PROSES TRANSESTERIFIKASI MINYAK SAWIT MENGGUNAKAN NOVOZYME

  PROSES TRANSESTERIFIKASI MINYAK SAWIT ® MENGGUNAKAN NOVOZYME 435 UNTUK MENGHASILKAN BIODIESEL SAWIT SKRIPSI Oleh BUNGA INDAH SARI 110405082

DEPARTEMEN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA AGUSTUS 2015

PROSES TRANSESTERIFIKASI MINYAK SAWIT

  ® MENGGUNAKAN NOVOZYME 435 UNTUK MENGHASILKAN BIODIESEL SAWIT SKRIPSI

  Oleh BUNGA INDAH SARI 110405082 SKRIPSI INI DIAJUKAN UNTUK MELENGKAPI SEBAGIAN PERSYARATAN UNTUK MENJADI SARJANA TEKNIK DEPARTEMEN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA AGUSTUS 2015

  Universitas Sumatera Utara

  Universitas Sumatera Utara

  

PRAKATA

  Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan karunia-Nya sehingga skripsi ini dapat diselesaikan. Tulisan ini merupakan Skripsi

  ®

  dengan judul “Proses Transesterifikasi Minyak Sawit Menggunakan Novozyme 435 Untuk Menghasilkan Biodiesel Sawit ”, berdasarkan hasil penelitian yang penulis lakukan di Departemen Teknik Kimia Fakultas Teknik Universitas

  Sumatera Utara. Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk mendapatkan gelar sarjana teknik.

  Hasil penelitian ini ditujukan untuk melihat potensi dari minyak sawit sebagai bahan baku dalam proses pembuatan biodiesel. Melalui penelitian ini diperoleh hasil biodiesel dari Refined Bleached Deodorized Palm Oil (RBDPO) dengan reaksi transesterifikasi menggunakan katalis enzim lipase, sehingga hasil yang diperoleh dapat dimanfaatkan khususnya mengurangi jumlah penggunaan bahan bakar fosil. Selama melakukan penelitian sampai penulisan skripsi ini penulis banyak mendapatkan bantuan dari berbagai pihak, untuk itu penulis mengucapkan terima kasih dan penghargaan sebesar-besarnya kepada: 1.

  Ir. Renita Manurung, M.Sc. selaku dosen pembimbing dan koordinator skripsi.

  2. Dr. Eng. Rondang Tambun, ST, MT dan Bode Haryanto, ST, MT. PhD. yang telah memberikan saran dan masukan untuk kesempurnaan skripsi ini.

  3. Dr. Eng. Irvan, M.Si. sebagai ketua departmen teknik kimia.

  4. Dr. Ir. Fatimah, MT selaku sekretaris departmen teknik kimia.

  5. Kedua orang tua penulis yang telah memberikan dorongan baik secara material maupun secara moral.

  6. Bapak Mariadi atas kerjasama dalam membantu penelitian ini.

  7. Kak Aira, Kak Ayu dan Bang Ricky, yang telah memberi banyak nasehat kepada penulis baik masalah penelitian maupun hal lain. iv

  8. Rahayu Wulandari, selaku partner yang telah membantu penulis bekerja sama dalam menyelesaikan penelitian

  9. Teman-teman angkatan 2011 yang telah menemani penulis dalam menempuh jalan menuju skripsi terutama Nurul, Olyvia, Suci, Rizka, Gusti, Nadia, Dania, Nazif, William dan Fauzy.

  10. Sahabat-sahabat terbaik Sausan, Anes, Sara dan Putri yang telah memberikan banyak dukungan dan semangat kepada penulis.

  11. Semua orang yang telah membantu penulis hingga penyusunan skripsi ini, yang tidak dapat ditulis namanya satu per satu. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan masukan demi kesempurnaan skripsi ini. Semoga skripsi ini memberikan manfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan.

  Medan, 2015 Penulis Bunga Indah Sari v vi

  DEDIKASI Skripsi ini saya persembahkan untuk : Bapak & Ibu tercinta

  Bapak Jaya Sentosa dan Ibu Misriani Orang tua dengan perhatian dan kasih sayang yang telah membesarkan dan mendidikku hingga seperti saat ini. Terima kasih atas pengorbanan, cinta kasih dan do’a yang selalu kalian berikan kepadaku.

