Putri Fitriana Eka Susanti,

Putri Fitriana Eka Susanti|Hubungan Kualitas Skenario Terhadap Keefektifan Diskusi Problem-Based Learning (PBL)
Blok Emergency Pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Lampung

Hubungan Kualitas Skenario Terhadap Keefektifan Diskusi ProblemBased Learning (PBL) Blok Emergency Pada Mahasiswa Fakultas
Kedokteran Universitas Lampung
1

Putri Fitriana Eka Susanti, 2Rika Lisiswanti, 3Tri Umiana Soleha, 2Oktadoni Saputra,
2
Okyafany
1

Jurusan Kedokteran Umum, Fakultas kedokteran, Universitas Lampung
Bagian Pendidikan Kedokteran, Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung
3
Bagian Mikrobiologi, Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung

2

Abstrak
Model Problem-Based Learning (PBL) merupakan salah satu inovasi melatih mahasiswa dalam berpikir kritis, kreatif,

rasional dan meningkatkan pemahaman materi yang diajarkan serta memberi pengalaman nyata terhadap
mahasiswa. Skenario dalam diskusi tutorial yang baik adalah masalah yang memenuhi beberapa karakteristik yaitu
masalah harus mengarah pada isu-isu pembelajaran yang hendak dipelajari, mendorong ketertarikan dan
keingintahuan mahasiswa, disajikan dalam format yang wajar seperti teks tidak terlalu panjang, mendorong
mahasiswa untuk berpikir kritis, mendorong mahasiswa untuk belajar secara mandiri dan bertanggung jawab
terhadap proses belajar yang dilakukan, masalah harus jelas dan bisa diklarifikasi oleh mahasiswa. Tujuan penelitian
ini untuk mengetahui hubungan kualitas skenario terhadap keefektifan diskusi Problem-Based Learning (PBL) pada
mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Lampung blok emergency. Desain dalam penelitian ini menggunakan
Cross Sectional dengan jumlah sampel 168 responden dan pengambilan sampel dilakukan secara total sampling.
Analisis data menggunakan analisis univariat dan analisis bivariat Chi-Square. Dari analisis diperoleh bahwa
responden yang menyatakan kualitas skenario diskusi PBL baik sebanyak 91 responden (54,2%), dan yang
menyatakan kurang baik 77 responden (45,8%), yang menyatakan diskusi PBL efektif sebanyak 103 responden
(61,3%), dan yang menyatakan tidak efektif 65 responden (38,7%). Terdapat hubungan antara kualitas skenario
terhadap keefektifan diskusi Problem-Based Learning (PBL) bermakna dengan nilai p=0,001

Dokumen yang terkait

Pola komunikasi ustadzah Ulfa Noer terhadap santri di Pondok Pesantren Attaqwa Putri Ujung Harapan Bekasi

1 63 62

Kepemimpinan karismatik: studi tentang kepemimpinan politik Megawati Soekarno Putri dalam partai demokrasi Indonesia perjuangan

1 72 99

Urgensi penggunaan variasi stimulasi dalam meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran Ips ekonomi di Madrasah aliyah Putri Annuqayah Sumenep Madura

2 49 77

Perancangan Sistem Informasi Pengelolaan Yayasan (Sinpeya) Pada Balai Perguruan Putri (BPP) Pusat Bandung

7 79 187

DESKRIPSI KEMAMPUAN MATEMATIKA DAN KORELASINYA DENGAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KIMIA KELAS X MIPA SMA NEGERI 4 PONTIANAK Eka Kurniawati, Tuti Kurniati dan Rizmahardian Ashari Kurniawan

0 0 12

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN GENERATIF TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA SUB MATERI MOLUSKA DI KELAS X SMA NEGERI 01 SUNGAI RAYA Ayu Wulandari 1) , Nuri Dewi Muldayanti 1) , Anandita Eka Setiadi 1) Program Studi Pendidikan Biologi, FKIP,

0 0 12

PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO, PRICE BOOK VALUE, PRICE EARNING RATIO, DAN RETURN ON ASSET TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA Putri Ayu Kusumaningrum 1) Bambang Widarno 2) Rispantyo 3)

0 0 10

IMPLEMENTASI PERKARA PRODEO BAGI ASYARAKAT MISKIN DI PENGADILAN AGAMA PAMEKASAN Eka Susylawati (Dosen STAIN Pamekasane-mail: aldy.adekyahoo.co.id) Abstrak: Indonesia adalah negara hukum (rechsstaaat)

0 0 26

Untuk Jalur Reguler Untuk Jalur Beasiswa Eka Tjipta Foundation, ITSB, Sinar Mas Land, dan Ikatan Kerja

0 0 9

Untuk Jalur Reguler Untuk Jalur Beasiswa Eka Tjipta Foundation, ITSB, Sinar Mas Land, dan Ikatan Kerja

0 0 14