Analisa Kandungan Chemical Oxygen Demand (COD) Pada Limbah Cair Dari Inlet Dan Outlet Cooling Pond PT Pertamina Geothermal Energy Area Sibayak

ANALISA KANDUNGAN CHEMICAL OXYGEN DEMAND (COD) PADA
LIMBAH CAIR DARI INLET DAN OUTLET COOLING POND PT
PERTAMINA GEOTHERMAL ENERGY AREA SIBAYAK

TUGAS AKHIR

DHELLA THERESIA BR KARO
122401113

PROGRAM STUDI D-3 KIMIA
DEPARTEMEN KIMIA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

ANALISA KANDUNGAN CHEMICAL OXYGEN DEMAND (COD) PADA
LIMBAH CAIR DARI INLET DAN OUTLET COOLING POND PT
PERTAMINA GEOTHERMAL ENERGY AREA SIBAYAK

TUGAS AKHIR


Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Akhir dan Memenuhi Syarat
Memperoleh Gelar Ahli Madya

DHELLA THERESIA BR KARO
122401113

PROGRAM STUDI D-3 KIMIA
DEPARTEMEN KIMIA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

PERSETUJUAN
Judul

: Analisa Kandungan Chemical Oxygen Demand
(COD) Pada Limbah Cair Dari Inlet Dan Outlet
Cooling Pond PT Pertamina Geothermal Energy

Area Sibayak

Kategori

: Tugas Akhir

Nama

: Dhella Theresia Br Karo

Nomor Induk Mahasiswa

: 122401113

Program Studi

: Diploma-3 Kimia Analis

Departemen


: Kimia

Fakultas

: Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Sumatera Utara

Disetujui di :
Medan,

Juli 2015

Disetujui Oleh :
Program Studi D3 Kimia Analis
Ketua,

Dosen Pembimbing,

(Dra. Emma Zaidar M. Si)


(Prof. Dr. Zul Alfian, M.Sc)

NIP. 195512181987012001

NIP. 195504051983031002

Departemen Kimia FMIPA USU
Ketua,

(Dr. Rumondang Bulan, Ms)
NIP. 195408301985032001

PERNYATAAN

ANALISA KANDUNGAN CHEMICAL OXYGEN DEMAND
(COD) PADA LIMBAH CAIR DARI INLET DAN OUTLET
COOLING POND PT PERTAMINA GEOTHERMAL ENERGY
AREA SIBAYAK

KARYA ILMIAH


Saya mengakui bahwa karya ilmiah ini hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa
kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan,

juli 2015

DHELLA THERESIA BR KARO
122401113

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa karena atas
rahmat dan karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan Karya Ilmiah ini.
Karya Ilmiah ini berjudul “Analisa Kandungan Chemical Oxygen
Demand (COD) Pada Limbah Cair Dari Inlet Dan Outlet Cooling Pond PT.
Pertamina Geothermal Energy Area Sibayak”, yang merupakan salah satu
syarat untuk menyelesaikan studi pada Program Studi D-III Kimia Analis Fakultas
Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.

Selama penyusunan Karya Ilmiah ini penulis telah banyak mendapat
bantuan, masukan dan saran yang sangat berharga serta dorongan semangat dari
berbagai pihak. Untuk itu pada kesempatan yang paling berharga ini penulis
mengucapkan terimakasih yang setulus-tulusnya kepada:
1.

Bapak Prof. Dr. Zul Alfian, M.Sc selaku dosen pembimbing yang telah
memberikan arahan serta petunjuk dalam penulisan Karya Ilmiah ini.

2.

Ibu Dr. Rumondang Bulan, MS, selaku ketua Departemen Kimia Fakultas
Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.

3.

Ibu Dra. Emma Zaidar Nst, M.Si selaku Ketua Program Studi D-3 Kimia
Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera
Utara.


4.

Bapak Dr. Sutarman, M.Sc selaku Dekan Fakultas Matematika Ilmu
Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.

5.

Bapak Andry Chresna selaku Senior Supervisor Operation & HSSE di PT.
Pertamina Geothermal Energy Area Sibayak, yang benyak membantu
menyelesaikan Karya Ilmiah ini.

6.

Bapak Fitoyo dan Bapak Hesron selaku Pembimbing PKL di PT. Pertamina
Geothermal Energy Area Sibayak.

7.

Seluruh staff, pegawai dan karyawan/i di PT. Pertamina Geothermal Energy
Area Sibayak khususnya Bapak Mulyadi, dan kakak Retta surbakti beserta

keluarga.

8.

Susanni Surbakti, Maria C Q S, Heristiani Br Purba, dan Saraswaty Elovani
Br Ginting selaku teman PKL yang telah banyak membantu dalam
terselesaikannya Karya Ilmiah ini.

9.

