Daya Predasi Semut Myopopone castaneae (Hymenoptera : Formicidae) Terhadap Larva Penggerek Pucuk Kelapa Sawit Oryctes Rhinoceros L. (Coleoptera : Scarabaidae) di Laboratorium

  DAYA PREDASI SEMUT Myopopone castaneae (Hymenoptera :Formicidae) TERHADAP LARVA PENGGEREK PUCUK KELAPA SAWIT Oryctes rhinoceros L. (Coleoptera : Scarabaidae)

  DI LABORATORIUM SKRIPSI OLEH : DHIMAS JUNAEDI 090301005 HPT

PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

  DAYA PREDASI SEMUT Myopopone castaneae (Hymenoptera :Formicidae) TERHADAP LARVA PENGGEREK PUCUK KELAPA SAWIT Oryctes rhinoceros L. (Coleoptera : Scarabaidae)

  DI LABORATORIUM SKRIPSI OLEH : DHIMAS JUNAEDI 090301005 HPT

  Skripsi Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Dapat Meraih Gelar Sarjana Pertanian Di Program Studi Agroekoteknologi, Fakultas Pertanian

  Universitas Sumatera Utara, Medan

  PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2 0 1 4

  Judul Skripsi : DAYA PREDASI SEMUT Myopopone castaneae (Hymenoptera : Formicidae) TERHADAP LARVA PENGGEREK PUCUK KELAPA SAWIT Oryctes rhinoceros L. (Coleoptera : Scarabaidae) DI LABORATORIUM. Nama : Dhimas Junaedi NIM : 090301005 Program Studi : Agroekoteknologi Disetujui Oleh Komisi Pembimbing: (Prof. Dr. Ir. Darma Bakti, MS) (Ir. Fatimah Zahara) Ketua Anggota Mengetahui: (Prof. Dr. Ir.T. Sabrina, M.Agr,Sc.Ph.D) Ketua Program Studi Agroekoteknologi

  ABSTRACT

Dhimas Junaedi. “The predation of My. castaneae to borer larvae of

palm oil shoot O. rhinoceros L. (Coleoptera: Scarabaidae) in the Laboratory”.

  It was supervised by Darma Bakti dan Fatimah Zahara. The objective of this research was to determine the effectiveness of ant My. castaneae to prey

  O. rhinoceros L . in the laboratory. This research was conducted from December

  2013 to February 2014 with altitude ± 25 above sea level in the Laboratory of Plant Pest, Faculty of Agriculture, University of North Sumatra. This research used randomized completely design with 12 treatments and 3 replications.

  The result of this research showed that the highest percentage of larva mortality is M

  3 L 1 , which is 100% in 3 days and the lowest is M

  1 L 3 , which is 20%.

  The highest consumption ability of My.castaneae is in the larva's instar 1 (M

  3 L 1 , M

  2 L 1 and M

  1 L 1 ) that can consumpt 4-5 larva's instar 1 in five days, and

  the lowest is with using larva's instar 3 (M

  1 L 3 , M

  2 L 3 , and M

  3 L 3 ) that only can consumpt 1-2 larva's instar 3 of O. rhinoceros L.

  Keywords: predation capacity, My. castaneae, O. rhinoceros L.

  ABSTRAK Dhimas Junaedi. “Daya Predasi Semut My. castaneae Terhadap

  Larva Penggerek Pucuk Kelapa Sawit O. rhinoceros L. (Coleoptera : Scarabaidae) di Laboratorium ”, di bawah bimbingan Darma Bakti dan Fatimah Zahara. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas semut My. castaneae dalam memangsa O. rhinoceros di laboratorium. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Desember 2013 sampai Februari 2014 dengan ketinggian tempat ± 25 m di atas permukaan laut di Laboratorium Ilmu Hama Tumbuhan Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap Faktorial dengan dua belas perlakuan dan 3 ulangan.

  Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa persentase mortalitas larva tertinggi yaitu pada perlakuan M

  3 L 1 sebesar 100 % dalam interval waktu 3 hari

  dan yang terendah adalah perlakuan (M

  1 L 3 ) yaitu 20%. Daya konsumsi semut My. castaneae paling tinggi yaitu pada perlakuan yang menggunakan larva instar 1

  (M L , M L , dan M L ) yang dapat menghabiskan 4-5 larva instar 1 dalam

  3

  1

  2

  1

  1

  1

  waktu 5 hari dan yang terendah adalah yang menggunakan larva instar 3 (M

  1 L 3 , M

  2 L 3 , dan M

3 L 3 ) yang hanya dapat menghabiskan 1-2 ekor larva instar 3 O. rhinoceros L.

  Kata Kunci: daya predasi, My. Castaneae, O. rhinoceros L.