RIWAYAT HIDUP PENULIS

  Nama : Bunga Indah Sari NIM : 110405082 Tempat, tanggal lahir : Medan, 1 Juli 1993 Nama orang tua : Jaya Sentosa dan Misriani Alamat orang tua : Jalan Pancing II, Medan

  Asal Sekolah:  SD Swasta Pertiwi tahun 1999-2005  SMP Swasta Al-Ulum tahun 2005 – 2008  SMAN 4 Medan tahun 2008 – 2011 Pengalaman Kerja dan Organisasi: 1.

  Covalen Study Group (CSG) periode 2013-2014 sebagai Anggota Pengembangan Bakat dan Minat (BAKMI).

  2. Himpunan Mahasiswa Teknik Kimia (HIMATEK) FT USU periode 2013/2014 sebagai Anggota Bidang Penelitian dan Pengembangant (LITBANG) 3. Asisten Laboratorium Mikrobiologi Teknik Departemen Teknik

  Kimia FT USU tahun 2013-2015 modul Proses Penanaman Media dan Sterilisasi Artikel yang akan dipublikasikan dalam seminar internasional: 1.

  Transesterification of Refined Bleached Deodorized Palm Oil

  ®

  (RBDPO) Using Novozym 435 to Produce Biodiesel pada seminar

  th

  28 Symposium of Malaysian Chemical Engineers (SOMChE

  st

  2015) in Conjunction with 21 Regional Symposium on Chemical Engineering (RSCE 2015) yang akan berlangsung di Selangor, Malaysia pada 21-22 Oktober 2015. vii

   ABSTRAK

  Salah satu sumber minyak nabati yang dapat dimanfaatkan sebagai bahan baku biodiesel adalah Refined Bleached Deodorized Palm Oil (RBDPO). Refined

  Bleached Deodorized Palm Oil (RBDPO) mengandung asam lemak bebas yang relatif rendah berkisar 1,138% dibandingakan dengan Crude Palm Oil (CPO).

  Untuk memproduksi biodiesel asam lemak bebas pada minyak harus ≤ 2%. Karena itu, dalam penelitian ini tidak dibutuhkan perlakuan untuk menurunkan kandungan asam lemak bebas dan menghilangkan pengotor pada minyak sebelum refined

  bleached deodorized palm oil (RBDPO) digunakan sebagai bahan baku biodiesel.

  Reaksi transesterifikasi merupakan reaksi bolak balik yang relatif lambat. Untuk mempercepat jalannya reaksi dan meningkatkan hasil, proses dilakukan dengan pengadukan yang baik, penambahan katalis dan pemberian reaktan berlebih agar reaksi bergeser ke kanan. Pemilihan katalis dilakukan berdasarkan kemudahan penanganan dan pemisahannya dari produk. Metode enzimatik transesterifikasi memiliki banyak keuntungan seperti kondisi reaksi yang rendah menyebabkan konsumsi energi yang sedikit serta mudah dalam pemisahan produk samping. Pada penelitian ini, disajikan hasil penelitian sintesis biodiesel dari Refined Bleached

  Deodorized Palm Oil (RBDPO) dengan reaksi transesterifikasi (penggunaan etanol ®

  sebagai aseptor asil), pemakaian Novozyme 435 sebagai katalis dalam reaktor

  batch sehingga diperoleh biodiesel sebagai produk, yang dianalisis menggunakan

  Gas Chromatography (GC). Sebagai kajian dalam penelitian ini, dibahas mengenai

  ®

  kemungkinan penggunaan Novozyme 435 dalam sintesis biodiesel berbasis RBDPO. Rata-rata penurunan aktivitas enzim lipase yang diperoleh pada penelitian

  ®

  ini yaitu sebanyak 0,2336% menggunakan Novozyme 435 dengan kondisi rasio

  o ®

  molar reaktan 1:6 dan 1:9, suhu reaksi 40, 45 dan 50

  C, Novozym 435 sebanyak 30% dan waktu reaksi selama 5, 6 dan 7 jam. Hasil terbaik diperoleh pada 7 jam waktu reaksi pada 40 ºC adalah 98,83% dari hasil ester dengan rasio molar RBDPO dan etanol adalah 1: 6 dan dosis katalis adalah 30% (w / w). Berdasarkan hasil, itu

  ®

  menunjukkan bahwa Novozyme 435 adalah biokatalis baik dalam proses transesterifikasi enzimatik untuk sintesis biodiesel.