Terkhusus buat Ayah , Ibu, Abang dan adik saya tercinta yang telah
mendukung saya dan yang selalu mendoakan saya.
Penulis menyadari, dalam penulisan Karya Ilmiah ini masih jauh dari
kesempurnaan. Oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan masukan
yang membangun untuk kesempurnaan Karya Ilmiah ini.
Besar harapan penulis agar kiranya Karya Ilmiah ini dapat bermanfaat bagi
kita semua, Amin.
Medan,

juli 2015

Penulis

Dhella Theresia Br Karo

ANALISA KANDUNGAN CHEMICAL OXYGEN DEMAND (COD) PADA
LIMBAH CAIR DARI INLET DAN OUTLET COOLING POND PT
PERTAMINA GEOTHERMAL ENERGY AREA SIBAYAK

ABSTRAK

COD (Chemical Oxygen Demand) adalah parameter yang menunjukkan
banyaknya senyawa organik yang dapat dioksidasi dalam limbah cair. Senyawa
organik tersebut akan dioksidasi oleh reagen yang merupakan oksidator. Kadar
COD dari limbah cair pada inlet dan outlet cooling pond PT PERTAMINA
GEOTHERMAL ENENRGY AREA SIBAYAK telah dilakukan, dimana metode
yang digunakan untuk mengukur kadar COD pada air limbah cair pada inlet dan
outlet cooling pond yaitu menggunakan metode Titrimetri. Hasil analisa diperoleh
kadar COD pada minggu I sampai dengan minggu ke IV masing-masing adalah
sebagai berikut, minggu I: inlet 241,28 mg/l, outlet 79,04 mg/l; minggu II: inlet
287,04 mg/l, outlet 128,96 mg/l; Minggu III: inlet 224,64 mg/l, outlet 74,88 mg/l;

minggu IV: inlet 224,64 mg/l, outlet 141,44 mg/l. Dan dari hasil analisa tidak ada
satupun kadar COD pada outlet melebihi batas standard yang telah ditetapkan
oleh Menteri Lingkungan Hidup.

CONTENT ANALYSIS OF CHEMICAL OXYGEN DEMAND (COD) IN
WASTE WATER COOLING POND INLET AND OUTLET PT
PERTAMINA GEOTHERMAL ENERGY AREA SIBAYAK

ABSTRACT

COD (Chemical Oxygen Demand) is a parameter that indicates in many organic
compounds that can be oxidized in wastewater. The organic compound to be
oxidized by an oxidizing reagent. COD concentration of effluent at the inlet and
outlet cooling pond PT PERTAMINA GEOTHERMAL AREA ENENRGY
Sibayak has been done, where the methods used to measure the levels of COD in
waste water liquid at the inlet and outlet cooling pond that is using titrimetric
method. COD analysis results obtained in the first week until the fourth week of
each is as follows, Week I: inlet 241.28 mg / l, outlets 79.04 mg / l; Week II: inlet
287.04 mg / l, outlet 128.96 mg / l; week III: inlet 224.64 mg / l, outlets 74.88 mg
/ l; Week IV: inlet 224.64 mg / l, outlet 141.44 mg / l. And the results of the

analysis none of COD at the outlet exceeds the standard limit set by the Minister
of the Environment.

DAFTAR ISI

Halaman
PERSETUJUAN

ii

PERNYATAAN

iii

KATA PENGHANTAR

iv

ABSTRAK

vi

ABSTRACT

vii

DAFTAR ISI

viii

DAFTAR TABEL

x

DAFTAR LAMPIRAN

BAB I PENDAHULUAN
1.1.Latar Belakang
1.2.Permasalahan
1.3.Tujuan
1.4.Manfaat

1
3
3
3

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA
2.1. Air

4

2.1.1. Penggolongan Air

4

2.1.2. Karakteristik Air

5

2.2. Limbah

7

2.2.1. Sumber Limbah Cair

7

2.2.2. Komposisi Air Limbah

9

2.2.3. Parameter Kualitas Limbah Cair

10

2.2.4. Teknik Penggolongan Limbah

14

2.3. Chemical Oxygen Demand (COD)

17

2.3.1. Gangguan tes COD

18

2.3.2. Keuntungan tes COD dibandingkan tes BOD

18

2.3.3. Kekurangan tes COD

19

2.3.4. Ketelitian

19

2.3.5. Pengambilan dan pengawetan sampel

19

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN
3.1. Prinsip Analisa

21

3.2. Alat dan Bahan

21

3.2.1. Alat

21

3.2.2. Bahan

21

3.3. Pembuatan Pereaksi

22

3.4. Prosedur Analisa

23

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1. Data Hasil Percobaan

25

4.1.1. Perhitungan

25

4.2. Pembahasan

26

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN
5.1. Kesimpulan

28

5.2. Saran

28

DAFTAR PUSTAKA

29

LAMPIRAN

30

DAFTAR TABEL

HALAMAN
Tabel 2.1. Perbandingan Rata-Rata Angka BOD5/COD Untuk

18

Beberapa Jenis Air
Tabel 4.1. Penentuan Kadar COD (Chemical Oxygen Demand)

25