SOAL MID SEMESTER KESEHATAN MASYARAKAT D

SOAL MID SEMESTER KESEHATAN MASYARAKAT
DIKUMPULKAN TANGGAL 21 NOVEMBER 2014
TULIS TANGAN!!
1. Apabila kita mempelajari kesehatan masyarakat tidah lepas dari dua tokoh Yunani
Asclepius dan Higeia. Ungkapkan persamaan dan perbedaan yang dilakukan oleh dua
tokoh tersebut!
2. Jelaskan perkembangan kesahatan masyarakat sebelum ilmu pengetahuan dan periode
ilmu pengetahuan!
3. Utarakan perkembangan kesehatan masyarakat di Indonesia!
4. Jelaskan dan berikan contoh tujuan kesehatan masyarakat yang Anda pelajari!
5. Berilah penjelasan beberapa jenis lingkungan kesehatan yang ada disekitar kita dan
beri contohnya!
6. Hidup sehat merupakan keharusan, bagaimana usaha-usaha kesehatan priadi?
Jelaskan dan sertakan contohnya!
7. Jelaskan dan berikan contoh bagaimana usaha-usaha kesehatan yang ada di
lingkungan masyarakat!
8. Program-program kesehatan maysarakat ; preventif, kuratif, promotif, dan
rehabilitatif. Mengapa demikian? Jelaskan prinsip tersebut dan contohnya!
9. Persyaratan apa saja yang harus diperhatikan apabila seseorang akan membuat rumah
yang memenuhi standar hidup sehat? Paparkan sertakan contoh!
10. Apakah perbedaan antara kesehatan kerja dan kesehatan masyarakat?

11. Jelaskan sertakan contohnya, penyakit-penyakit atau gangguan-gangguan kesehatan
akibat dari kelebihan atau kekurangan zat gizi, yang merupakan masalah kesehatan
masyarakat, khususnya di Indonesia!
12. Jelaskan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam hubungan makanan dengan kesehatan
bagi diri seseorang!
13. Keberhasilan program-program pendidikan masyarakat dipengaruhi oleh perilaku
masyarakat. Jelaskan dan berikan contoh apa saja yang ada di masyarakat menurut
Becker!
14. Jelaskan tentang perilaku kesehatan individu yang dikemukakan oleh Kosa dan
Robertson!
15. Prinsip mencegah itu lebih baik daripada mengobati untuuk masyarakat Indonesia
masih sulit untuk direalisasikan. Cenderung masyarakat berobat sudah dalam kondisi
terlambat. Bagaimana cara/ kiat-kiat yang perlu dilakukan agar prinsip tersebut benarbenar dapat direalisasikan secara nyata. Agar jelas sertakan contohnya!
16. Jelaskan dan berikan contoh jenis-jenis sampah dan cara mengatasinya dan bagaimana
pula cara pengolahannya!

Tanggal 21 November tetep maju presentasi ya kawan 
Terimakasih.........
mumumumumumumu :*