  ®

  Kata kunci : Biodiesel, Etanol, Novozyme 435, RBDPO, Transesterifikasi Enzimatik viii

  ABSTRACT

  One source of vegetable oil that can be used as raw material for biodiesel is Refined Bleached Deodorized Palm Oil (RBDPO). Refined Bleached Deodorized Palm Oil (RBDPO) contains low free fatty acids ranging from 1.138% than Crude Palm Oil (CPO). To produce biodiesel, free fatty acids in the oil must be ≤ 2%. Therefore, in this study no needed treatment to reduce the content of free fatty acids and removes impurities in the oil before refined bleached deodorized palm oil (RBDPO) is used as a raw material for biodiesel. Transesterification reaction is a reversible reaction is relatively slow. To accelerate the reaction and increase the yield, the process is done with good stirring, adding the catalyst and the provision of excess reactants for the reaction shifts to the right. The selection of the catalyst made by the ease of

  

handling and separation of the product. Enzymatic transesterification method has

many advantages such as low reaction conditions lead to less energy consumption.

  In this study, reported the results of a biodiesel synthesis Refined Bleached Deodorized Palm Oil (RBDPO) by a transesterification reaction (the use of ethanol

  ®

  as an acyl acceptor), Novozyme 435 use as catalysts in a batch reactor in order to obtain biodiesel as a product, which was analyzed using Gas Chromatography

  ®

  (GC). As the studies in this research, discussed the possible use of Novozyme 435 in RBDPO based biodiesel synthesis. The average of reduction in lipase activity

  ®

  obtained in this study as many as 0.2336% using Novozyme 435 with the condition molar ratio of reactants 1: 6 and 1: 9, the reaction temperature of 40, 45

  o ®

  and 50

  C, Novozyme 435 30 % and reaction time during the 5, 6 and 7 hours. The best results were obtained at 7 hours of reaction time at 40 ºC is 98.83% of the ester with a molar ratio RBDPO and ethanol is 1: 6 and the dose of the catalyst was 30%

  ®

  (w / w). Based on the results, it shows that Novozyme 435 is a good biocatalyst in enzymatic transesterification process for biodiesel synthesis.