RIWAYAT HIDUP

  Dhimas Junaedi lahir pada tanggal 23 Juni 1991 di Medan, merupakan anak ketiga dari empat bersaudara, putra dari bapak Kariyanto dan Ibu Semiwati.

  Pendidikan yang pernah ditempuh penulis adalah sebagai berikut:

  • Tahun 2003 lulus dari Sekolah Dasar (SD) Negeri 067952 Medan.
  • Tahun 2006 lulus dari Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 28 Medan.
  • Tahun 2009 lulus dari Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 13 Medan -

  Tahun 2009 lulus dan diterima di Universitas Sumatera Utara (USU) Fakultas Pertanian jurusan Agroekoteknologi melalui jalur Pemandu Minat dan Prestasi (PMP).

  Selama mengikuti perkuliahan, penulis aktif dalam kegiatan organisasi kemahasiswaan diantaranya:

  • Himpunan Mahasiswa Agroekoteknologi (HIMAGROTEK) sebagai anggota (2009-2012).
  • Ikatan Mahasiswa Perlindungan Tanaman (IMAPTAN) sebagai anggota

  (2012-2014)

  • Asisten Laboratorium Dasar Perlindungan Tanaman Sub-Penyakit Tahun 2011/2012.
  • Asisten Koordinator Laboratorium Dasar Perlindungan Tanaman Tahun 2012/2013.
  • Asisten Laboratorium Pengolahan Hama dan Penyakit Terpadu Tahun 2012/2013.
  • Asisten Laboratorium Ilmu Hama Perkebunan Tahun 2012/2013.

  Organisme Pengganggu Tanaman Tahun 2012/2013.

  • Asisten Laboratorium Ekologi
  • Asisten Laboratorium Hama dan Penyakit Hutan Sub-Hama 2012/2013.
  • Penulis melaksanakan praktek kerja lapangan di PT. London Sumatra Indonesia Tbk., Pulau Rambong Estate, Kab. Langkat pada bulan Juli hingga Agustus 2012.
  • Penulis melaksanakan penelitian di Laboratorium Hama, Fakultas Pertnian, Universitas Sumatera Utara, Medan pada bulan Desember sampai Februari 2014.

KATA PENGANTAR

  Puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa karena atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini tepat waktu.

  Adapun judul dari skripsi ini adalah “Daya Predasi Semut Myopopone

  castaneae (Hymenoptera : Formicidae) Terhadap Larva Penggerek Pucuk Kelapa Sawit Oryctes rhinoceros L. (Coleoptera : Scarabaidae) di Laboratorium” yang merupakan salah satu syarat untuk mendapat gelar sarjana

  pertanian di Program Studi Agroekotekonologi Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara, Medan.

  Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada Prof. Dr. Ir. Darma Bakti, MS., dan Ir. Fatimah Zahara selaku ketua dan anggota komisi pembimbing yang telah memberikan masukan dan bimbingan selama penulisan skripsi ini.

  Penulis juga menyadari skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi penyempurnaan skripsi ini. Akhir kata penulis mengucapkan terima kasih.

  Medan, Maret 2014 Penulis

  DAFTAR ISI ABSTRACT ............................................................................................................. i

ABSTRAK ............................................................................................................... ii

RIWAYAT HIDUP ................................................................................................. iii

KATA PENGANTAR ............................................................................................. x

DAFTAR ISI ............................................................................................................. vi

DAFTAR TABEL ................................................................................................... viii

DAFTAR GAMBAR ................................................................................................ ix

DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................................... x

PENDAHULUAN

  Latar Belakang .................................................................................................... 1 Tujuan Penelitian ................................................................................................ 3 Hipotesis Penelitian ............................................................................................ 3 Kegunaan Penelitian ........................................................................................... 3

  TINJAUAN PUSTAKA

  Biologi Oryctes rhinoceros L. ........................................................................... 4 Gejala Serangan .................................................................................................. 6 Pengendalian ....................................................................................................... 7 Biologi Semut Myopopone castaneae ................................................................ 9 Daya Predasi Semut Myopopone castaneae ....................................................... 11

  BAHAN DAN METODE PENELITIAN

  Tempat dan Waktu Penelitian ............................................................................. 14 Bahan dan Alat .................................................................................................... 14 Metode Penelitian ............................................................................................... 14

  Pelaksanaan Penelitian ........................................................................................ 17 Persiapan Media Perlakuan ...................................................................... 17

  Penyediaan Larva Serangga Uji ................................................................ 17 Penyediaan Semut Predator Myopopone castaneae .................................. 17 Pengaplikasian Semut Predator Myopopone castaneae ............................ 17

  Parameter Pengamatan ........................................................................................ 18 Gejala Serangan Semut Myopopone castaneae Terhadap Larva .............. 18 Persentase Mortalitas Larva ...................................................................... 18 Waktu Kematian Larva ............................................................................. 18 Daya Konsumsi Semut Myopopone castaneae Terhadap Larva .............. 18

  HASIL DAN PEMBAHASAN

  Gejala Serangan Semut Myopopone castaneae Terhadap Larva ........................ 19 Persentase Mortalitas Larva ................................................................................ 21

  Waktu Kematian Larva ....................................................................................... 23 Daya Konsumsi Semut Myopopone castaneae Terhadap Larva ......................... 24

  KESIMPULAN DAN SARAN

  Kesimpulan .......................................................................................................... 26 Saran ..................................................................................................................... 26

  DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

  DAFTAR TABEL No Judul Hal.

