik Skor: 5 Jadi Total Skor yang didapat adalah 46, dengan permohonan pinjaman sebesar Rp 10.000.000,- yang memiliki skor 55-65 maka permohonan DITOLAK.

  Perancangan

  Berdasarkan analisis yang telah dilakukan maka di dapatkan perancangan untuk kebutuhan Sistem Pendukung Keputusanpemberian pinjaman pada Koperasi Unit Desa (KUD) menggunakan The Satisficing Model.[6] 1. Flow Of Document (FOD) Proses Peminjaman.

  

  52 - J u r n a l V O I S T M I K T a s i k ma l a ya V o l . 5 , N o . 1

ISSN: 1978-1520

  Gambar 3 FOD Proses Peminjaman 2. Desain Model Data Desain model data digunakan untuk mendesain media penyimpan data pada data pemberian peminjaman pada nasabah.

  J ur na l V O I S T M I K T a s i k ma l a ya V o l . 5 , N o . 1 - 53

  Gambar 4 Desain Model Data Rancangan desain model data di atas terdiri dari 8 (delapan) tabel yaitu : Nasabah, penilaian, jenis pinjaman, kriteria, pinjaman, persyaratan, sub kriteria, dan user. Dari 8

  (delapan) tabel tersebut saling berelasi dengan mengggunakan primary key sebagai penghubung atar tabel[7].

  Pengujian Sistem

  Pengujian sistem ini menggunakan metode pengujian black box.Pengujian ini berfokus pada persyaratan fungsional perangkat lunak. Pengujian perangkat lunak menggunakan data uji berdasarkan form yang terdapat dalam aplikasi dari sistem[8].

4. KESIMPULAN

  Dari hasil Penelitian yang dilakukan oleh peneliti maka di peroleh kesimpulan bahwa Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Pinjaman pada KUD Margasari menggunakan The Satisficing Model dapat dijadikan sebagai alat bantu untuk pihak KUD Margasari dalam mengambil keputusan terkait kelayakan permohonan pinjaman yang diajukan oleh nasabah serta dapat digunakan untuk membuat laporan nasabah, dan pinjaman.

  • 54 J u r n a l V O I S T M I K T a s i k ma l a ya V o l . 5 , N o . 1

  ISSN: 1978-1520 

DAFTAR PUSTAKA

[1] Setiawira, Analisa dan Perancanagan Sistem, Elek Media Komputindi, Yogyakarta.

  [2] Afen Prana Utama, 2010, Perancanagan Perangkat Lunak Sisitem Pendukung Keputusan

  Evaluasi Kelayakan Pemberian Kredit, repository.widyatama.ac.id, diakases tanggal 12 Nopember 2014.

  [3] Alif Wahyu Oktaputra, Dr., Ir Edi Noersasongko,M.Kom, 2012, Sistem pendukung

  keputusan kelayakan pemberian kredit motor menggunakan metode simple additive weighting pada perusahaan Leasing HD Finance, Yogyakarta, Universitas

  DianNuswantoro, Semarang [4] Wahab R.A. 2010, Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Pinjaman Kredit Menggunakan The Satisficing Model, Universitas Komputer Indonesia.

  [5] Agus Fatkhurohman, Kusrini,Hanif Al Fatta, 2014, Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan

  Kepala Sekolah untuk Sekolah Menengah Atas di Kabupaten Magelang, Proceedings

  STMIK STIKOM BALI KNS&I BALI [6] Fithry Tahel, Helmi Kurniawan, 2015, Sistem Pembuatan Keputusan Penetapan Calon

  Sertifiksi Dosen Menggunakan Analytical Network Proses (ANP), Jurnal Eksplora

  Informatika Volume 4 No. 2 [7] Sri Anjarwati, Nursekha, 2015, Sistem Pendukung Keputusan Penerima Beasiswa STMIK

  YMI Tegal menggunakan Fuzzy Multiple Atrribute Decision Making, Jurnal Sistem

  Informasi dan Teknologi Informasi Vol. 4 No.1 [8] Abdul Rokhim, Kusrini, Emha Taufiq Luthfi, 2015, Analisis Kelulusan Mahasiswa Jurusan

  Sistem Informasi STMIK Amikom Yogyakarta, Eskpolra Informatika, Vol 4, No.2

Dokumen yang terkait

Analisis Komparasi Internet Financial Local Government Reporting Pada Website Resmi Kabupaten dan Kota di Jawa Timur The Comparison Analysis of Internet Financial Local Government Reporting on Official Website of Regency and City in East Java

19 819 7

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

PERANAN ELIT INFORMAL DALAM PENGEMBANGAN HOME INDUSTRI TAPE (Studi di Desa Sumber Kalong Kecamatan Wonosari Kabupaten Bondowoso)

38 240 2

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERN DALAM PROSES PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) (StudiKasusPada PT. Bank Rakyat Indonesia Unit Oro-Oro Dowo Malang)

160 705 25

PENERAPAN MEDIA LITERASI DI KALANGAN JURNALIS KAMPUS (Studi pada Jurnalis Unit Aktivitas Pers Kampus Mahasiswa (UKPM) Kavling 10, Koran Bestari, dan Unit Kegitan Pers Mahasiswa (UKPM) Civitas)

105 442 24

Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Pada Industri Kerajinan Tangan Di Desa Tutul Kecamatan Balung Kabupaten Jember.

7 76 65

FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB ORANG TUA MENIKAHKAN ANAK PEREMPUANYA PADA USIA DINI ( Studi Deskriptif di Desa Tempurejo, Kecamatan Tempurejo, Kabupaten Jember)

12 105 72

IbM Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro (PLTMH) Menuju Desa Mandiri Energi

25 108 26

IMPLEMENTASI PROGRAM PENYEDIAAN AIR MINUM BERBASIS MASYARAKAT (Studi Deskriptif di Desa Tiris Kecamatan Tiris Kabupaten Probolinggo)

21 177 22

The Correlation between students vocabulary master and reading comprehension

16 145 49