  ® Keywords : Biodiesel, Enzymatic transesterification, Ethanol, Novozyme 435,

  RBDPO, ix

DAFTAR ISI

  Halaman PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ii PENGESAHAN iii

  PRAKATA iv

  DEDIKASI vi

  RIWAYAT HIDUP PENULIS vii

  ABSTRAK viii

  ABSTRACT ix

  DAFTAR ISI x

  DAFTAR GAMBAR vii

  DAFTAR TABEL x

  DAFTAR LAMPIRAN xi

  DAFTAR SINGKATAN xiii

  DAFTAR SIMBOL xv

  BAB I PENDAHULUAN

  1

  1.1 LATAR BELAKANG

  1

  1.2 PERUMUSAN MASALAH

  2

  1.3 TUJUAN PENELITIAN

  2

  1.4 MANFAAT PENELITIAN

  3

  1.5 RUANG LINGKUP PENELITIAN

  3 BAB II TINJAUAN PUSTAKA

  4

  2.1 BIODIESEL

  4

  2.2 TRANSESTERIFIKASI

  6

  2.2.1 Proses Transesterifikasi Enzimatis

  7

  2.3 BIOKATALIS

  10

  2.4 ENZIM LIPASE

  11

  ®

  2.5 NOVOZYME 435

  12

  2.6. POTENSI EKONOMI BIODIESEL DARI RBDPO

  13 x BAB III METODOLOGI PENELITIAN

  15

  3.1 LOKASI DAN WAKTU PENELITIAN

  15

  3.2 BAHAN DAN PERALATAN

  15

  3.2.1 Bahan Penelitian

  15

  3.2.2 Peralatan

  15

  3.3 RANCANGAN PERCOBAAN

  16

  3.4 PROSEDUR PENELITIAN

  17

  3.4.1 Prosedur Utama

  17

  3.4.2 Sketsa Percobaan

  17

  3.4.3 Prosedur Analisis

  18

  3.4.3.1 Analisis Aktivitas Enzim Lipase dengan Metode

  18 Hidrolisis

  3.4.3.2 Analisis Kadar Free Fatty Acid (FFA) Bahan Baku

  18 RBDPO dengan Metode Tes AOCS Official Method

  Ca 5a-40

  3.4.3.3 Analisis Komponen Asam Lemak Dalam Trigliserida

  19 Bahan Baku RBDPO dan Biodiesel yang Dihasilkan

  Menggunakan GCMS

  

3.4.3.4 Analisis Viskositas Biodiesel yang Dihasilkan dengan

  19 Metode Tes ASTM D 445

  3.4.3.3 Analisis Densitas Biodiesel yang Dihasilkan dengan

  20 Metode Tes OECD 109

  3.5 FLOWCHART PERCOBAAN

  21

  3.5.1 Sintesis Biodiesel dengan Reaksi Transesterifikasi

  21

  3.5.2 Analisis Aktivitas Enzim Lipase dengan Metode Hidrolisis

  22

  3.5.3 Analisis Kadar Free Fatty Acid (FFA) Bahan Baku RBDPO

  23 dengan Metode Tes AOCS Official Method Ca 5a-40

  3.5.4 AnalisisViskositas Biodiesel yang Dihasilkan dengan

  24 Metode Tes ASTM D 445

  3.5.5 Analisis Densitas Biodiesel yang Dihasilkan dengan Metode

  25 Tes OECD 109 xi BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

  26

  4.1 ANALISIS BAHAN BAKU RBDPO (REFINED BLEACHED

  26 DEODORIZED PALM OIL )

  4.2 PENGARUH RASIO MOLAR TERHADAP YIELD BIODIESEL

  29

  4.3 PENGARUH SUHU DAN WAKTU TERHADAP PEROLEHAN

  30 YIELD

  4.4 MODEL HUBUNGAN ANTARA SUHU, WAKTU DENGAN

  34 YIELD

  ®

  4.5 ANALISIS AKTIVITAS ENZYM NOOZYME 435

  36

  4.6 ANALISIS PRODUK BIODIESEL

  37

  4.6.1 Analisis Kemurnian Etil Ester (%)

  37

  4.6.2 Analisis Densitas

  38

  4.6.3 Analisis Viskositas Kinematik

  39 BAB V KESIMPULAN

  40

  5.1 KESIMPULAN

  40

  5.2 SARAN

  40 DAFTAR PUSTAKA

  41 xii

  

