Analisis Ketebalan Filter, Daya Serta Jarak Yang Digunakan Antara Safelight Dengan Film Radiografi Untuk Meminimalisir Fog

ABSTRAK

Telah dilakukan suatu penelitian tentang analisis ketebalan filter, daya
serta jarak yang digunakan antara safelight dengan film radiografi untuk
meminimalisir fog.
Jarak yang semakin dekat antara safelight dengan film radiografi dan
ketebalan filter yang semakin tipis dan daya safelight yang semakin besar dapat
mempengaruhi timbulnya kenaikan densitas fog pada film. Penelitian ini
merupakan penelitian kualitatif dengan metode eksperimen yang dilakukan di
Rumah Sakit Umum Daerah Sidikalang.Dari hasil penelitian diperoleh nilai hasil
pengukuran densitas fog film pada daya 5 watt dan 15 watt dengan variasi
ketebalan filter 1 mm sampai 6 mm dan jarak 40 cm sampai 120 cm. Dari
perbandingan tersebut diperoleh densitas fog minimal pada daya 5 watt, tebal
filter 6 mm dan jarak 120 cm.

Kata Kunci : Safelight, Densitas Fog, Film Radiografi

iii

ABSTRACT


There was an observation about the analysis of filter thickness, capacity
and distance which use between safelight and radiography film minimize fog.
The distance which almost close by between safelight with radiography
film and filter thickness that getting thin than safelight capasity that getting larger
could influence the appearence of density fog increasing on the film, this
observation was qualitatif observation with experimen method that had done in
the publik hospital of sidikalang. From the observation was found the resu't value
in counting fog density film on 5 watt capacity and 15 capacity. And there
variation of filter thickness was 1 mm until 6 mm and the distance was 40 cm
until 120 cm. From that ratio was found that minimal fog density an 5 watt
cavacity, filter thickness was 6 mm and the distance was 120 cm.

Key words : Safelight, Fog Density, Radiography Film

iv