  1. Pengaruh jumlah semut terhadap persentase mortalitas (%) larva

  21

  2. Pengaruh jumlah semut terhadap waktu kematian larva

  24

  3. Daya Konsumsi Semut My. castaneae Terhadap Larva

  25

  DAFTAR GAMBAR Gambar Keterangan Hal.

  6. Larva Semut My. Castaneae

  11. Gejala Serangan Myopopone castaneae Terhadap Larva instar 3

  19

  10. Gejala Serangan Myopopone castaneae Terhadap Larva instar 2

  19

  9. Gejala Serangan Myopopone castaneae Terhadap Larva instar 1

  10

  8. Kasta pekerja semut My. Castaneae

  10

  7. Kepompong dan imago semut My. Castaneae

  9

   7

  1. Telur Oryctes rhinoceros L.

  b. Gejala Serangan tanaman tua

  7

  a. Gejala Serangan tanaman muda

  5. Gejala Serangan

   6

  6 b. Imago betina Oryctes rhinoceros L.

  a. Imago jantan Oryctes rhinoceros L.

   5 4. Gambar Imago Oryctes rhinoceros L.

   5 3. Pupa Oryctes rhinoceros L.

   4 2. Larva Oryctes rhinoceros L.

  20

Dokumen yang terkait

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Pertimbangan Hakim Dalam Menjatuhkan Sanksi Pidana Terhadap Pelaku Tindak Pidana Pencucian Uang Money Laundering

0 0 21

Hubungan Infeksi Ascaris lumbricoides Terhadap Hasil Uji Tusuk Kulit (Skin Prick Test) dengan Alergen dari Cacing Ascaris pada Anak Sekolah Dasar Negeri 047/XI Koto Baru yang Memiliki Riwayat Atopi di Kecamatan Pesisir Bukit Kota Sungai Penuh Provinsi Jam

0 1 27

Hubungan Infeksi Ascaris lumbricoides Terhadap Hasil Uji Tusuk Kulit (Skin Prick Test) dengan Alergen dari Cacing Ascaris pada Anak Sekolah Dasar Negeri 047/XI Koto Baru yang Memiliki Riwayat Atopi di Kecamatan Pesisir Bukit Kota Sungai Penuh Provinsi Jam

0 0 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Cacing Usus - Hubungan Infeksi Ascaris lumbricoides Terhadap Hasil Uji Tusuk Kulit (Skin Prick Test) dengan Alergen dari Cacing Ascaris pada Anak Sekolah Dasar Negeri 047/XI Koto Baru yang Memiliki Riwayat Atopi di Kecamatan P

0 0 8

Hubungan Infeksi Ascaris lumbricoides Terhadap Hasil Uji Tusuk Kulit (Skin Prick Test) dengan Alergen dari Cacing Ascaris pada Anak Sekolah Dasar Negeri 047/XI Koto Baru yang Memiliki Riwayat Atopi di Kecamatan Pesisir Bukit Kota Sungai Penuh Provinsi Jam

0 0 21

BAB II PENGATURAN LEMBAGA DANA PENSIUN DI INDONESIA A. Pengertian, Dasar Hukum, dan Jenis-Jenis Lembaga Dana Pensiun 1. Pengertian Lembaga Dana Pensiun - Pengawasan Terhadap Lembaga Dana Pensiun Setelah Berlakunya Undang-Undang No.21 Tahun 2011 Tentang Ot

0 0 58

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Pengawasan Terhadap Lembaga Dana Pensiun Setelah Berlakunya Undang-Undang No.21 Tahun 2011 Tentang Otoritas Jasa Keuangan

0 0 17

BAB II TINJAUAN UMUM TENTANG PERJANJIAN A. Pengertian dan Jenis Perjanjian - Analisis Hukum Terhadap Perjanjian Penyambungan Air Pada PDAM Tirtanadi Medan

0 0 23

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Analisis Hukum Terhadap Perjanjian Penyambungan Air Pada PDAM Tirtanadi Medan

0 0 10

Daya Predasi Semut Myopopone castaneae (Hymenoptera : Formicidae) Terhadap Larva Penggerek Pucuk Kelapa Sawit Oryctes Rhinoceros L. (Coleoptera : Scarabaidae) di Laboratorium

0 2 10