DAFTAR GAMBAR

  Halaman

Gambar 2.1 Reaksi Transesterifikasi Trigliserida dengan Alkohol

  7 Gambar 2.2 Reaksi Transesterifikasi Enzimatis

  9 Gambar 2.3 Mekanisme Kerja Enzim

  11 Gambar 3.1 Rangkaian Peralatan Proses Transesterifikasi RBDPO

  17

  ®

  Menggunakan Novozyme 435 untuk Menghasilkan Biodiesel Sawit

Gambar 3.2 Flowchart Sintesis Biodiesel dengan Reaksi

  21 Transesterifikasi

Gambar 3.3 Flowchart Analisis Aktivitas Enzim Lipase dengan

  22 Metode Hidrolisis

Gambar 3.4 Flowchart Analisis Kadar Free Fatty Acid (FFA) Bahan

  23 Baku CPO

Gambar 3.5 Flowchart Analisis Viskositas Biodiesel yang Dihasilkan

  24 Gambar 3.6 Flowchart Analisis Densitas Biodiesel yang Dihasilkan

  25 Gambar 4.1 Perbandingan Kadar FFA dan Kadar Air CPO dan

  26 RBDPO

Gambar 4.2 Kromatogram Hasil Analisis GC Komposisi Asam

  27 Lemak RBDPO

Gambar 4.3 Pengaruh Rasio Molar terhadap Yield Bodiesel

  29 Gambar 4.4 Pengaruh Waktu dan Suhu terhadap Perolehan Yield pada

  30 rasio molar 1:6

Gambar 4.5 Pengaruh Waktu dan Suhu terhadap Perolehan Yield pada

  31 rasio molar 1:9

Gambar 4.6 Pengaruh Waktu dan Suhu terhadap Perolehan Yield pada

  32 rasio molar 1:6

Gambar 4.7 Pengaruh Waktu dan Suhu terhadap Perolehan Yield pada

  32 rasio molar 1:9

  ®

Gambar 4.8 Aktivitas Enzim Oleh Novozyme 435 Sebelum

  36 Pemakaian dan Setelah Pemakaian xiii xiv Gambar L4.1 Bahan Baku RBDPO

  57 Gambar L4.2 Proses Transesterifikasi

  67 Gambar L5.8 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 7

  78 Gambar L5.19 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 18

  77 Gambar L5.18 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 17

  76 Gambar L5.17 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 16

  75 Gambar L5.16 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 15

  74 Gambar L5.15 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 14

  73 Gambar L5.14 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 13

  72 Gambar L5.13 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 12

  71 Gambar L5.12 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 11

  70 Gambar L5.11 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 10

  69 Gambar L5.10 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 9

  68 Gambar L5.9 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 8

  66 Gambar L5.7 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 6

  57 Gambar L4.3 Hasil Transesterifikasi

  65 Gambar L5.6 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 5

  64 Gambar L5.5 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 4

  63 Gambar L5.4 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 3

  62 Gambar L5.3 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 2

  61 Gambar L5.2 Hasil Analisis Kromatogram GC Biodiesel Run 1

  60 Gambar L5.1 Hasil Analisis Kromatogram GC-MS Asam Lemak RBDPO (Refined Bleached Deodorized Palm Oil)

  60 Gambar L4.8 Analisis Viskositas

  59 Gambar L4.7 Analisis Densitas

  59 Gambar L4.6 Analisa Aktivitas Enzim

  58 Gambar L4.5 Produk Akhir Biodiesel

  58 Gambar L4.4 Penyaringan Enzim

  79 xv

  

DAFTAR TABEL

  38 Tabel 4.6 Hasil Analisis Viskositas Kinematik Biodiesel

  52 Tabel L6.1 Variabel Penelitian

  51 Tabel L2.2 Hasil Analisa Aktivitas Enzim Berdasarkan Persen Hidrolisa RBDPO

  51 Tabel L2.3 Hasil Analisa Yield Biodiesel

  51 Tabel L2.2 Hasil Analisa Viskositas Biodiesel

  50 Tabel L2.1 Hasil Analisa Densitas Biodiesel

  49 Tabel L1.2 Komposisi Trigliserida RBDPO

  39 Tabel L1.1 Komposisi Asam Lemak RBDPO

  37 Tabel 4.5 Hasil Analisis Densitas Biodiesel

  Halaman

  34 Tabel 4.4 Persyaratan Kualitas Biodiesel Menurut SNI

  28 Tabel 4.3 Tabel 4.3 Variabel Penelitian

  28 Tabel 4.2 Komposisi Asam Lemak Jenuh dan Tak Jenuh pada RBDPO

  Deodorized Palm Oil)

