kisi kisi ukk ipa kelas 7 tahun 2014

KISI-KISI PENULISAN SOAL KELAS VII
ULANGAN KENAIKAN KELAS
Jenis Sekolah
: SMP
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Alokasi Waktu : 120 menit
Jumlah Soal
: 40 Butir
Bentuk Soal
: Pilihan Ganda
Tahun Ajaran
: 2013 – 2014
No

Kompetensi Dasar

1

5.1 Melaksanakan pengamatan
obyek secara sistematis untuk
memperoleh informasi gejala

alam biotik dan abiotik.

2

3

5.2 Menganalisis data percobaan
gerak lurus beraturan dan
gerak lurus berubah beraturan serta perubahannya dalam
kehidupan sehari-hari.

5.3 Menggunakan mikroskop dan
peralatan pendukung lainnya

Kelas/
semester
VII / 2

VII / 2


VII / 2

Uraian Materi

Indikator Soal

Gejala alam biotik dan Disajikan beberapa pernyataan/data tabel tentang gejalaabiotik
gejala alam, siswa dapat menentukan pernyataan/data yang
merupakan gejala alam abiotik.
Siswa dapat menentukan langkah metode ilmiah dengan
benar.

Gerak lurus beraturan
dan gerak lurus
berubah beraturan

Mikroskop dan alat
Laboratorium.

No.

Soal
1

2

Disajikan pernyataan/kasus yang berhubungan dengan
langkah-langkah metode ilmiah, siswa dapat menentukan
bentuk langkah metode ilmiah berdasar pernyataan/kasus.

3

Disajikan contoh/gambar tentang GLBB, siswa dapat
mengidentifikasi jenis gerak yang dihasilkan.
Siswa dapat menentukan kecepatan atau kelajuan suatu
benda pada gerak GLB dengan besaran yang lain diketahui
Disajikan beberapa gambar grafik tentang gerak lurus
beraturan, siswa dapat menentukan salah satu grafik yang
menunjukkan gerak dipercepat.

4


Ditampilkan gambar mikroskop, siswa dapat menentukan
salah satu bagian yang memiliki fungsi tertentu.

7

5
6

untuk mengamati gejalagejala kehidupan.

4

5

6

5.4 Menerapkan keselamatan
kerja dalam melakukan
pengamatan gejala-gejala

alam.

6.1 Mengidentifikasi ciri-ciri
makhluk hidup.

6.2 Mengklasifikasikan makhluk
hidup berdasarkan ciri-ciri
yang dimiliki

Disajikan beberapa gambar/pernyataan langkah-langkah
pengamatan obyek mikroskopis dengan menggunakan
mikroskop,siswa dapat menentukan urutan langkahlangkah penggunaan mikroskop dengan benar
Dengan data-data perbesaran pada lensa okuler dan lensa
objektif siswa dapat menentukan perbesaran objek yang
sedang diamati

VII / 2

VII / 2


VII / 2

Keselamatan Kerja

Ciri-ciri Makhluk
Hidup.

Klasifikasi Makhluk
Hidup.

8
9

Disajikan gambar salah satu alat laboratorium yang sering
digunakan, siswa dapat menjelaskan fungsi alat tersebut
Disajikan salah satu simbol jenis bahan kimia berbahaya
yang terdapat dalam laboratorium, siswa dapat menjelaskan
arti dari simbol tersebut.
Siswa dapat memberi contoh jenis bahan kimia tertentu
yang memiliki sifat berbahaya

Diberikan contoh kasus kecelakaan kecil yang terjadi di
laboratorium saat praktikum, siswa dapat menentukan jenis
tindakan yang tepat untuk mengatasinya.
Disajikan gambar percobaan kegiatan pada makhluk hidup,
siswa dapat menentukan ciri makhluk hidup yang sesuai
dengan percobaannya.
Dengan pernyataan kegiatan yang dilakukan makhluk
hidup siswa dapat menentukan ciri makhluk hidup yang
dilakukannya

10

Disajikan pernyataan tentang salah satu ciri makhluk
hidup, siswa dapat menentukan salah satu ciri makhluk
hidup yang berkenaan dengan fungsi kelestarian jenis

16

Siswa dapat menentukan urutan takson pada hewan atau
tumbuhan


17

Disajikan beberapa gambar tumbuhan, siswa dapat
menentukan tumbuhan yang termasuk dalam kelompok
tanaman paku.

