SINTAKS PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR MEDIA

SINTAKS PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR, MEDIA PEMBELAJARAN,
ALAT PERAGA, DAN ALAT BANTU TERHADAP KUALITAS
PEMBELAJARAN SISWA
Yuli Maulani (1500842)
Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) FIP
maulani1yuli@gmail.com
Sumber belajar, media, alat peraga dan alat bantu yang digunakan dalam proses
pembelajaran dapat mendukung pencapaian kualitas pembelajaran, maka perlu
diketahui beberapa patokan, acuan, kriteria, atau prinsip masing-masing. Seorang
guru juga harus memperhitungkan aspek-aspek yang mendukungnya dalam
melakukan pemberdayaannya. Pemilihan sumber belajar tergantung kepada
motivasi, kemampuan guru dalam penggunaannya, selanjutnya akan ditentukan
berdasarkan program pengajaran, kondisi lingkungan, karakteristik siswa, dan
karakteristik sumber belajar. Salah satu bahan ajar yang dapat digunakan dan
diterapkan dalam pembelajaran yaitu Lembar Kerja Siswa atau Lembar Kegiatan
Siswa yang mudahnya disebut dengan LKS. Banyak sekali guru yang memilih
untuk menggunakan LKS dalam pembelajaran yang akan dilakukan. LKS banyak
dipilih karena cukup mampu untuk menyajikan materi pelajaran yang hendak
disampaikan dan disertai pula latihan dan evaluasi yang cukup banyak.
Pemilihan media pembelajaran harus dikaitkan dengan kompetensi dasar, strategi
pembelajaran, sistem evaluasi yang digunakan. Prinsip pemilihan media

tergantung kepada tujuan pemilihan, karakteristik media, dan alternatif pemilihan.
Faktor yang perlu diperhatikan dalam pemilihan media pembelajaran yaitu
objektivitas, program pengajaran, sasaran program (siswa), situasi dan kondisi,
kualitas teknis, keefektifan dan efesiensi penggunaan. Kriteria pemilihan media
pembelajaran mencakup pada topik menarik minat siswa; materi dalam media
penting bagi siswa; relevan dengan kurikulum yang berlaku; apakah materinya
autentik dan aktual; apakah fakta atau konsepnya benar; format sistematis dan
logis; objektif orientasi kebutuhan siswa; narasi, gambar, efek, warna dan

sebagainya memenuhi syarat kualitas; bahasa , simbol dan ilustrasi cukup
komunikatif; sudah teruji daya dukungnya.
Kriteria yang perlu diperhatikan dalam pemilihan alat peraga dan alat bantu untuk
pembelajaran masa kini yaitu mencakup kesesuaian alat pengajaran yang dipilih
dengan materi pengajaran atau jenis kegiatan yang akan dilakukan oleh siswa;
kemudahana dalam memperoleh alatnya dan kemudian dalam perancangannya;
kemudahan dalam penggunaanya; terjamin penggunaan dalam penggunaannya;
kemampuan dana; kemudahan dalam penyimpanan, pemeliharaan, dan sebaginya.

Daftar Pustaka
Falahudin, Iwan. (2014). Pemanfaatan Media dalam Pembelajaran.[Online].

Diakses

dari:

http://juliwi.com/published/E0104/Paper0104_104-

117.pdf. [3 April 2017].
Hidayatullah.(-).Sumber Belajar, Media dan Alat Peraga.[Online]. Diakses dari:
https://sites.google.com/site/tirtayasa/sumber-belajar-media-dan-alatperaga. [3 April 2017].
Imran, Syaiful. (2014). Fungsi dan Tujuan Penyusunan dan Penggunaan LKS
(Lembar Kegiatan Siswa) untuk Pembelajaran.[Online]. Diakses dari :
http://ilmu-pendidikan.net/pembelajaran/bahan-ajar/fungsi-dan-tujuanpenyusunan-dan-penggunaan-lembar-kegiatan-siswa. [3 April 2017].
Rusli.(-). Manfaat Media Gambar dan Alat Peraga dalam Pembelajaran.[Online].
Diakses

dari

http://bdkmanado.kemenag.go.id/file/dokumen/Artikelkedua.pdf.
April 2017].


:
[3

Dokumen yang terkait

ANALISIS KONTRIBUSI MARGIN GUNA MENENTUKAN PRIORITAS PENGEMBANGAN PRODUK DALAM KONDISI KETIDAKPASTIAN PADA PT. SUMBER YALASAMUDRA DI MUNCAR BANYUWANGI

5 269 94

PENGARUH DOSIS LIMBAH MEDIA JAMUR TIRAM DAN KONSENTRASI LARUTAN ZAT PENGATUR TUMBUH (ZPT) ABITONIK TERHADAP SEMAI KAYU MANIS [Cinnamomum camphora (l,) J. Presi]

12 141 2

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PENERAPAN MEDIA LITERASI DI KALANGAN JURNALIS KAMPUS (Studi pada Jurnalis Unit Aktivitas Pers Kampus Mahasiswa (UKPM) Kavling 10, Koran Bestari, dan Unit Kegitan Pers Mahasiswa (UKPM) Civitas)

105 442 24

EFEKTIVITAS PENGAJARAN BAHASA INGGRIS MELALUI MEDIA LAGU BAGI SISWA PROGRAM EARLY LEARNERS DI EF ENGLISH FIRST NUSANTARA JEMBER

10 152 10

HUBUNGAN ANTARA KONDISI EKONOMI WARGA BELAJAR KEJAR PAKET C DENGAN AKTIVITAS BELAJAR DI SANGGAR KEGIATAN BELAJAR KABUPATEN BONDOWOSO TAHUN PELAJARAN 2010/2011

1 100 15

PENGGUNAAN BAHAN AJAR LEAFLET DENGAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM GERAK MANUSIA (Studi Quasi Eksperimen pada Siswa Kelas XI IPA1 SMA Negeri 1 Bukit Kemuning Semester Ganjil T

47 275 59

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE TPS UNTUK MENINGKATKAN SIKAP KERJASAMA DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV B DI SDN 11 METRO PUSAT TAHUN PELAJARAN 2013/2014

6 73 58

PENGARUH PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN SEKOLAH DAN MINAT BACA TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 WAY

18 108 89

PENINGKATAN HASIL BELAJAR TEMA MAKANANKU SEHAT DAN BERGIZI MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK-PAIR-SHARE PADA SISWA KELAS IV SDN 2 LABUHAN RATU BANDAR LAMPUNG

3 72 62