  16 Tabel 4.1 Komposisi Asam Lemak dari RBDPO (Refined Bleached

  5 Tabel 3.1 Rancangan Percobaan untuk Reaksi Transesterifikasi

  5 Tabel 2.2 Komponen Asam Lemak pada CPO

Tabel 2.1 Perkembangan Determinan Ekspor CPO di Indonesia

  80

DAFTAR LAMPIRAN

  54 L3.5 PERHITUNGAN VISKOSITAS BIODIESEL

  60

  60 L4.8 ANALISIS VISKOSITAS

  59 L4.7 ANALISIS DENSITAS

  59 L4.6 ANALISIS AKTIVITAS ENZIM

  58 L4.5 PRODUK AKHIR BIODIESEL

  58 L4.4 PENYARINGAN ENZIM

  57 L4.3 HASIL TRANSESTERIFIKASI

  57 L4.2 PROSES TRANSESTERIFIKASI

  57 L4.1 BAHAN BAKU RBDPO

  55 L3.7 PERHITUNGAN PERSEN HIDROLISA RBDPO 55 LAMPIRAN 4 DOKUMENTASI PENELITIAN

  54 L3.6 PERHITUNGAN YIELD BIODIESEL

  xvi

  LAMPIRAN 1 DATA BAHAN BAKU

  53 L3.3 PERHITUNGAN KEBUTUHAN ETANOL

  53 L3.2 PERHITUNGAN KADAR AIR RBDPO

  53 L3.1 PERHITUNGAN KADAR FFA RBDPO

  52 BERDASARKAN PERSEN HIDROLISA RBDPO LAMPIRAN 3 CONTOH PERHITUNGAN

  51 L2.4 DATA HASIL ANALISIS AKTIVITAS ENZIM

  51 L2.3 DATA YIELD BIODIESEL

  51 L2.2 DATA HASIL ANALISIS VISKOSITAS KINEMATIKA BIODIESEL

  51 L2.1 DATA HASIL ANALISIS DENSITAS BIODIESEL

  50 LAMPIRAN 2 DATA HASIL PENELITIAN

  49 BAHAN BAKU RBDPO HASIL ANALISIS GCMS L1.2 KOMPOSISI TRIGLISERIDA BAHAN BAKU RBDPO 50 L1.3 KADAR FREE FATTY ACID (FFA) RBDPO

  49 L1.1 KOMPOSISI TRIGLISERIDA ASAM LEMAK

  53 L3.4 PERHITUNGAN DENSITAS BIODIESEL

Dokumen yang terkait

ANALISA DAYA DUKUNG PONDASI BORED PILE DENGAN MENGGUNAKAN METODE ANALITIS (STUDI KASUS PROYEK MANHATTAN MALL DAN CONDOMINIUM ) TUGAS AKHIR - Analisa Daya Dukung Pondasi Bore Pile Menggunakan Metode Analitis (Studi Kasus Proyek Pembangunan Manhattan Mall d

1 0 13

PENGGUNAAN PELEPAH DAUN KELAPA SAWIT DENGAN PERLAKUAN FISIK, KIMIA, BIOLOGI DAN KOMBINASINYA TERHADAP PERFORMANS DOMBA LOKAL JANTAN

0 0 10

EFEK BERKUMUR DENGAN METODE OIL PULLING MENGGUNAKAN MINYAK KELAPA TERHADAP JUMLAH KOLONI BAKTERI DALAM PLAK MAHASISWA FKG USU

0 0 14

PENGARUH HYDRAULIC RETENTION TIME (HRT) DAN LAJU PENGADUKAN PADA PROSES ASIDOGENESIS LIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWIT (LCPKS) PADA KEADAAN AMBIENT SKRIPSI

1 0 18

PEMIJAHAN IKAN MASKOKI (Carrasius auratus) DENGAN MENGGUNAKAN BERBAGAI SUBSTRAT

0 0 15

PEMBUATAN TABLET KALSIUM LAKTAT DENGAN METODE CETAK LANGSUNG MENGGUNAKAN MALTODEKSTRIN SEBAGAI BAHAN PENGHANCUR SKRIPSI

0 1 13

ANALISIS PENGARUH PENGGUNAAN ABU GUNUNG SINABUNG SEBAGAI FILLER UNTUK CAMPURAN ASPHALT CONCRETE-WEARING COURSE (AC-WC) MENGGUNAKAN SPESIFIKASI BINA MARGA 2010

0 1 10

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN KELAYAKAN CALON TENAGA KERJA INDONESIA (TKI) KE LUAR NEGERI MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) DAN SIMPLE MULTI - ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE (SMART) SKRIPSI

0 0 14

ANALISIS PERHITUNGAN DAYA DUKUNG AKSIAL PONDASI TIANG BOR TUNGGAL DIAMETER 0,6 METER MENGGUNAKAN DATA SONDIR, SPT, UJI BEBAN STATIK, DAN PDA PADA PROYEK PEMBANGUNAN HOTEL SAPADIA MEDAN

0 0 19

PERENCANAAN AKTIVITAS DISTRIBUSI DENGAN MENGGUNAKAN METODE DRP (DISTRIBUTION

0 0 17