18

11
12
13
14

15

7

6.3 Mendeskripsikan keragaman
pada sistem organisasi

kehidupan mulai dari tingkat
sel sampai organisme.

VII / 2

Organisasi
Kehidupan.

Disajikan data/gambar/pernyataan tentang tanaman
monokotil / dikotil, siswa dapat mengelompokkan tanaman
berdasar ciri sesuai data/pernyataan
Siswa dapat memberi contoh makhluk hidup termasuk
kelompok monera
Disajikan beberapa gambar Avertebrata, siswa dapat
mengelompokkan hewan tersebut berdasar kesamaan ciri
yang dimiliki.
Dengan pernyataan ciri-ciri hewan vertebrata tertentu
,siswa dapat menentukan kelompok hewan vertebrata yang
sesuai dengan ciri-ciri tersebut.


19

Siswa dapat menentukan penulisan nama ilmiah spesies
tertentu dengan benar
Disajikan gambar/data makhluk hidup dan kunci
determinasi sederhana , siswa dapat menentukan mahkluk
hidup tertentu berdasarkan kunci determinasi.

23

Disajikan gambar penampang sel tumbuhan, siswa dapat
menjelaskan fungsi bagian/organel yang ditunjuk
Siswa dapat membedakan organel –organel yang terdapat
pada sel tumbuhan dengan sel hewan

25

Siswa dapat menjelaskan peran mitokondria/retikulum
endoplasma/ribosom dalam sel
Disajikan gambar salah satu jaringan pada hewan, siswa

dapat menjelaskan fungsi jaringan tersebut
Disajikan gambar penampang melintang batang tanaman
dikotil, siswa dapat menjelaskan fungsi bagiannya
Disajikan gambar penampang melintang daun, siswa dapat
menentukan bagian yang berfungsi pada proses tertentu.
Disajikan data nama beberapa organ penyusun sistem
organ tertentu, siswa dapat menentukan urutan sistem
organ tertentu pada manusia.

27

20
21
22

24

26

28
29
30
31

8

9

10

7.1 Menentukan ekosistem dan
saling hubungan antara
komponen ekosistem

7.2 Mengidentifikasi pentingnya
keanekaragaman makhluk
hidup dalam pelestarian
ekosistem.

7.3 Memprediksi pengaruh
kepadatan populasi manusia
terhadap lingkungan

VII / 2

VII / 2

VII / 2

VII / 2

Ekosistem

Pola Interaksi
Ekosistem

Kepadatan Populasi
Manusia

Pencemaran
Lingkungan

Dengan daftar ekosistem ,siswa dapat mengelompokan
ekosistem itu kedalam ekosistem alami atau ekosistem
buatan
Disajikan gambar tentang ekosistem buatan, siswa dapat
menentukan komponen biotik yang berperan sebagai
konsumen pada tingkat tertentu
Dengan daftar beberapa tumbuhan dan hewan yang
terdapat ekosistem tertentu siswa dapat meyusun menjadi
satu rantai makanan
Disajikan gambar jaring makanan suatu ekosistem tertentu,
siswa dapat menjelaskan pengaruh yang terjadi pada
ekosistem tersebut apabila salah satu komponen
penyusunnya berkurang/punah
Disajikan beberapa pernyataan/gambar tentang interaksi
antar spesies, peserta didik dapat menentukan jenis
interaksinya

32

Disajikan grafik/tabel/ data tentang pertumbuhan penduduk
secara pesat di suatu daerah selama periode waktu tertentu,
siswa dapat menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi
pertumbuhan tersebut.
Disajikan data/pernyataan kepadatan penduduk siswa dapat
menjelaskan hubungannya dengan kualitas lingkungan
Diberikan gambar/pernyataan tentang
pencemaran/kerusakan lingkungan tertentu, siswa dapat
menjelaskan usaha yang harus dilakukan oleh manusia
untuk mengatasinya
Disajikan pernyataan/kasus/data tentang tindakan manusia
terhadap pengelolaan lingkungan tertentu, siswa dapat
menjelaskan akibat yang dapat ditimbulkan oleh tindakan
tersebut.

37

Penyusun

33

34
35

36

38
39

40

Hadi Suratno